Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

Analisis Desain Formulir Ringkasan Masuk dan Keluar Rawat Inap di RSUD Siti Fatimah Provinsi Sumatera Selatan Tahun 2022 Sari, Lely Meriaya
JOURNAL OF HEALTH SCIENCE Vol 2 No 1 (2024): Journal of Health Science
Publisher : LPPM Universitas Kader Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (361.509 KB) | DOI: 10.54816/jhs.v2i1.511

Abstract

Formulir ringkasan masuk dan keluar adalah formulir rekam medis yang digunakan untuk mencatat ringkasan perjalanan penyakit sejak pasien masuk sampai keluar rumah sakit. Tujuan dalam penelitian ini adalah Untuk mengetahui desain formulir ringkasan masuk dan keluar pasien rawat inap di RSUD Siti Fatimah provinsi Sumatera Sealatan yang dilihat dari aspek fisik, anatomi dan aspek isi. penelitian deskriptif kualitatif yang bertujuan untuk mengetahui desain formulir ringkasan masuk dan keluar rawat inap di RSUD Siti Fatimah Provinsi Sumatera Selatan tahun 2022. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah desain formulir ringkasan masuk dan keluar. Instrumen pada penelitian ini berupa wawancara dan observasi. Berdasarkan hasil observasi dan wawancara di RSUD Siti Fatimah Provinsi Sumatera Sealatan, tidak terdapat SOP cara pengisian formulir masuk dan keluar.Dikaji dari 3 aspek yaitu aspek fisik, bahan kertas yang digunakan belum sesuai didapati bahwa pada desain formulir ringkasan masuk dan keluar masih terdapat beberapa kekurangan. Ditinjau dari aspek anatomi bagian clouse /penutup masih belum memiliki ruang item nama dokter dan tanda tangan, dari segi aspek fisik masih ada kekurangan pada penggunaan tinta yang tidak jelas seperti logo rumah sakit menggunakan tinta berwarna hitam (lembar formulir ringkasan masuk dan keluar seperti lembar fotocopy). sedangkan logo yang ada di formulir rekam medis aslinya menggunakan tinta berwarna yang jelas. Kata kunci : Desain formulir
TINJAUAN EFISIENSI PELAYANAN RAWAT INAP BERDASARKAN INDIKATOR (BOR, AVLOS, TOI, BTO) BANGSAL KELAS III Sari, Lely Meriaya; Nasrulloh, Dewi; Fadhlika Q, Nur Inda; Fahlepi, M Rizal
Babul Ilmi Jurnal Ilmiah Multi Science Kesehatan Vol 15, No 2 (2023): Babul Ilmi Jurnal Ilmiah Multi Science Kesehatan
Publisher : STIKES 'Aisyiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36729/bi.v15i2.1131

Abstract

Latar Belakang : Statistik rumah sakit yaitu statistik yang menggunakan dan mengelolah sumber data dari pelayanan kesehatan dirumah sakit. Salah satu aktivitas yang rutin dilakukan dalam statistik rumah sakit yaitu menghitung tingkat efisiensi penggunaan tempat tidur (TT). Pada Triwulan IV tahun 2021 persentase data penggunaan tempat tidur kurang efisien dan belum sesuai standart. Tujuan : untuk mengetahui efisiensi pelayanan rawat inap berdasarkan standar ideal indikator (BOR, AVLOS, TOI, BTO) pada bangsal kelas III RS TK II dr. A.K Gani Palembang Tahun 2022. Metode: Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Pengumpulan data dilakukan dengan cara survey dan observasi pada sensus harian rawat inap per bulan tahun 2022. Analisa data menggunakan analisa univariat. Hasil:Nilai BOR sudah sesuai standar nilai ideal yaitu sebesar 77 %. Nilai AVLOS rendah dan belum sesuai standar nilai ideal yaitu 4,1 hari. Nilai TOI sudah sesuai standar nilai ideal yaitu 1,4 hari. Nilai BTO tinggi dan belum standar nilai ideal yaitu sebesar 56 kali. Saran: Agar nilai AVLOS ideal diperlukan penetapan standar pelayanan yang mencakup perawatan rumah sakit yang diberlakukan dalam jasa pelayanan kesehatan dan untuk BTO diperlukan penambahan fasilitas tempat tidur. Kata kunci : Indikator Rawat Inap
Pendidikan Kesehatan, Pemeriksaan dan Deteksi Dini Pencegahan Penyakit Tidak Menular melalui Kegiatan Olah Raga Fisik di Wilayah Kerja Puskesmas Tamalanrea Makassar Hilal, Achmad; Rachman, Arif; Hardianti, Hardianti; Sari, Lely Meriaya; Imrawati, Imrawati; Utami, Yuri Pratiwi
Sahabat Sosial: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 4 (2024): Sahabat Sosial: Jurnal Pengabdian Masyarakat (September)
Publisher : Asosiasi Guru dan Dosen Seluruh Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59585/sosisabdimas.v2i4.417

