JURNAL KIMIA SAINS DAN APLIKASI
Vol 2, No 4 (1999): Volume 2 Issue 4 Year 1999

Aplikasi Trifenilfosfin dalam Demetilasi Senyawa N-metilpiridinium Iodida

Cahyono, Bambang (Unknown)
Ismiyarto, Ismiyarto (Unknown)
Ningsih, Alyxia Stellata Aria (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Nov 1999

Abstract

Trifenilfosfin (PPh3) adalah nukleofil lunak dengan potensi tinggi dalam reaksi demetilasi garam amonium siklis. Reaksi demetilasi telah dilakukan terhadap garam amonium hetcrosiklik aromatik, N-metilpiridinium iodida dengan menambahkan PPh3. Reaksi berlangsung dalam pelarut asetonitril pada temperatur 82°C. Kromatografi lapis tipis (TLC) digunakan untuk mengontrol jalannya reaksi, hasilnya menunjukkan bahwa PPh3  berperan dalam reaksi demetilasi. Penentuan waktu reaksi dilakukan dengan optimasi waktu reaksi. Hasil analisis menggunakan spektrofotometer UV-Vis menunjukkan bahwa N-metilpiridinium iodida dapat terdemetilasi setelah reaksi berlangsung selama 6 jam dengan transformasi 98 %.

Copyrights © 1999






Journal Info

Abbrev

ksa

Publisher

Subject

Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Chemistry Engineering

Description

urnal Kimia Sains dan Aplikasi (p-ISSN: 1410-8917) and e-ISSN: 2597-9914) is published by Department of Chemistry, Diponegoro University. This journal is published four times per year and publishes research, review and short communication in field of ...