Jurnal Altifani Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat
Vol. 1 No. 2 (2021): April 2021 - Jurnal Altifani Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

Penyuluhan dan Sosialisasi Uji Materi Undang-Undang Cipta Kerja Bidang Lingkungan

Absori (Fakultas Hukum, Universitas Muhammadiyah Surakarta)
Muhammad Indra Bangsawan (Universitas Muhammadiyah Surakarta)
Arief Budiono (Universitas Muhammadiyah Surakarta)
Fitriani Nur Damayanti (Fakultas Ilmu Keperawatan dan Kesehatan, Universitas Muhammadiyah Semarang)



Article Info

Publish Date
21 Apr 2021

Abstract

Kejahatan terhadap lingkungan hidup kebanyakan dilakukan oleh korporasi. Tujuan-tujuan dari pengabdian masyarakat ini adalah: memberitahukan kepada peserta mengenai Undang-Undang (UU) Cipta Kerja Bidang Lingkungan dan memberikan pendidikan hukum dan uji materi UU Cipta Kerja di Mahkamah Konstitusi. Tujuan lain Luaran yang diharapkan dalam kegiatan Tukar Gagasan Diskusi Antar Dosen yang diselenggarakan oleh Forum Komunikasi Dosen Asli Brebes adalah memantapkan peran kontributif sebagai akademisi. Pengabdian ini membahas UU Cipta Kerja Bidang Lingkungan dan Prospek Uji Materi di Mahkamah Konstitusi melalui kegiatan yang positif dalam rangka pengabdian pada masyarakat.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

altifani

Publisher

Subject

Religion Humanities Computer Science & IT Education Languange, Linguistic, Communication & Media Nursing Public Health Social Sciences

Description

Jurnal Altifani Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat adalah publikasi dalam bentuk artikel pengabdian kepada masyarakat. Altifani diterbitkan tiga kali dalam satu tahun, Januari, Mei dan September, mencakup pengembangan dan penerapan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi hasil penerapan kegiatan ...