Abstract

Non-communicable diseases are a group of diseases that cannot be transmitted, but non-communicable diseases are the main cause of death in 68% of the world. In fact, currently the incidence of non-communicable diseases has reached ±38 million sufferers and is predicted to continue to increase to reach 52 million people in 2030. This activity aims to increase people's knowledge and healthy living behavior regarding non-communicable diseases, empower health cadres and community health centers to carry out early detection of non-communicable diseases through anthropometric measurements, and reduce the prevalence and complications of non-communicable diseases in the community. The benefits of this activity are providing accurate and easy to understand information about non-communicable diseases through leaflets, improving people's health and quality of life, and supporting government programs in preventing and controlling non-communicable diseases. The methods used in this activity are health checks, nutritional counseling and community service demonstrations through training and counseling activities with Health Education, Examination and Early Detection, Prevention of Non-Communicable Diseases through Physical Sports Activities in the Tamalanrea Makassar Health Center Working Area. The results of the education were assessed by completing a pre-post education questionnaire and a significant increase in scores was obtained, meaning that the education carried out had increased the knowledge of women of childbearing age and the elderly regarding non-communicable diseases and their prevention.
HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN TINGKAT PENDIDIKAN DAN JENIS PEKERJAAN IBU DENGAN STATUS IMUNISASI BAYI USIA 9 SAMPAI 12 BULAN Amalia, Rizki; Rahmadhani, Sendy Pratiwi; Sari, Lely Meriaya
JOURNAL OF MIDWIFERY SCIENCE Vol 1 No 1 (2021): JOURNAL OF MIDWIFERY SCIENCE
Publisher : Universitas Kader Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (527.456 KB)

Abstract

Background: Immunization is an effort to provide immunity to infants and children by introducing vaccines into the body so that the body makes antibodies to prevent certain diseases. Objective: To determine the relationship between the level of knowledge, education level, and type of work of the mother with the basic immunization status of infants aged 9 to 12 months. Methods: This research is quantitative by using a cross sectional research design. The population of this study were all mothers who had babies aged 9-12 months. The research sample is part of the population that meets the criteria to become respondents. The sampling technique used in this research is purposive sampling. Data analysis used univariate analysis and bivariate analysis. Results: Based on the results of the chi-square statistical test with a significance level of = 0.05, knowledge obtained p value = 0.033, education level obtained p value = 0.023, occupation obtained p value = 0.004 which means that there is a relationship between knowledge, education, mother's occupation and completeness of immunization. basic baby age 9-12 months. Conclusion: There is a relationship between the level of knowledge, education level, and type of work of the mother with the status of the mother Key words: Knowledge, education level, type of mother's occupation, basic immunization imunisasi
Smoking Behavior in Makassar State Middle School Students, South Sulawesi Province Hilal, Achmad; Zulham, Zulham; Susanto, Susanto; Nurhayati, Nurhayati; Nashrulloh, Dewi; Sari, Lely Meriaya
International Journal of Health Sciences Vol. 2 No. 3 (2024): International Journal of Health Sciences
Publisher : Asosiasi Guru dan Dosen Seluruh Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59585/ijhs.v2i3.409

Abstract

Cigarettes are an industrial product and international commodity that contain around 300 chemical ingredients. The purpose of this research is to determine smoking behavior among students at Makassar State Middle School. The type of research used is quantitative with a descriptive approach using total sampling technique. Data was collected by distributing questionnaires to respondents to see frequency distribution. The results of the study showed that the level of knowledge of respondents about the dangers of smoking was in the good category, namely 57 people (71.2%), while people's attitudes about the dangers of smoking were in the positive category, namely 16 people (20.0%), for the influence of society in handling the dangers. smoking in the good category, namely 57 heads of families (71.2%). From the results of this study, it was concluded that the knowledge, attitudes of students and community influences regarding the dangers of smoking were quite good. To increase students' knowledge, it is necessary to conduct counseling and seminars about the dangers of smoking to help increase students' knowledge.