Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Penguatan Legalitas Usaha dan Digitalisasi pada UMKM di Kecamatan Sedayu Nurul Zairina; Zaenal Wafa
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara Vol. 4 No. 4 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
Publisher : Sistem Informasi dan Teknologi (Sisfokomtek)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Program penguatan legalitas usaha dan digitalisasi pada UMKM bertujuan untuk memberikan kontribusi nyata terhadap pengembangan UMKM dalam mencapai pembangunan berkelanjutan di tingkat lokal dan nasional. Pelaku UMKM menghadapi kesulitan dalam mengembangkan usahanya karena kurangnya pemahaman tentang bisnis, ketidakmampuan mendapatkan izin usaha yang legal, dan lokasi usaha yang belum terjangkau secara luas. Untuk memberikan pemahaman dan solusi kepada pelaku UMKM, maka dilaksanakan beberapa program pengabdian agar bisa membantu mewujudkan pengembangan usaha. Kegiatan pengabdian ini dilakukan pada tanggal 21 September sampai 20 Oktober 2023 pada tiga mitra UMKM yang berlokasi usaha di Kecamatan Sedayu. Metode yang digunakan untuk kegiatan pengabdian masyarakat ini dengan menggunakan pendekatan penyuluhan dan pendampingan yaitu observasi lapangan dan wawancara ke pemilik UMKM sampai pada permasalahan yang dihadapi. Hasilnya kegiatan pengabdian masyarakat ini dari aspek legalitas diwujudkan melalui penerbitan izin Nomor Induk Berusaha (NIB) dan pengajuan setifikasi halal. Dari aspek digitalisasi, luaran yang dicapai adalah terdaftarnya lokasi usaha pada layanan Google Maps. Hasil evaluasi juga menunjukkan bahwa semua program telah berhasil diimplementasikan dan memberikan manfaat yang signifikan bagi mitra UMKM.
PENGARUH LITERASI KEUANGAN, KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA, DAN IMPLEMENTASI E-COMMERCE TERHADAP KINERJA UMKM DI KABUPATEN BANTUL Nurul Zairina; Azfa Mutiara Ahmad Pabulo
JURNAL ILMIAH EDUNOMIKA Vol 8, No 1 (2024): EDUNOMIKA
Publisher : ITB AAS Indonesia Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29040/jie.v8i1.11185

Abstract

This study aims to assess the impact of financial literacy (X1), human resource competency (X2), and e-commerce implementation (X3) on the performance of micro MSMEs (Y). The study employs a quantitative approach and utilizes non-probability sampling techniques. Primary data is collected through questionnaires directly filled out by respondents, while secondary data is gathered from books, journals, and previous research related to the study's focus. The research focuses on MSMEs located in Bantul Regency. The research specifically focuses on MSMEs located in Bantul Regency. Multiple linear regression analysis is utilized as the analytical tool. The findings indicate that financial literacy (X1), human resource competency (X2), and e-commerce implementation (X3) all exert both individual and combined influences on MSMEs' performance (Y). Keywords : Financial Literacy, Human Resources Competency, E-Commerce Implementation, MSMEs' performance.