Claim Missing Document
Check
Articles

Dampak Makro Ekonomi terhadap Profitabilitas Bank BPD di Indonesia Fathunnida, Fathunnida; Defung, F.; Yudaruddin, Rizky
JURNAL MANAJEMEN Vol 9, No 1 (2017)
Publisher : Faculty of Economics and Business Mulawarman University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (691.528 KB) | DOI: 10.29264/jmmn.v9i1.2429

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana Pengaruh Inflasi, Tingkat Suku Bunga dan GDRP Terhadap Profitabilitas pada Bank BPD di Indonesia selama periode tahun 2010-2013. Data diperoleh dari Laporan Keuangan publikasi yang diterbitkan oleh Bank Indonesia dengan periode waktu tahun 2010-2013. Jumlah populasi penelitian ini adalah 26. Penelitian ini menggunakan Regresi Data Panel dengan metode Random Effect Method (REM) melalui program Eviews 8. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa Inflasi berpengaruh positif tidak signifikan terhadap Profitabilitas, Tingkat Suku Bunga berpengaruh positif signifikan terhadap Profitabilitas dan GDRP berpengaruh negatif signifikan terhadap Profitabilitas pada Bank BPD di Indonesia selama periode tahun 2010 hingga 2013.
Pengaruh struktur modal dan pertumbuhan perusahaan serta harga komoditas terhadap profitabilitas dan nilai perusahaan pada industri pertambangan batu bara di indonesia Amanda, Rafly; Utary, Anis Rachma; Defung, F.
JURNAL MANAJEMEN Vol 10, No 2 (2018)
Publisher : Faculty of Economics and Business Mulawarman University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (448.084 KB) | DOI: 10.29264/jmmn.v10i2.4068

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh struktur modal dan pertumbuhan perusahaan serta harga komoditas terhadap profitabilitas dan nilai perusahaan. Pengujian hipotesis menggunakan analisis Partial Least Square, dengan alat bantu aplikasi SmartPLS Ver 2.0. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa struktur modal berpengaruh positif signifikan terhadap profitabilitas, struktur modal berpengaruh negatif tidak signifkan terhadap nilai perusahaan, pertumbuhan perusahaan berpengaruh negatif signifikan terhadap profitabilitas, pertumbuhan perusahaan berpengaruh positif signifikan terhadap nilai perusahaan, harga berpengaruh positif signifikan terhadap profitabilitas, harga berpengaruh positif signifikan terhadap nilai perusahaan, struktur modal berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap nilai perusahaan melalui profitabilitas, pertumbuhan perusahaan berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap nilai perusahaan melalui profitabilitas, dan harga berpengaruh positif signifikan terhadap nilai perusahaan melalui profitabilitas.
Pengaruh pengungkapan sustainability report terhadap kinerja keuangan perusahaan infrastruktur yang terdaftar di bursa efek indonesia Manisa, Dea Eka; Defung, F.; Kadafi, Muhammad Amin
FORUM EKONOMI Vol 19, No 2 (2017)
Publisher : Faculty of Economics and Business Mulawarman University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (505.828 KB) | DOI: 10.29264/jfor.v19i2.2124

Abstract

Effect of Disclosure Sustainability Report on Return on Equity (ROE) on Infrastructure Company Listed in Indonesia Stock Exchange (BEI) in the period 2010-2014. Sustainability Report is a concept that companies have a responsibility towards customers, employees, shareholders, communities and the environment in all aspects of company operations. With the implementation of the sustainability report Sustainability report will have an impact on the sustainability of the company. Sustainability report is a non-financial report consists of six elements, namely economic performance, environmental, human rights, labor practices and decent work, social, and product responsibility. This study aims to examine the relationship between the financial sustainability report of an individual's performance on the financial performance of the company. Samples were 30 companies listed in Indonesia Stock Exchange during the period 2010-2014. The independent variable is the disclosure of economic performance, environmental, human rights, labor practices and decent work, social, and product responsibility. The independent variables were measured using an index of disclosure. Free sustainability report comes from the Global Reporting Initiative (GRI) is used as the basis for calculating the value of the index. The dependent variable is the Return on Equity (ROE) as a measure of financial performance. This study uses secondary data gathered from the company's site and the Indonesia Stock Exchange. The results showed that only the disclosure of social performance and disclosure responsibility performance products that affect the company's financial performance.Keywords: Sustainability Report, ROE, Global Reporting Initiative (GRI-index)
Pengaruh set kesempatan investasi dan corporate governance serta makroekonomi terhadap struktur modal dan kinerja perusahaan pada industri pertambangan yang terdaftar di bursa efek indonesia Pratama, Ganda; Iskandar, Rusdiah; Defung, Felisitas
JURNAL MANAJEMEN Vol 12, No 1 (2020)
Publisher : Faculty of Economics and Business Mulawarman University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (230.115 KB) | DOI: 10.29264/jmmn.v12i1.7312

