Elga Dwi Suanda
Program Studi Matematika, Jurusan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Halu Oleo, Kendari, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ESTIMASI MAKSIMUM LIKELIHOOD UNTUK PARAMETER DALAM MODEL REGRESI BETA: ESTIMASI UNTUK PARAMETER MODEL REGRESI BETA Elga Dwi Suanda; Wayan Somayasa; Muhammad Kabil Djafar
Jurnal Matematika Komputasi dan Statistika Vol. 3 No. 2 (2023): Mei-Agustus
Publisher : Jurusan Matematika FMIPA Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33772/jmks.v3i2.44

Abstract

Penelitian ini bertujuan membahas estimasi maksimum likelihood untuk parameter pada model regresi beta. Sebelum memulai proses estimasi, terlebih dahulu dilakukan uji goodness-of-fit untuk mengetahui apakah variabel bebas berdistribusi beta. Kemudian, dilakukan pemilihan model terbaik menggunakan metode AIC (Akaike Information Criterion) sehingga didapatkan bahwa model polinomial berderajat 5 adalah yang terbaik. Dalam proses estimasi, fungsi log-likelihood model regresi beta tidak dapat diselesaikan secara analitik, sebab bukan merupakan fungsi yang linear. Sehingga parameter dan diestimasi dengan pendekatan numerik menggunakan metode Newton-Raphson. Terakhir, akan dibahas pula contoh pengaplikasian dari model regresi beta pada data pengaruh nilai IKK terhadap nilai IPM Kabupaten/Kota di Indonesia Tahun 2020.