Renita Yoranika
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengembangan Modul Usaha Dan Energi Berbasis Permainan Tradisional Egrang Untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Siswa Renita Yoranika; Tsania Nur Diyana
WaPFi (Wahana Pendidikan Fisika) Vol 8, No 1 (2023): WaPFi (Wahana Pendidikan Fisika) Februari 2023
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1436.369 KB) | DOI: 10.17509/wapfi.v8i1.54069

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah mengembangkan usaha dan energi berbasis permainan tradisional egrang yang dapat meningkatkan pemahaman konsep. Pengembangan modul usaha dan energi berbasis permainan tradisional egrang ini menggunakan metode penelitian pengembangan atau Research and Development (RD) dengan mengadaptasi model pengembangan 4D. Tahap pendefinisian dilaksanakan dengan menganalisis silabus, menganalisis KI, menganalisis KD, menetapkan tujuan pembelajaran, dan menetapkan indikator pencapaian kompetensi dasar. Tahap perancangan dilaksanakan dengan menyusun modul. Tahap pengembangan dilaksanakan dengan menguji kelayakan isi dan kebahasaan modul. Tahap penyebaran dilaksanakan dengan penyebarluasan informasi berupa jurnal terkait pengembangan perangkat pembelajaran. Modul usaha dan energi berbasis permainan tradisional egrang yang  dihasilkan  pada  divalidasi oleh 1 dosen dan 1 guru fisika yang ahli di bidang fisika.  Hasil penelitian menunjukkan bahwa usaha dan energi berbasis permainan tradisional egrang sangat layak. usaha dan energi berbasis permainan tradisional egrang dapat disempurnakan kembali sesuai saran yang diterima.