Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EDUKASI POLA MAKAN GIZI SEIMBANG DI BULAN RAMADHAN Dita Hasni; Sri Nani Jelmila; Nana Liana; Ruhsyahadati
Abdika Sciena Vol 1 No 2 (2023): JURABDIKES Volume I No 2, December 2023
Publisher : CV. AKBAR PUTRA MANDIRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56260/jurabdikes.v1i2.104

Abstract

kepada tubuh untuk beristirahat khususnya pada organ pencernaan. Selain itu, berpuasa juga memberikan kesempatan tubuh untuk proses detoksifikasi dan regenerasi sistem imun. Pada saat berpuasa, terjadi perubabahan pola hidup seperti perubahan pola makan dan tidur yang dapat mempengaruhi kebugaran tubuh. Kurangnya pengetahuan mengenai pola makan yang baik selama berpuasa menjadi faktor yang dapat mempengaruhi kebugaran tubuh dalam melaksanakan ibadah ramadhan. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat tentang pola makan yang baik selama menjalani ibadah puasa ramadhan. Kegiatan dilaksanakan pada hari Minggu, 05 Maret 2023 di Masjid Rahmatan Lil’alamin Kota Padang. Kegiatan dihadiri oleh 20 orang peseerta yang merupakan ibu-ibu majlis taklim. Kegiatan ini telah berhadil meningkatkan pengetahuan peserta tentang pola makan dengan gizi seimbang pada bulan ramadhan. Diharapkan pengetahuan ini dapat diterapkan oleh peserta dalam kehidupan sehari-hari agar tetap fit dalam menjalankan ibadah puasa ramadhan.