Rifaatussalwa Hayati
STKIP Setiapada Nusantara

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penerapan Model Pembelajaran Berbasis Pengalaman untuk Meningkatkan Kemampuan Menulis Paragraf Deskripsi pada Siswa Kelas IV SD Tarakanita Tangerang Rifaatussalwa Hayati; Ignatius Joko Dewanto; Pramisidi Winanto Saputra
JURNAL PENDIDIKAN DAN SAINS Vol 1 No 1 (2021): Manajemen Pembelajaran
Publisher : Universitas Tangerang Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan peningkatan kemampuan menulis paragraf deskripsi denganmengimplementasi model pembelajaran experiential learning, memaparkan langkah-langkah pembelajaran yang tepatmelalui penerapan model pembelajaran experiential learning, dan mengidentifikasikan respons siswa terhadappenerapan model pembelajaran experiential learning dalam pembelajaran menulis paragraf deskripsi. Penelitianmenggunakan rancangan penelitian tindakan kelas (PTK).Subjek penelitian guru dan siswa yang ada di kelas bahasaIndonesia, Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Penerapan model pembelajaran experiential learning dapatmeningkatkan keterampilan menulis paragraf deskripsi siswa kelas IV SD Tarakanita. Data refleksi awal menunjukkanbahwa nilai rata-rata kelas adalah 68 (cukup), kemudian menjadi 72,7 (cukup) pada siklus I dan meningkat menjadi82,1(baik) pada siklus II. (2) Implementasi pembelajaran experiential learning memilih beberapa langkah dengantujuan untuk meningkatkan kemampuan menulis paragraf deskripsi, dan (3) Keaktifan siswa dalam memberikantanggapan sangat positif terhadap penerapan model pembelajaran experiential learning dalam pembelajaran menulisparagraf deskripsi. Penelitian selanjutnya dapat dilakukan dengan subjek dan objek data yang berbeda agar dapatmeyakinkan hasil penelitian yang dilakukan, dan dapat disumbangkan bagi guru untuk bahan kajian dan peningkatanmutu pendidikan.