Claim Missing Document
Check
Articles

Found 6 Documents
Search

BISNIS JASA PENYALUR TENAGA KERJA PERSPEKTIF HUKUM EKONOMI SYARIAH Abdurohman, Dede
Jurisdictie: Jurnal Hukum dan Syariah Jurisdictie: Vol. 9, No. 2 (2018)
Publisher : Fakultas Syariah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18860/j.v9i2.5552

Abstract

Working is an attached part of life series. In Indonesia, some people try to be employed through labor distributor services, known as outsourcing. Indonesian law confirms that Outsourcing activities are protected by the act No. 13 of 2003 concerning Manpower, Decree of the Minister of Manpower and Transmigration of the Republic of Indonesia Number: KEP.101/MEN/VI/2004 concerning Procedures for Licensing of Workers/Labor Service Providers. However, workers joining Outsourcing agent considered themselves unprosperous. They then choose demonstration as a way to express their aspiration. The phenomenon of demonstration of labor in Indonesia usually can be seen every year in May. The issue is usually about the minimum wage which is according to them under the welfare standard and another is about outsourcing abolishment. In this article, the author will focus on Outsourcing agent, its system in Indonesia according to Islamic Economic Law’s perspective? The author thinks it is important to discuss since the labors do the demonstration every year for the same demands. Based descriptif kwalitatif analysis in Islamic business law, the outsourcing company is halal. Goverment can up the minimum wage consider the maslahah.Bekerja merupakan bagian tak terpisah dari rangkaian kehidupan. Di Indonesia, beberapa orang memilih mencari pekerjaan melalui agen penyalur tenaga kerja atau yang disebut outsourcing. Hukum di Indonesia menegaskan bahwa kegiatan outsourcing dilindungi oleh Undang-Undang No. 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan, Keputusan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Republik Indonesia No.: KEP.101/MEN/VI/2004 tentang Tata Cara Perijinan Perusahaan Penyedia Jasa Pekerja/Buruh. Namun, buruh yang terjaring dalam lembaga outsourcing menganggap diri mereka belum sejahtera. Karenanya, mereka memilih demonstrasi untuk mengungkapkan aspirasinya. Fenomena demonstrasi para pekerja di Indonesia dapat disaksikan setiap tahunnya pada bulan Mei. Tuntutan mereka biasanya seputar upah minimum yang menurut mereka di bawah standar kesejahteraan dan penghapusan sistem outsourcing. Dalam artikel ini, penulis fokus pada lembaga outsourcing dan sistemnya di Indonesia menurut perspektif Hukum Ekonomi Syariah. Berdasarkan analisis deskriptif kwalitatif, maka perusahaan outsourcing sah secara hukum dan halal menurut hukum ekonomi syariah. Pemerintah dapat menaikkan upah minimum dengan memperhatikan kemaslahatan.
Pengaruh Komunikasi dan Konflik Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Asuransi Central Asia Divisi Oto Claim Center Bintaro Seta, Anggada Bayu; Abdurohman, Dede; Ilham, Nurul
JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan Vol. 4 No. 3 (2021): JIIP (Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan)
Publisher : STKIP Yapis Dompu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (562.103 KB) | DOI: 10.54371/jiip.v4i3.260

