Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Analysis of the Influence of Inflation, BI Rate and Exchange Rates/Exchange Rates on the Profitability of National Bank in Indonesia in 2017-2021 Adyanto Armando Purba; Desry Situngkir; Mentari Purba; Hasyim
Indonesian Journal of Advanced Research Vol. 2 No. 6 (2023): June 2023
Publisher : PT FORMOSA CENDEKIA GLOBAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55927/ijar.v2i6.4544

Abstract

This study aims to look at the analysis of the effect of inflation, the BI rate, the exchange rate on the profitability of the National Bank in Indonesia in 2017 – 2021. This study took a sample using a purposive sampling method. The data collection technique used in this study was literature study by obtaining data from BPD. Data analysis was performed with multiple linear regression. The analysis shows that inflation has a negative impact on bank profitability. The higher the inflation, the lower the bank's profitability. In addition, the BI rate has a positive impact on bank profitability. The higher the interest rate, the higher the bank's profitability. Finally, the exchange rate does not have a significant impact on bank profitability. While changes in currency exchange rates can affect a bank's performance in the short term, other long-term political factors such as economic growth and stability have a greater impact big on bank profitability.
KEBIJAKAN EKONOMI POLITIK DALAM MENGHADAPI PERLAMBATAN EKONOMI GLOBAL PADA MASA COVID 19 Irma Hutagalung; Desry Situngkir; Bonaraja Purba
Jurnal Ilmiah Manajemen Ekonomi Dan Akuntansi (JIMEA) Vol. 1 No. 1 (2023): November
Publisher : Publikasi Inspirasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62017/jimea.v1i1.92

Abstract

Kebijakan ekonomi politik global (EPG), adalah disiplin akademik dalam ilmu politik yang mempelajari ekonomi dan hubungan internasional. Setiap negara memiliki tugas untuk menciptakan kesejahteraan bagi rakyatnya. Salah satu syarat yang dapat memenuhinya adalah melalui pertumbuhan ekonomi. Wajar pertumbuhan ekonomi menjadi penentu tingkat kesejahteraan, keamanan serta kemajuan sebuah negara. Semakin tinggi tingkat pertumbuhan, semakin tinggi tingkat stabilitas politik, ekonomi dan keamanan. Pertumbuhan ekonomi dengan demikian bersifat global. Terlebih lagi perkembangan teknologi membuat dunia semakin kecil dan tanpa batas. Sebut saja ketika dunia percaya dengan sistem merkentilisme.Tujuan konomi politik meningkatakn kesejehteraan pendapatan pertumbuhan ekonomi yang dihadapkan dalam sistem ekonomi dunia.
PENGARUH TINGKAT PENGAGGURAN, PENDIDIKAN, DAN INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA TERHADAP TINGKAT KEMISKINAN DI INDONESIA PERIODE 2004-2023 MELALUI METODE PENDEKATAN ECM Anjel Ezania Sihombing; Zakia Hasanah Hasibuan; Desry Situngkir; Rista Y Lumbangaol; Muhammad Bagas Ardhana
Jurnal Ekonomi Manajemen Dan Bisnis (JEMB) Vol. 1 No. 6 (2024): Juli
Publisher : Publikasi Inspirasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62017/jemb.v1i6.1546

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat variabelvariabel yang mungkin mempengaruhi tingkat kemiskinan di Indonesia. Indeks Pembangunan Manusia (IPM) tahun 2004–2023 serta tingkat pengangguran dan pencapaian  pendidikan merupakan variabel independen yang diteliti. Pendekatan Error Correction Model (ECM) digunakan dalam analisis data untuk menyelesaikan permasalahan data time series yang tidak stasioner. ECM. Temuan penelitian menunjukkan bahwa: a) kemiskinan di Indonesia dipengaruhi secara positif secara signifikan dan parsial oleh variabel Tpt. b) Terdapat pengaruh negatif yang signifikan dan parsial dari variabel pendidikan terhadap kemiskinan di Indonesia. c) Tidak ada dampak parsial variabel IPM terhadap kemiskinan di Indonesia.