Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Kimia (JPPK)
Vol 2, No 3 (2013): Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Kimia

PENGEMBANGAN BUKU AJAR BERBASIS REPRESENTASI KIMIA PADA MATERI LARUTAN PENYANGGA

Nasiruddin Nasiruddin (Unknown)
Noor Fadiawati (Unknown)
Ila Rosilawati (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2013

Abstract

This research aimed at developing a buffer solution textbook based chemical representation; describe the characteristics of a buffer solution textbook based chemical representation; describe the teachers’ feedback and students’ response to a buffer solution textbook based chemical representation; and knowing the obstacles encountered when developing a buffer solution textbook based chemical representation. The research method used is the Research and Development. From the results of limited test data showed that compliance with the chemical content of the textbook curriculum is very high at 82,5%, the aspect graph/the attractiveness is very high at 95% and levels of legibility is very high at 89,55%. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan buku ajar larutan penyangga berbasis representasi kimia; mendeskripsikan karakteristik buku ajar larutan penyangga berbasis representasi kimia; mendeskripsikan tanggapan guru dan siswa terhadap buku ajar larutan penyangga berbasis representasi kimia; dan mengetahui kendala-kendala yang dihadapi ketika mengembangkan buku ajar larutan penyangga berbasis representasi kimia. Metode penelitian yang digunakan adalah metode Penelitian dan Pengembangan. Dari hasil uji coba terbatas diperoleh data bahwa pada aspek kesesuaian isi buku ajar kimia dengan kurikulum sangat tinggi sebesar 82,5%, aspek grafika/kemenarikan sangat tinggi sebesar 95% dan tingkat keterbacaan sangat tinggi sebesar 89,55%.Kata kunci: buku ajar, larutan penyangga, representasi kimia

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

JPK

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Education

Description

Focus and Scope Assessment and evaluation of chemistry learning Chemistry learning technology and innovation Chemistry learning based on Problem Solving, SiMaYang, PJBL, Didactic, Lesson Study, Discovery Learning, etc. HOT-based chemistry learning Inquiry-based learning includes inquiry, structured, ...