Jurnal Candrasangkala Pendidikan Sejarah
Vol 7, No 2 (2021)

PENGUATAN PENDIDIKAN KARAKTER BERBASIS KEPEMIMPINAN KHARISMATIK SULTAN AGENG TIRTAYASA BAGI PESERTA DIDIK DI WILAYAH BANTEN

Rochani Rochani (Universitas Sultan Ageng Tirtayasa)
Achmad Hufad (Unknown)
Aan Hendrayana (Unknown)
Suroso Mukti Leksono (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Nov 2021

Abstract

Kondisi masyarakat Indonesia khususnya di wilayah Banten saat ini mulai terjadi banyak perubahan, salah satu perubahan yang dirasakan yaitu lunturnya nilai karakter. Kondisi yang paling menyedihkan adalah masyarakat yang melupakan pahlawan dan ciri karakter pahlawan yang mewakili ciri masyarakat Indonesia. Peneletian ini bertujuan untuk menggali kembali karakter pahlawan lokal dalam hal ini Sultan Ageng Tirtayasa untuk ditanamkan kembali dalam dunia pendidikan. Metode penelitian yang digunakan adalah studi pustaka. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Sultan Ageng Tirtayasa memiliki banyak karakter positif yang menonjol diantaranya jujur, amanah, wibawa, adil, dan religius. Karakter tersebut sangat relevan dan penting untuk ditanamkan kembali dalam pendidikan.konsisi tersebut sejalan dengan program pemerintah untuk menjalankan Program Penguatan  Karakter dalam dunia pendidikan.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

Candrasangkala

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Journal of History Education Department in Faculty of Teacher Training and Education named Candrasangkala. In Indonesia Candrasangkala is the year of Saka as one of the influence of Hinduism. As a journal name, Candrasangkala is unique and closely related to history in terms of temporal aspects. ...