Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Scientica: Jurnal Ilmiah Sains dan Teknologi

PERANCANGAN VIDEO PROFIL BENDUNGAN CENGKLIK KABUPATEN BOYOLALI Rifa’i, Muhammad; Aziz , Riyan Abdul; Nugraha , Febrianta Surya
Scientica: Jurnal Ilmiah Sains dan Teknologi Vol. 3 No. 1 (2024): Scientica: Jurnal Ilmiah Sains dan Teknologi
Publisher : Komunitas Menulis dan Meneliti (Kolibi)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Bendungan Cengklik merupakan waduk yang berada di kecamatan Ngemplak, kabupaten Boyolali. Penelitian ini bertujuan untuk mempromosikan objek wisata Bendungan Cengklik menggunakan produk multimedia berupa video promosi melalui media sosial guna menarik minat calon pengunjung. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode ADDIE (Analyze, Design, Development, Implementation, and Evaluation). Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner dengan tujuh indikator pertanyaan berdasarkan data kuesioner dari 50 responden memperoleh presentase 82%, dengan ini dapat disimpulkan video profil ini sangat efisien untuk mengenalkan Bendungan Cengklik kepada masyarakat. Video profil ini berisi tentang informasi singakat mengenai potensi-potensi yang terdapat di Bendungan Cengklik seperti keindahan alam, sektor perikanan, wisata, dan kuliner.