Jurnal PkM (Pengabdian kepada Masyarakat)
Vol 4, No 6 (2021): Jurnal PkM : Pengabdian kepada Masyarakat

MENDAMPINGI ANAK MENGGUNAKAN INTERNET DI MASA PANDEMI DI LINGKUNGAN RA NURUSSA’ADAH

Doni Anggoro Ari Santoso (Universitas Indraprasta PGRI)
Zumrotul Muniroh (Universitas Indraprasta PGRI)
Agung Prasetyo (Universitas Indraprasta PGRI)



Article Info

Publish Date
12 Jan 2022

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilaksanakan untuk wali murid di lingkungan RA Nurusssa’adah RT 007 RW 005 Tanjung Barat Jagakarsa Jakarta Selatan. Tujuan dari diadakannya kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah untuk memberikan tambahan pengetahuan akan pentingnya peran orang tua sebagi pendamping anak dalam menggunakan internet khususnya di masa pandemik seperti saat ini yang segala sesuatunya membutuhkan internet khususnya dalam bidang Pendidikan yaitu untuk melaksanakan kegiatan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ). Orang tua diharapkan mampu mendampingi anaknya dalam menggunakan internet dengan baik dan bijak, karena tidak semua informasi yang diberikan internet bersifat positif, akan tetapi jika menggunakan internet tanpa kontrol akan banyak hal yang sifatnya negatif juga dari internet.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

pkm

Publisher

Subject

Arts Humanities Computer Science & IT Education Social Sciences

Description

Jurnal PkM (Pengabdian kepada Masyarakat) focuses on publishing articles about the results of community service activities in any form, whether in the form of products or in the form of modules and methods. This journal contains publications from all fields of science, both education, arts and ...