Ratna Juwita
Universitas PGRI Sumatera Barat

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Penggunaan Model Pembelajaran Problem Based Instruction (PBI) Terhadap Keterampilan Menulis Teks Laporan Hasil Observasi Siswa Kelas X SMA N 2 Pulau Punjung Ratna Juwita; Rina Sartika; Ria Satini
ALINEA : Jurnal Bahasa, Sastra dan Pengajarannya Vol. 2 No. 1 (2022): ALINEA: Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pengajaran
Publisher : Bale Literasi: Lembaga Riset, Pelatihan & Edukasi, Sosial, Publikasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (251.987 KB) | DOI: 10.58218/alinea.v2i1.164

Abstract

enelitian ini dilatarbelakangi oleh siswa masih belum mengerti tentang menulis teks laporan hasil observasi tersebut. Siswa kesulitan dalam mengembangkan kosa kata dan menentukan objek yang akan ditulis. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pengaruh penggunaan model Problem Based Instruction (PBI) terhadap keterampilan menulis teks laporan hasil observasi siswa kelas X SMA Negeri 2 Pulau Punjung. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode eksperimen. Desain penelitian ini adalah One Group Pretes-Posttest Design. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas X SMA Negeri 2 pulau Punjung yang berjumlah 27 orang. Data dalam penelitian ini adalah skor keterampilan menulis teks teks laporan hasil observasi sebelum dan sesudah menggunakan model Problem Based Instruction (PBI) siswa kelas X SMA Negeri 2 Pulau Punjung. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan sebagai berikut ini. Pertama, Keterampilan menulis teks laporan hasil observasi siswa kelas X SMA Negeri 2 Pulau Punjung sebelum menggunakan model pembelajaran Problem Based Instruction (PBI) memperoleh nilai rata-rata 59,76 pada kualifikasi Cukup (C). Kedua, Keterampilan menulis teks laporan hasil observasi siswa kelas X SMA Negeri 2 Pulau Punjung dengan menggunakan model pembelajaran Problem Based Instruction (PBI) memperoleh nilai rata-rata 79,01 pada kualifikasi Baik (B). Ketiga, berdasarkan uji-t diperoleh thitung > ttabel (7,72 >1,71). Jadi, dapat disimpulkan bahwa Keterampilan menulis teks laporan hasil observasi siswa kelas X SMA Negeri 2 Pulau Punjung dengan menggunakan model pembelajaran Problem Based Instruction (PBI) terdapat pengaruh menggunakan model pembelajaran Problem Based Instruction (PBI).