Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pelatihan Pemanfaatan Aplikasi Google Classroom Dan Goggle Meet Dalam Pembelajaran Era Pandemi Covid-19 M Iqbal Mustofa; Dwi Dwi Andriani; Siti Anisatur Rofiqah; Effendi Effendi Effendi
JPMTT (Jurnal Pengabdian Masyarakat Teknologi Terbarukan) Vol. 2 No. 1 (2022): April
Publisher : Lembaga Penelitian Pengabdian Masyarakat Penerbitan dan Percetakan Indonesian Scholar Khiar Wafi (LPPMPP IKHAFI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54650/jpmtt.v2i1.438

Abstract

Pengabdian ini bertujuan untuk memberikan wawasan kepada para guru bahwa teknologi itu dapat membantu meningkatkan peran pembelajaran dan bahkan bersifat gratis seperti contohnya google classroom dan google meet. Pengabdian ini dilaksanakan dengan metode pelatihan dan pendampingan langsung peserta pelatihan belajar dengan sistem projek. Pelaksanaan di SD Negeri 1 kecamatan simpang kabupaten OKU Selatan Sumeatera Selatan. Peserta pelatihan berjumlah 30 peserta yang diadakan satu hari penuh pada tanggal 14 februari 2022. Hasil dari pengabdian ini terlihat peningkatan peserta dalam melaksakan intruksi perintah, ini terlihat dari 30 peserta yang hadir ada ada 27 peserta yang sudah bisa membuat pertemuan virtual dengan google meet namun belum mampu menunjukan dua tugas indikator evaluasi lainnya. 25 orang mampu membuat kelas dan membuat formulir sederhana dengan memanfaatkan google formulir dan 19 orang dapat secara kesuluruhan mencapai indikator evaluasi yang di tentukan. Maka kegiatan ini dapat dikategorika sukses karena capaian keberhasilan lebih dari 50% jumlah peserta mampu membuat tugas-tugas yang diberikan.