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh komunikasi dan konflik kerja terhadap kinerja karyawan secara parsial maupun secara simultan. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan teknik survei, teknik sampling yang di pergunakan yaitu teknik sampling jenuh dengan sampel responden sebanyak 50 orang karyawan. Hasil atas penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) Hasil pengujian hipotesis komunikasi menunjukkan nilai t hitung sebesar 6,581 yang kemudian dibandingkan dengan t tabel yaitu 2,011 yang berarti bahwa hipotesis dalam penelitian ini menolak H0 dan menerima Ha. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa hipotesis H1 “Komunikasi mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja karyawan” diterima. (2) Hasil pengujian hipotesis konflik kerja menunjukkan nilai t hitung sebesar 6,374 yang kemudian dibandingkan dengan t tabel yaitu 2,011 yang berarti bahwa hipotesis dalam penelitian ini menolak Ho dan menerima Ha. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa hipotesis H2 “Konflik mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap terhadap Kinerja karyawan” diterima. (3) Hasil perhitungan statistik menunjukkan nilai F hitung = 33,931 yang kemudian dibandingkan dengan F tabel yaitu 3,20 yang berarti bahwa hipotesis dalam penelitian ini menolak Ho dan menerima Ha. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa hipotesis H3 “Komunikasi dan Konflik Kerja mempunyai pengaruh positif dan signifikan secara simultan terhadap terhadap Kinerja karyawan” diterima.
SOSIALISASI PENERAPAN KOMUNIKASI EFEKTIF DALAM MENINGKATKAN DISIPLIN BELAJAR ANAK DI MASA PANDEMI Dewi, Widya Candra; Arif, Fathan; Abdurohman, Dede; Ismanto, Budi; Hasanudin, Hasanudin
Jurnal Abdimas Tri Dharma Manajemen Vol. 2 No. 3 (2021): ABDIMAS Agustus 2021
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/ABMAS.v2i3.p96-101.y2021

Abstract

Pengabdian Kepada Masyarakat ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan kepada parasiswa dan pengasuh di Yayasan Al Abqo Amanah Bina Yatim dan Duafa yang berlokasi di Jl.Lingkar Selatan RT 013/015, Kranggan, Setu, Tangerang Selatan tentang bagaimana pentingnyaperan komunikasi yang baik untuk tetap bias disiplin belajar walau sekolah dalam jaringan.Sasaran kegiatan PKM adalah para peserta didik dan pengasuh di bawah naungan YayasanAl Abqo Amanah Bina Yatim dan Duafa. Permasalahan diselesaikan melalui 3 (tiga) tahap:persiapan, pelaksanaan, dan evaluasi. Pada tahap awal atau persiapan tim PKM melakukan surveidan wawancara ke lokasi untuk memperoleh informasi terkait kemampuan dasar dalamberkomunikasi yang baik serta efektif dalam mendukung dan mendampingi anak belajar di rumahselama pandemi. Tahap pelaksanaan difokuskan untuk menyiapkan semua kebutuhan kegiatan,seperti membuat rancangan anggaran biaya, proposal, penyusunan materi, dan menyiapkan alatkelengkapan. Untuk tahap evaluasi adalah mengumpulkan dan menyimpulkan data dari masingmasing tahapan kegiatan.Hasil kegiatan PKM ini adalah para peserta menjadi lebih paham bagaimana melakukankomunikasi yang efektif, bisa dan mau untuk bertukar pikiran atau berbagi pengalaman dalambelajar secara dring pada pengasuh pun sebaliknya, pengasuh bisa lebih memahami bagaimanamenyampaikan pesan yang baik supaya peserta didik rajin belajar walau dari rumah.Kata kunci : Komunikasi, Disiplin, Belajar, Pandemi
PEMBEKALAN DAN PELATIHAN DESIGN GRAFIS GUNA MENUMBUHKAN JIWA ENTERPREUNERSHIP PADA ANAK USIA DINI DI YAYASAN YATIM PIATU KHAZANAH KEBAJIKAN Seta, Anggada Bayu; Mulyani, Sri; Abdurohman, Dede; Ilham, Nurul; Fadli, Roni
Jurnal Abdimas Tri Dharma Manajemen Vol. 3 No. 1 (2021): ABDIMAS Desember 2021
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/ABMAS.v3i1.p92-99.y2021

