Martinus Valdino Wonda Sando
Universitas Katolik Widya Mandira Kupang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Bimbingan Karier bagi Pelajar SMA Negeri 1 Bajawa Kabupaten Ngada Martinus Valdino Wonda Sando; Rosa Mustika Bulor; Gerardus Diri Tukan; Giovani Don Bosco Nggabut; Maria Ersilia Melly Rani
ABDI MOESTOPO: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat Vol 7, No 1 (2024): Januari 2024
Publisher : Universitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32509/abdimoestopo.v7i1.3679

Abstract

Siswa siswi Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Bajawa kabupaten Ngada, diketahui belum memiliki pengetahuan yang memadai tentang karier. Kondisi itu ditemukan dalam diskusi nonformal bersama beberapa siswa yang berdomisili di Kelurahan Tanalodu sehingga mendasari pelaksanaan kegiatan bimbingan karier bagi siswa siswi kelas XII Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Bajawa. Tujuan kegiatan ini yaitu memberikan pengetahuan kepada siswa siswi tentang karier masa depan, membuka pikiran serta mempersiapkan mereka untuk merencanakan karier masa depan sejak dini. Metode pelaksanaan kegiatan yaitu ceramah dan diskusi. Kegiatan dilaksanakan di Aula Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Bajawa, sesuai kesepakatan dengan pihak sekolah.  Hasil kegiatan yang dicapai yaitu para siswa siswi peserta kegiatan antusias mengikuti kegiatan, Materi kegiatan yang disajikan tampak dipahami secara baik oleh para peserta kegiatan. Antusiasme dan pemahaman para siswa siswi peserta kegiatan terhadap kegiatan dan materi kegiatan yang disajikan, ditunjukkan melalui keterlibatan aktif para siswa peserta kegiatan dalam mengajukan pertanyaan dan memberikan pendapat saat diskusi. Para siswa juga tampak berani menyampaikan tentang rencana masa depannya setelah menamatkan jenjang Sekolah Menengah Atas. Para siswa menyatakan senang karena memperoleh informasi tentang karier masa depan dan harus menyiapkan diri dan mempunyai rencana lebih awal serta menyatakan mebutuhkan informasi sesuai kegiatan yang telah dilakukan.