INKUIRI : Jurnal Pendidikan IPA
Vol 3, No 3 (2014): INKUIRI: Jurnal Pendidikan IPA

PENGEMBANGAN MODUL FISIKABERBASIS MASALAH PADA MATERI LISTRIK DINAMIS UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWASMA

Ike Festiana (uns)
Sarwanto - (uns)
Sukarmin - (uns)



Article Info

Publish Date
22 Oct 2014

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mengetahui karakteristik modul fisika berbasis masalah pada materi listrikdinamis, (2) mengetahui peningkatan kemampuan berpikir kreatif siswa setelah mengikuti pembelajaranmenggunakan modul fisika berbasis masalah pada materi listrik dinamis. Jenis penelitian ini adalah researchand development yang menggunakan model 4-D meliputi: define, design, develop, dan disseminate, untukmengembangkan modul fisika berbasis masalah. Teknik pengumpulan data dimulai dengan tahap prapenelitian; analisis siswa, kurikulum, dan materi; tujuan pengembangan modul; pemilihan formatberdasarkan kriteria modul; desain awal modul, validasi draf I, uji coba kecil, dan uji coba di kelas.Instrumen yang digunakan adalah angket untuk validasi modul, silabus, RPP, kisi-kisi soal kemampuanberpikir kreatif, serta angket respon siswa dan guru. Pengembangan modul dinilai berdasarkan kelayakan isi,penyajian, dan bahasa oleh 2 dosen, 2 guru, dan 3 peer review. Hasil penelitian ini adalah (1) kualitas modulfisika berbasis masalah pada materi listrik dinamis yang dikembangkan berkategori baik, dan (2) kemampuanberpikir kreatif siswa setelah mengikuti proses pembelajaran menggunakan modul fisika berbasis masalahpada materi listrik dinamis mengalami peningkatan.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

inkuiri

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Astronomy Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Chemistry Decision Sciences, Operations Research & Management Earth & Planetary Sciences Education Energy Environmental Science Materials Science & Nanotechnology Physics Other

Description

INKUIRI Jurnal Pendidikan IPAis a peer-reviewed open-access journal. The journal disseminates papers written based on the results of study and review of literature in the sphere of natural sciences education, biology education, physics education, and chemistry education in primary, secondary, and ...