Indonesian Journal of Educational Studies
Vol 20, No 2 (2017): Jurnal Penelitian Pendidikan INSANI

KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN JARING LABA-LABA (WEBBED) DALAM KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN SEDERHANA BAHASA JERMAN

Jubaedah, St. (Unknown)
R, Mantasiah (Unknown)
Juffri, Jufri (Unknown)
Yusri, Yusri (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2017

Abstract

Tujuan dari penelitian ini iala untuk mengetahui efektifitas model pembelajaran jaring laba-laba (Webbed) dalam keterampilan menulis karangan sederhana bahasa Jerman. Desain penelitian yang digunakan adalah quasi experimental design (eksperimental-semu) nonequivalent control group design.  Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI IPA SMA Negeri 2 Makassar yang terdiri dari 8 kelas dengan jumlah siswa 316 siswa.  Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sampel acak (Random sampling) yaitu 2 kelas yakni kelas XI IPA 1 sebanyak 37 siswa sebagai kelas eksperimen dan XI IPA 4 sebanyak 40 siswa sebagai kelas kontrol.  Hasil penelitian menunjukkan bahwa model pembelajaran jaring laba-laba (Webbed) efektif dalam keterampilan menulis karangan sederhana bahasa Jerman siswa SMA Negeri 2 Makassar. Hal tersebut dibuktikan dari hasil analisis data Post-test pada kelas Eksperimen sehingga diperoleh hasil yaitu th= 3,91 ttabel = 1,995 pada taraf signifikan 0,05.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

Insani

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Nursing Social Sciences

Description

IJES is providing a platform that welcomes and acknowledges high quality empirical original research papers about education written by researchers, academicians, professional, and practitioners from all over the world. IJES publishes any research- based articles on and about education i.e. articles ...