Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Journal of Health Sciences

PENGARUH KECEMASAN IBU TERHADAP PROSES PERSALINAN KALA 1 FASE AKTIF DI BPS ATIK SUHARIJATI SURABAYA Masruroh, Nur
Jurnal Ilmiah Kesehatan Vol 8 No 2 (2015): AUGUST
Publisher : Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (81.352 KB) | DOI: 10.33086/jhs.v8i2.199

Abstract

The relationship with the mother's level of anxiety in the first stage of labor active phase in BPM Atik Suharijati Surabaya. Mothers who experienced the process of labor is a physiological thing, but in reality people still think childbirth is a life and death stakes. Mothers who give birth experience anxiety levels cause birth becomes pathological. This study aims to determine the relationship with the mother's level of anxiety in the first stage of labor active phase in BPM Atik Suharijati Surabaya. Design analytical research with cross sectional approach. The population around the third trimester pregnant women who face labor in BPS Atik Suharijati in April-May 2015 of 25 respondents. A sample of 12 respondents in October was taken with the technique of "purposive sampling". Independent variables and the dependent variable levels of anxiety long active phase. Collecting data using questionnaires and partograf. Data were analyzed using the Mann Whitney test with a significance level a = 0.05. The results showed nearly half (41.7%) had mild anxiety and the majority of respondents (75%) had active phase <6 hours. Statistical test results obtained ? = 0.024 <? = 0.05, H0 is rejected means that there is a relationship with the mother's level of anxiety in the first stage of labor active phase in BPS Atik Suharijati. The conclusions of this study is the higher the mother's level of anxiety, the more disturbing the birth process to be gone through. So that health workers are expected to continue to provide information or understanding to pregnant women about childbirth and the factors that influence it.
Analisis Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Volume Asi Perah Ibu Menyusui Selama Bekerja Di Lingkungan Universitas Nu Surabaya Rahayu, Esty Puji; masruroh, nur
Jurnal Ilmiah Kesehatan Vol 12 No 02 (2019): August 2019
Publisher : Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (138.643 KB) | DOI: 10.33086/jhs.v12i02.834

Abstract

Makanan yang paling ideal untuk bayi adalah air susu ibu, namun demikian karena beberapa hal bayi tidak dapat memperoleh air susu ibu karena beberapa alasan seperti kesehatan ibu dan bekerja di luar rumah. Faktor-faktor yang menghambat keberhasilan menyusui pada ibu bekerja adalah pendeknya waktu cuti kerja, kurangnya dukungan tempat kerja, pendeknya waktu istirahat saat bekerja (tidak cukup waktu untuk memerah ASI), tidak adanya ruangan untuk memerah ASI, pertentangan keinginan ibu antara mempertahankan prestasi kerja dan produksi ASI. Salah satu masalah yang sering dihadapi ibu-ibu yang hendak menabung ASIP adalah hasil perah/pumping yang kurang memuaskan. Pada penelitian menjelaskan faktor faktor yang mempengaruhi volume ASI Perah menggunakan desain penelitian deskriptif kualitatif  dengan pendekatan crosectional dengan sample ibu bekerja yang memompa ASI di lingkungan UNUSA. Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor yang paling berhubungan dengan volume ASI perah adalah paritas (p value 0,012), keyakinan ibu untuk bisa memberikan ASI (p value 0,009) dan frekuensi memerah (p value 0,041). Usia ibu, indeks massa tubuh ibu, alat yang digunakan untuk memompa, tempat memompa dan alat kontrasesepsi tidak berhubungan secara signifikan dengan volume ASI Perah Kata Kunci: faktor, ASI Perah, ibu bekerja.