Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP LEMBAR KERJA BERBASIS PROYEK PADA MATERI STRUKTUR KRISTAL Febri Berthalita Pujaningsih; Juni Lestari Tambunan; Darmaji Darmaji; Irma Sakti; Tri Haryanto Wibowo
Karst : JURNAL PENDIDIKAN FISIKA DAN TERAPANNYA Vol 5 No 2 (2022): Karst: Jurnal Pendidikan Fisika dan Terapannya
Publisher : Program Studi Pendidikan Fisika FKIP Universitas Muslim Maros

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46918/karst.v5i2.1565

Abstract

Berdasarkan hasil studi pendahuluan di Program Studi Pendidikan Fisika Universitas Jambi, diperoleh bahwa bahan ajar yang digunakan pada mata kuliah Pendahuluan Fisika Zat Padat adalah modul, buku teks, dan e-book. Sebanyak 96% mahasiswa menyatakan bahwa perlunya bahan ajar lain seperti lembar kerja mahasiswa berbasis proyek. Tujuan dari penelitian ini adalah mengkaji persepsi mahasiswa terhadap lembar kerja mahasiswa berbasis proyek dengan materi struktur kristal. Penelitian ini bersifat deskriptif dan menggunakan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan angket persepsi sebanyak 20 petanyaan yang memuat indikator materi, bahasa, penyajian, dan tampilan dan diambil secara tatap muka dikelas. Tekniki analisis data yang dilakukan yaitu dengan mengklasifikasikan data kedalam empat kategori antara lain sangat setuju, setuju, tidak setuju, sangat tidak setuju. Persentase dari rata-rata diperoleh dengan membagi jumlah persentase persepsi terhadap jumlah pernyataan. Subjek penelitian dipilih menggunakan teknik purposive sampling yaitu mahasiswa aktif yang mengontrak mata kuliah pendahuluan fisika zat padat dengan jumlah 47 mahasiswa. Hasil analisis data persepsi mahasiswa diperoleh rata-rata persepsi mahasiswa sebesar 85% dalam kategori sangat baik dalam aspek materi, bahasa, penyajian proyek, dan tampilan. Simpulan lembar kerja mahasiswa berbasis proyek mendapatkan persepsi sangat baik dari mahasiswa telah layak untuk digunakan.
KAJIAN PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP LEMBAR KERJA MAHASISWA PADA MATA KULIAH PENDAHULUAN FISIKA ZAT PADAT Darmaji Darmaji; Febri Berthalita Pujaningsih; Juni Lestari Tambunan
EduFisika: Jurnal Pendidikan Fisika Vol 7 No 2 (2022): Edufisika: Jurnal Pendidikan Fisika Volume 7 Nomor 02 Desember 2022
Publisher : Program Studi Pendidikan Fisika FKIP Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59052/edufisika.v7i2.22769

Abstract

This study aims to determine student perceptions of Student Worksheets in the Introduction to Solid Substance Physics course. Using a mixed method research method between quantitative and qualitative methods and the type of research is explanatory sequential, which strengthens the results of quantitative data. The research subjects were 47 active students who had contracted the Introduction to Solid Substance Physics course in the Physics Education study program at Jambi University. The research instrument was distributing student perception questionnaire sheets and lecturer interview sheets to students. The data analysis techniques used for the quantitative method are descriptive statistics and qualitative methods based on Miles & Huberman. The results obtained after conducting the research revealed that students were dominant in the excellent category for understanding the learning of the Introduction to Solid Substance Physics course on Student Worksheets, and following the results of interviews with lecturers, namely student responses were excellent and able to improve skills in the learning process. The introductory course in Solid Substance Physics is a limitation of this study, and the results obtained on the Student Worksheet are only for students of the Physics Education study program. Thus, further research can expand the subjects to be studied so that the results obtained are varied and good