Ilman Mutaqin
Sekolah Tinggi Teknologi Garut

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EVALUASI DAN PENENTUAN JASA KURIR LOGISTIK MENGGUNAKAN METODE ANP DAN TOPSIS (STUDI KASUS PD. PUTRA SETRA) Wahyu Andriyas Kurniawan; Hilmi Aulawi; Ilman Mutaqin
Jurnal Sains dan Teknologi ISTP Vol. 14 No. 1 (2020): Desember
Publisher : LPPM ISTP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (694.639 KB) | DOI: 10.59637/jsti.v14i1.54

Abstract

Pemilihan jasa kurir merupakan aspek penting bagi sebuah perusahaan dalam meningkatkan kinerja logistiknya ketika menggunakan pihak penyedia jasa. Permasalahan yang sering terjadi adalah keterlambatan pengiriman ketika menggunakan jasa kurir atau adanya produk cacat saat diterima konsumen. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi jasa kurir logistik terbaik berdasarkan kriteria-kriteria yang ditetapkan oleh perusahaan dengan menggunakan metode Analytical Network Process (ANP) dan Technique for Order Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS), dimana ANP digunakan untuk menentukan bobot kriteria, kemudian TOPSIS digunakan dalam menentukan peringkat pada alternatif jasa kurir berdasarkan hasil preferensi tertimbang pada ANP. Penelitian ini dilakukan pada sebuah perusahaan penyamakan kulit di Garut, Responden penelitian berjumlah 3 orang, yaitu mereka yang dianggap mengetahui semua elemen yang ada di perusahaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kriteria keandalan pengiriman memiliki bobot paling tinggi maka metode TOPSIS menghasilkan urutan alternatif jasa kurir yang akan dipilih, berdasarkan hasil perhitungan alternatif JNE menjadi rekomendasi jasa kurir terbaik untuk dipilih.