Asvin Mahersatillah Suradi, Andi
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengoptimalan Penggunaan Website Dalam Upaya Peningkatan Jumlah Siswa Pada SMK Darul Ulum Layoa Kabupaten Bantaeng Mushaf, Mushaf; Ridow Johanis, Andrew; Nurdiana, Nurdiana; Jannah, Fachriyahthul; Bahtiar, Akbar; Arifin, Arham; Wilem Musu, Eng; Asvin Mahersatillah Suradi, Andi; Yulianadewi, Ina
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 8 No. 1 (2024): April 2024
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jptam.v8i1.13838

Abstract

Abstrak enelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak program pengabdian kepada masyarakat (PKM) internal Universitas Dipa dalam meningkatkan kinerja dan daya saing SMK Darul Ulum Layoa. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui presentasi, demonstrasi, dan praktek. Data dianalisis dengan teknik analisis data kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Program Pengabdian Kepada masyarakat Internal yang rutin dilaksanakan oleh universitas Dipa sangat memiliki dampak yang baik dan diterima oleh mitra hal ini dapat dirasakan oleh kami sebagai para Dosen Universitas Dipa juga oleh mitra dalam Hal ini SMK Darul Ulum Layoa salah satu yang dapat disampaikan saat ini adalah para mitra sangat berantusias dalam menerima kami dalam melaksanakan kegiatan pengabdian ini dan duduk bersama bermusyawarah mengenai program – program sekolah kedepan untuk dijadikan sebagai bentuk penyuluhan serta pelatihan pada pengabdian dimasa mendatang. Program pengabdian kepada masyarakat ini dapat diselenggarakan dengan baik dan berjalan dengan lancar sesuai dengan rencana kegiatan yang telah disusun. Kegiatan ini mendapat sambutan baik seperti yang telah dijelaskan sebelumnya dan target yang berhasil dicapai adalah adanya pengoptimalan penggunaan Website sebagai upaya peningkatan jumlah siswa di sekolah memiliki tujuan dapat meningkatkan produktifitas kagiatan sekolah sehingga dapat menjadikan SMK Darul Ulum memiliki Citra yang baik dimasyarakat dan memiliki Daya saing yang tinggi dengan SMK lainnya