Jurnal Pendidikan Matematika Universitas Lampung
Vol 5, No 10 (2017): JURNAL PENDIDIKAN MATEMATIKA UNIVERSITAS LAMPUNG

Pengembangan LKPD dalam Pembelajaran Berbantuan Geogebra untuk Memfasilitasi Kemampuan Visual Thinking

Dian Romadhoni Asngari (Unknown)
Sri Hastuti Noer (Unknown)
Undang Rosidin (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 Nov 2017

Abstract

This research aimed to develop students worksheet on learning mathematics of building a flat side space with GeoGebra assisted to facilitate valid, practical, and effective Visual Thinking capabilities. This type of research is development research conducted through preliminary research stage, prototyping stage, and assessment phase. The results showed that LKPD and GeoGebra supported mathematics learning media developed were in valid category. Based on the results of experiments conducted, it is found that learning tools have fulfilled the aspect of practicality. This can be seen from: 1) the implementation of learning in the limited trial is classified as practical and the implementation of learning in small group categorical testing is very practical; 2) the use of LKPD in learning mathematics developed in terms of learners' responses pertained practical. The developed LKPD has also fulfilled the effectiveness aspects seen from the Visual Thinking ability test of learners.Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan LKPD dalam pembelajaran matematika materi bangun ruang sisi datar dengan berbantuan GeoGebra yang valid dan praktis, serta menguji efektivitasnya terhadap kemampuan Visual Thinking. Jenis penelitian ini adalah penelitian pengembangan yang terdiri dari tiga tahap yaitu preliminary research, prototyping stage, dan assessment phase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa LKPD dikembangkan berada pada kategori valid. Berdasarkan hasil uji coba yang dilakukan, LKPD telah memenuhi aspek kepraktisan. Hal tersebut dapat dilihat dari: 1) keterlaksanaan pembelajaran pada uji coba terbatas tergolong praktis serta keterlaksanaan pembelajaran pada uji coba kelompok kecil terkategori sangat praktis; 2) penggunaan LKPD dalam pembelajaran matematika yang dikembangkan ditinjau dari respon peserta didik tergolong praktis. LKPD yang dikembangkan juga telah memenuhi aspek keefektivan yang dilihat dari tes kemampuan Visual Thinking peserta didik.Kata kunci : GeoGebra, visual thinking, LKPD.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

mtk

Publisher

Subject

Education Mathematics

Description

Jurnal Pendidikan Matematika Universitas Lampung adalah jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Pendidikan Matematika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Lampung. Jurnal Pendidikan Matematika Universitas Lampung terbit pertama kali pada tahun 2013 dalam bentuk cetak dan menerima artikel ...