Abstract

Struktur modal dan kinerja perusahaan saling berkaitan terhadap keberlangsungan perusahaan, hal ini menjadi hal menarik bagi investor di bursa efek Indonesia. Struktur modal dan kinerja perusahaan dipengaruhi kinerja internal dalam hal ini terhadap pengelolaan good governance dan kesempatan investasi serta faktor ekternal yaitu makro ekonomi yang sering kali tak dapat diprediksi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengaruh set kesempatan investasi dan corporate governance serta makroekonomi terhadap struktur modal dan kinerja perusahaan, Metode penentuan sampel yang dilakukan dengan purposesive sampling dan berdasarkan kriteria yang telah ditentukan maka jumlah sampel adalah 11 sampel perusahaan pertambangan yang secara berturut memperoleh laba selama periode 2013-2017. Data penelitian merupakan data sekunder diperoleh dari Indonesian Stock Exchange (www.idx.co.id) dan melalui website resmi yang dimiliki perusahaan. Pengujian hipotesis menggunakan analisis Partial Least Square, dengan alat bantu aplikasi SmartPLS Ver 3.0. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa set kesempatan investasi berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja perusahaan, set kesempatan investasi berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap struktur modal, corporate governance berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap kinerja perusahaan, corporate governance berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap struktur modal, makroekonomi berpengaruh positif tidak signifikan terhadap perusahaan, makroekonomi berpengaruh positif signifikan terhadap struktur modal dan struktur modal berpengaruh positif tidak signifikan terhadap kinerja perusahaan.
Pengaruh struktur kepemilikan terhadap intellectual capital disclosure pada perusahaan property real estate Satria, Muhammad Reza; F. Defung, F. Defung; Anwar, Hairul
JURNAL MANAJEMEN Vol 12, No 2 (2020)
Publisher : Faculty of Economics and Business Mulawarman University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29264/jmmn.v12i2.8034

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kepemilikan manajerial, konsentrasi kepemilikan, dan kepemilikan institusional terhadap pengungkapan modal intelektual pada perusahaan properti real estate. Data yang di ambil merupakan data sekunder, berupa laporan tahunan perusahaan properti selamat empat tahun, dari tahun 2014 hingga tahun 2017. Populasi data yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan properti real estate yang terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia dengan total populasi 48 perusahaan. Dengan berdasarkan teknik pengambilan sampel, purposive sampling sehingga sample yang dapat digunakan sebanyak 14 perusahaan. Penelitian ini menggunakan metode dokumentasi yang di dapat dari laporan tahunan yang dipublikasikan di website resmi Bursa Efek Indonesia yakni www.idx.co.id. Hasil yang didapat menunjukan bahwa (1) Kepemilikan Manajerial berdampak negatif signifikan terhadap ICD. (2) Konsentrasi Kepemilikan berdampak negatif dan tidak signifikan terhadap ICD. (3) Kepemilikan Institusional berdampak negatif dan tidak signifikan terhadap ICD.
Determinants of Bank Efficiency during Financial Restructuring Period: Indonesian Case Felisitas Defung
Jurnal Keuangan dan Perbankan Vol 22, No 3 (2018): July 2018
Publisher : University of Merdeka Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (717.1 KB) | DOI: 10.26905/jkdp.v22i3.2094

Abstract

The banking sector in Indonesia had been through many challenges aftermath the 1997 Asian financial crisis.  The restructuring programs aimed to strengthen and improve the performance of the banking system. Empirical researches around the world, however, present various result with regard to the effect of the policy on bank efficiency. We investigated the determinants of the relative efficiency of the Indonesian banking industry. Using panel data of 101 Indonesian commercial banks, this study employs a non-parametric frontier method, Data Envelopment Analysis (DEA), to measure the efficiency score. In the second stage, the Tobit regression model used to analyse the factors that potentially determine the variation of efficiency score.  The finding indicated the bank was technically inefficient particularly during financial restructuring. The improvement was evident toward the end of the period. Bank size, macroeconomic factors, and three bank groups were strongly associated with bank efficiency level. There was no strong evident that merger, which typically the form of restructuring policy output, positively associated with bank efficiency.JEL Classification:  G21, G28, G34, C14DOI: https://doi.org/10.26905/jkdp.v22i3.2094
The Effect of Commodity Price on Indonesia Rupiah Exchange Rate and Dow Jones Index on Indonesia Stock Exchange Siti Hernita Oktavia; Anis Rachma Utary; Felisitas Defung
Jurnal Ekonomi & Bisnis JAGADITHA Vol. 5 No. 2 (2018)
Publisher : Magister Manajemen, Program Pascasarjana, Universitas Warmadewa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2263.182 KB) | DOI: 10.22225/jj.5.2.809.109-118

