Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

EFEKTIVITAS MEDIA PEMBELAJARAN VIDEO TUTORIAL TERHADAP HASIL BELAJAR PADA MATERI BOLA BASKET Garciac Febrianto; Eny Enawaty; Warneri
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 8 No. 2 (2023): Volume 08 No 02, September 2023
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v8i2.10454

Abstract

Effectiveness of video tutorial learning media on learning outcomes in basketball material. The aim of this research is to determine the effectiveness of basketball lay-up shoot video tutorials. This research uses the Research and Development method with the ADDIE development model. Overall, the results of expert validation data analysis were declared "very valid" with an average of 4.47. The results of empirical test analysis using individual tests, small groups and field tests on 42 students stated that the media was "very valid" and ready to be used in learning, with an average of 3.3. From the effect size calculation, we get a value of 1.80 in the strong category. Based on the results above, the lay up shoot tutorial video media developed can be applied in PJOK learning.
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS VIDEO TUTORIAL PADA MATERI LAY UP SHOOT BOLA BASKET DI SEKOLAH MENENGAH ATAS Garciac Febrianto; Eny Enawaty; Warneri Warneri; Indri Astuti; Uray Salam
Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran (JRPP) Vol. 6 No. 4 (2023): Volume 6 No 4 Tahun 2023
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jrpp.v6i4.18839

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengembangkan media pembelajaran video tutorial lay up shoot bola basket di sekolah menengah atas. Untuk mencapai tujuan penelitian tersebut digunakan metode Research and Development dengan model pengembangan ADDIE. Penelitian ini dilakukan di SMA Negeri 1 Mempawah Hilir dengan partisipan 72 orang siswa kelas XI, melibatkan dua orang validator ahli desain,dua orang ahli media, dan dua orang ahli materi pelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan. Data dari instrumen kuesioner dan respon siswa dianalisis dengan analisis kualitatif dan kuantitatif. Secara keseluruhan, dari hasil analisis data validasi ahli dinyatakan “sangat valid” dengan rata-rata 4,47. Hasil analisis uji empiris dengan uji perorangan, kelompok kecil, dan uji lapangan pada 42 siswa menyatakan media “sangat valid” dan siap untuk digunakan dalam pembelajaran, dengan rata-rata 3,3. Profil video tutorial memiliki durasi 20 menit 31 detik terdiri dari tampilan pembuka, pemanasan, penjelasan lay up shoot, gerakan lay up shoot, pendinginan dan penutup. Dari hasil pretest dan posttest yang melibatkan 30 orang siswa, hasil perhitungan uji t mendapatkan nilai 0,001 yang berarti nilai signifikansi <0,05, sehingga kesimpulannya adalah terdapat perbedaan dari hasil pretest dan posttest. Dari perhitungan effect size mendapatkan nilai 1,80 dengan kategori strong. Berdasarkan hasil diatas, maka media video tutorial lay up shoot yang dikembangkan dapat diterapkan dalam pembelajaran PJOK di SMA.