Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Live Streaming Selling Dan Online Customer Review Terhadap Kepercayaan Konsumen Untuk Meningkatkan Keputusan Pembelian Damanik, Rinda Putri Agusti; Abdurahman, Abdurahman; Permana, Hilman; Pratiwi, Luthfi Sekar; Setyaningrum, Retno Purwani
GLOBAL: Jurnal Lentera BITEP Vol. 2 No. 03 (2024): Juni 2024
Publisher : Lentera Ilmu Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59422/global.v2i03.432

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh live streaming selling dan online customer review terhadap kepercayaan konsumen untuk meningkatkan keputusan pembelian pada e-commerce Shopee dengan melakukan studi kasus pengguna Shopee di Cikarang. Hal ini dilatarbelakangi oleh Shopee yang telah menjadi platform yang paling banyak dikunjungi di Indonesia, terutama pada periode Januari – September 2023. Metode penelitian yang digunakan adalah survei kuesioner yang disebarkan kepada pengguna Shopee di Cikarang. Data yang terkumpul akan dianalisis menggunakan pendekatan statistik dan model system SEM PLS versi 4.0. Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan wawasan berharga tentang hal-hal yang dapat menjadi pertimbangan bagi pelaku bisnis yang membuka toko online di Shopee sehingga dapat meningkatkan keberlanjutan bisnis para pelaku UMKM. Hasil penelitian ini adalah live streaming selling dan online customer review berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan pembelian dan kepercayaan pelanggan. Namun, kepercayaan pelanggan tidak berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan pembelian pelanggan di platform Shopee.