Abstract

Capital market is one of today's economic instruments that has developed very rapidly. One way to measure the performance of capital market is through stock index. There are many affecting factors to the stock index, such as domestic interest rates, foreign exchange rates, international economic conditions, the country's economic cycle, inflation rates, tax regulations, the amount of money in circulation (M. Samsul, 2008). The purpose of this study is to analyze the effect of Oil Prices, World Gold Prices, Exchange Rate of Indonesian Rupiah, and Dow Jones on IHSG (Indonesia Stock Exchange). We used analytical method with multiple regression analysis performed with SPSS 24 to conduct the study. In advance to applying multiple regression analysis, we administered a classic assumption test. This is necessary to make the regression equation is BLUE (Best, Linear, Unbiased, Estimator). Results of data analysis showed that Gold Price and Indonesia Rupiah Exchange rate negatively affected the Indonesia Stock Exchange; the Oil Prices and Dow Jones index also had a positive effect on Indonesia Stock Exchange. The value of adjusted R square is 59.7%. This means that by 59.7% Indonesia Stock Exchange movement can be predicted from the movement of the independent variables.
Analysis of Exchange Rate, Market Capitalization, Trading Volume Activity toward Return and Abnormal Return on Manufacturing Company (Event Study Announcement of the First Case of the Covid-19 Pandemic in Registered Automotive and Component Sub-Sector Companies on the Indonesia Stock Exchange) Kartika Aprilia Ivani; F. Defung; Zaki Fakhroni
Budapest International Research and Critics Institute-Journal (BIRCI-Journal) Vol 5, No 2 (2022): Budapest International Research and Critics Institute May
Publisher : Budapest International Research and Critics University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33258/birci.v5i2.5343

Abstract

This research was conducted on the basis of observing the condition of the capital market in Indonesia in a semi-strong form, where the market will react to an information (an announcement). If the announcement contains information signaling theory, the market will react when the announcement is received. The purpose of the study was to determine whether there is a relationship or influence of exchange rates, market capitalization, trading volume activity on stock returns and abnormal returns and to find out whether there are differences in exchange rates, market capitalization, trading volume activities on stock returns and abnormal returns around the announcement date of the case. The first covid-19 pandemic in Indonesia (before and after the announcement). This research was conducted using the event study method with a market adjusted model approach. The research sample is BEI companies (12 companies). Statistical test using multiple linear regression and different test Independent Samples Test (T-Test) with the help of IBM SPSS 22. From the results of this study it can be concluded that the exchange rate and market capitalization have a positive relationship and directly have a significant effect on returns, but trading volume activity has an insignificant negative relationship on returns and exchange rates and market capitalization have a positive and direct significant effect on abnormal returns. return, while trading volume activity has an insignificant negative relationship with abnormal returns. Besides that, that the exchange rate and market capitalization there are significant differences in returns, but trading volume activities have no significant differences on returns and exchange rates and market capitalization have significant differences on abnormal returns, and trading volume activities have no significant differences on abnormal returns.
Pengaruh return on assets, debt to equity ratio, dan firm size terhadap dividend payout ratio Yudha Atmoko; F. Defung; Irsan Tricahyadinata
KINERJA Vol 14, No 2 (2017)
Publisher : Faculty of Economics and Business Mulawarman University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (248.119 KB) | DOI: 10.29264/jkin.v14i2.2486

