Jurnal Online Program Studi Pendidikan Ekonomi
Vol 6, No 4 (2021): Jurnal Online Program Studi Pendidikan Ekonomi

PERBANDINGAN KETERAMPILAN BERFIKIR KRITIS SISWA YANG DI AJAR DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE BLENDED LEARNING DENGAN MODEL PEMBELAJARAN TIPE JIGSAW di SMA 1 TANGGETADA

Rusman, Rusman (Unknown)
Ahiri, Jafar (Unknown)
Igo B.D, Abdullah (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Jan 2022

Abstract

Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, Tujuan diadakanya penelitian ini adala untuk menguji dan mengetahui serta menjelaskan perbedaan keterampilan belajar siswa yang di ajar dengan model pembelajaran koperatif tipe blended learning dengan keterampilan berfikir kritis siswa yang di ajar dengan model pembelajaran tipe jigsaw.  Teknik analisis data yaitu dengan pengujian persyaratan analisis dan pengujian hipotesis, Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan menggunakan tes bentuk obyektif pilihan ganda .                Hasil uji homogenitas data dengan menggunakan uji Levene's Test for Equality of Variances menunjukan bahwa sig = 0,045 < 0,05 yang berarti variansi data hasil belajar siswa yang nilai signifikan lebih kecil dari 0,05 sehingga data tidak homogen. Karena itu, untuk pengujian hipotesis penelitian di gunakan Equal variances not assumed. Berdasarkan hasil analisis uji perbedaan dua rata-rata dengan uji t antara rata-rata siswa yang diajar dengan menggunakan model pembelajaran Blended learning  dan rata-rata hasil belajar ekonomi siswa yang diajar dengan model pembelajaran Jigsaw diperoleh nilai signifikansi lebih besar dari a 0,05 ( p = 0,209 > a 0,05).  Hasil pengujian ini menunjukkan bahwa tidak ada perbedaan hasil belajar blended learning  dengan model pembelajaran Jigsaw

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

JOPSPE

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Jurnal Online Program Studi Pendidikan Ekonomi merupakan jurnal Open-Access dan diterbitkan empat kali setahun setiap bulan Januari, April, Juli dan Oktober. Artikel/Jurnal yang diterbitkan dengan aim dan scope berkaitan dengan Pendidikan, Ekonomi, Ekonomi Koperasi, Geografi Ekonomi, Ilmu Ekonomi, ...