Abstract

Tujuan dari pelaksanaan program pengabdian masyarakat ini adalah untukmeningkatkan pemahaman dan keterampilan anak asuh dari panti asuhan pada yayasanyatim dan piatu khazanah kebajikan untuk menjadi seorang wirausahawan dalammengahadapi persaingan di masa depan yang kian ketat dan kompetitif. Metode yang digunakan di dalam kegiatan pengabdian kepada masyrakat yang di selenggarankan olehpara akademisi dari universtias pamulang ini menggunakan metode resitasi yangdidalamnya di jelasakan materi tentang pemahaman akan jiwa enterpreunerships dankepemimpinan, penerapan ipteks yang dilakukan adalah dalam bentuk pembekalan danpelatihan pengenalan serta eksplorasi terkati seni desain grafis dengan menggunakanaplikasi coreldraw. Kegiatan pembekalan dan pelatihan keterampilan didalam kegaitanpengabdian kepada masyrakat ini ditunjang dengan sesi tanya jawab dan tentu saja prakteksecara langsung yang disertai dengan output produk secara langsung. Modul pelatihanakan diberikan kepada peserta sebagai alat bantu dalam kegiatan praktek. Berdasarkanhasil evaluasi serta temuan-temuan yang diperoleh selama pelaksanaan kegiatanpengabdian kepada masyrakat ini, di peroleh hasil bahwa kegiatan pengabdian kepadamasyrakat ini telah mampu memberikan manfaat yang sangat besar dan tepat sasaran bagikhalayak anak-anak panti asuhan yang menjadi khalayak sasaran dalam kegiatan ini.Bentuk pelatihan seperti ini merupakan bentuk yang sangat efektif untuk memberikanpenyegaran dan tambahan wawasan serta pengetahuan baru di bidang teknologi informasidi luar proses pembelajaran yang diterima di sekolah masing-masing.Kata Kunci : Desain Grafis, Wirausaha
Penyuluhan Kesehatan Masyarakat melalui Skill Training Antisipasi COVID-19 dengan Busami (Pembuatan Handsanitizer Alami) Kelompok PKK di Kelurahan Sawah Ciputat Munarsih, Munarsih; Savitri, Shela Indah; Putren, Irenne; Wilandari, Devi Fitria; Abdurohman, Dede
Abdi Laksana : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1 No 3 (2020): Abdi Laksana : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : LPPM Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/al-jpkm.v1i3.6872

Abstract

Handsanitizer is a non-rinsed hand sanitizer that is useful for preventing the spread of covid-19. Through Community Service Activities, it is expected to increase understanding and insight about management science and specifically in the field of health management. PKM are carried out as an effort to provide health education and training skills in the manufacture of natural handsanitizers as well as to become material for study and input for PKK women Sawah Ciputat Urban Village women to be able to implement them in their daily activities in the pandemic era Covid-19. This activities was carried out through a lecture method by inviting PKK women to be actively involved in Community Service Activities organized by the Faculty of Business Management at University of Pamulang. Community Service activities were carried out on May 20-21, 2020. The results of the Community Service activities concluded that basically PKK women in Sawah Village had quite good abilities in the practice of making handsanitizers. This is evident from their abilities to practice making and using handsanitizers in a way, there are good and right. The expectation of this Community Service activities are quality and creativity in making handsanitizers continue to increase and they dare to market handsanitizers. Then, they can be improve their economies.
Influence of Promotion Strategies and Pricing on Purchasing Decisions of Raw Plastic Pellet Products at PT. Bahkti Jaya Kusuma in Gading Serpong, South Tangerang City Abdurohman, Dede
Sinergi International Journal of Management and Business Vol. 1 No. 3 (2023): November
Publisher : Yayasan Sinergi Kawula Muda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims to determine the influence of promotion strategies and pricing, both partially and simultaneously, on purchasing decisions. The population consists of consumers who buy products at PT. Bahkti Jaya Kusuma, with a sample size of 100 consumers. The data analysis methods used include multiple linear regression analysis, the product-moment correlation coefficient, the coefficient of determination, and significance tests. The analysis results show an influence, both partially and simultaneously, on purchasing decisions. The multiple linear regression coefficient results are obtained as Y = 5,251 + 0.517 X1 + 0.057 X2 + e. The product-moment correlation coefficient yields a value of r = 0.852. The coefficient of determination results in an R-squared value of 72.6%. The F-test results indicate a calculated F value > the tabulated F value, namely 128.291 > 4.00.