Abstract

Tujuan penilitian ini yakni untuk menguji, mengetahui dan menjelaskan pengaruh Return On Assets, Debt to Equity Ratio, dan Firm Size terhadap Dividend Payout Ratio. Variabel bebas yang digunakan dalam penelitian ini adalah Return On Assets, Debt to Equity Ratio, dan Firm Size, sedangkan variabel terikat dalam penelitian ini yaitu Pembelian Dividend Payout Ratio. Populasi pada penelitian ini yakni Perusahaan Perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2015. Sampel pada penelitian ini sebanyak 22 perusahaan. Teknik sampling yang digunakan pada penelitian ini adalah teknik sampling Purposif (purposive sampling). Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa variabel Return On Assets, Debt to Equity Ratio, dan Firm Size secara bersama-sama atau simultan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Dividend Payout Ratio dengan menunjukkan bahwa nilai F hitung sebesar 170.128 > F tabel sebesar 2,69 dengan tingkat signifikasi kurang dari 0,05 yaitu sebesar 0,000. Sedangkan hasil dari penelitian ini menunjukkan secara parsial bahwa variabel Debt to Equity Ratio, dan Firm Size mempunyai pengaruh yang signifikan Dividend Payout Ratio. Sedangkan Return On Assets Tidak Signifikan
Pengaruh board size, the board independence,ceo duality dan board meeting terhadap kebijakan deviden pada perusahaan sub-sektor perkebunan Puput Pratitis; Felisitas Defung
FORUM EKONOMI Vol 24, No 2 (2022)
Publisher : Faculty of Economics and Business Mulawarman University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29264/jfor.v24i2.11088

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji hubungan antara kebijkan deviden dengan dewan komisaris, komisaris independent, CEO duality, dan rapat dewan pada perusahaan sub sector perkebunan. Populasi penelitian ini adalah seluruh perusahaan sub sector perkebunan yang terdaftar di Bursa Efek Indenesia pada tahun 2014-2018. Seluruh data yang digunakan dalam penelitian merupakan data sekunder dan diambil dari laporan keuangan perusahaan sub sector perkebunan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2014-2018. Diperoleh sebanyak 16 perusahaan, akan tetapi hanya 14 perusahaan yang memenuhi kriteria untuk menjadi sampel dalam penelitian. Hasil empiris menunjukan bahwa adanya hubungan dewan komisaris berhubungan negative signifikan terhadap kebijakan deviden, sedangkan untuk komisaris independent, CEO duality, dan rapat dewan berpengaruh negative signifikan.
Co-Authors Abdi Putra Prakoso Agustina Agustina Aidilla Evasari Amanda, Rafly ANDIK SUPRIYATNO Anggi Kurnia Sari Anggita Pradnya Paramytha Anis Rachma Utary Anis Rachma Utary Anis Rachma Utary Dadang Lesmana Dea Eka Manisa Dedy Supriyadi Dela Farah Diba Diah Putri Aji Pradipta Djoko Setyadi Doddy Adhimursandi Dwi Agustina Echa HIKMAWATI SUNDARI Elisa Nanda Ristia Fathunnida Fathunnida Fathunnida, Fathunnida Fatmawati Lestari firliyanti firliyanti Ganda Pratama Hairul Anwar Hairul Anwar Hairul Anwar Hairul Anwar Hairul Anwar, Hairul Hairul Azka anwar Hanifah Hanifah HERRY RAMADHANI Indah Yulia Citra Indra Muska Setiawan Irsan Tricahyadinata Ismiatul amalia Jonathan P.H Sinaga Kadafi, M. Amin Kamat Apriyanto Karim Maulana Kartika Aprilia Ivani Lorensas Julia Olivianty M. Amin Kadafi M. Amin Kadafi Manisa, Dea Eka Maryam Nadir Maryam Nadir Melati Saputri Meqitriz Yanuari H Meuthia Sri Agustin Muhammad Amin Kadafi Muhammad Febryanto Muhammad Fiisalam Kharisa Muhammad Reza Satria Muhammad Reza Satria, Muhammad Reza Muhammad Yusran Masyhuri Musdalifah Azis Musdalifah Aziz Novi Rahma Yani Nur Fadhilah Prakoso, Abdi Putra Pratama, Ganda Puput Pratitis Rafly Amanda Rega Waydi Andini Regina Gemelly Resti Windaridatul Asri Rizki Yuliana Rizky Yudaruddin Rosiana Rosiana Rusdiah Iskandar Sesinoprita Idin Siti Hasmah Siti Hernita Oktavia Siti Rahmi Luxfiah Siti Raudhatul Jannah Sri Mintarti Suci Setiani Sukma Wati Susi Jantini Susri Eka Marselina Syarifah Lubna Kautsar A Theresia Militina Tri Mulyana Ufiya Azka Prasiwi Ufiya Azka Prasiwi Ulfa Santika Sari Willy Chandra Wirasmi Wardhani Yeny Puji Astuti Yosephine Rose Christianti Yudha Atmoko Yulia Tri Cahyani Zainal Ilmi Zaki Fakhroni