Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

INOVASI MEMBUAT OLAHAN KEKINIAN DENGAN MENINGKATKAN NILAI JUAL DARI PISANG KEPOK MENJADI PISANG LUMER (PAMER) Ilmal Ilmal; Nurul Annisa; Dede Rahmat; Miranda Miranda; Nurul Fitria; Jusriati Jusriati; A. Heri Riswanto
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 2 (2023): Volume 4 Nomor 2 Tahun 2023
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v4i2.15152

Abstract

Pisang kepok merupakan salah satu jenis pisang yang banyak ditemukan, khususnya Sulawesi Selatan. Pisang dengan nama latin musa paradiasiacal merupakan salah satu jenis buah-buahan tropis yang tumbuh dan berkembang di indonesia. Sampai saat ini keguanaan selain makan langsung pisang kapok juga diolah menjadi pisang goreng dan olahan lainnya. Kegiatan yang dilakukan ini sebagai salah satu alternatif cara pengolahan dengan metode baru yaitu membuat pisang goreng lumer selanjutnya dilakukan percobaan pembuatan sampai kualitas bagus dan layak jual. metode yang mana dilakukan tahap pendahuluan yaitu observasi singkatke sumber-sumber dan pemanfaatan Pisang kepok yang ada di kota palopo hingga Saat Ini. Setelah itu kegiatan ini dilakukan agar masyarakat dapat lebih kreatir dalam mengolah buah pisang bukan hanya pisang kapok tetapi pisang jenis lan juga. Hasil kegiatan ini disajikan dalam urutan proses produksi dan dalam perhitungan biaya produksi pisang lumerRincian biaya ini dimaksud memberi gambaran bagi masyarakat yang berminat menjadikan pisang kepok lumer ini sebagai kegiatan usaha selanjutnya masyarakat bisa melakukan inovasi sendiri agar dapat dinikmati dan dimanfaatkan oleh masyarakat di sekitaran Palopo