Isnaeni Syamsuddin
Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Makassar Bongaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Komunikasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Dimediasi Oleh Semangat Kerja Pegawai Pada Dinas Kehutanan Provinsi Sulawesi Selatan Isnaeni Syamsuddin; Syamsul Ridjal; Ampauleng Ampauleng
Economics and Digital Business Review Vol. 4 No. 2 (2023): February - July
Publisher : STIE Amkop Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/ecotal.v4i2.496

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Komunikasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai di mediasi oleh Semangat Kerja di Rumah Makan Bone Tamparang. Pengumpulan data menggunakan instrumen penelitian survai (survey research) yang digunakan untuk mengumpulkan informasi berbentuk opini dari sejumlah besar orang terhadap topik tertentu dengan populasi sebanyak 162 dan metode pengambilan sampel menggunakan rumus slovin sebanyak 62 sampel. Berdasarkan analisis data yang telah dilakukan, dan pembahasan yang telah dikemukakan Komunikasi dan lingkungan kerja berpengaruh positif signifikan terhadap Kinerja Pegawai pada Dinas Kehutanan Provinsi Sulawesi Selatan, Semangat Kerja tidak mampu memediasi pengaruh Komunikasi terhadap Kinerja Pegawai pada Dinas Kehutanan Provinsi Sulawesi Selatan. Dan Semangat Kerja memediasi pengaruh Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Pegawai pada Dinas Kehutanan Provinsi Sulawesi Selatan