SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan
Vol 6, No 1 (2022): Maret

PENINGKATAN KOMPETENSI SISWA MELALUI PELATIHAN EDITING VIDEO DI SMK YAPIM BIRU-BIRU

Dedi Candro Parulian Sinaga (STMIK PELITA NUSANTARA)
Baringin Sianipar (STMIK PELITA NUSANTARA)
Preddy Marpaung (STMIK PELITA NUSANTARA)
Stanisnicolaus Baene (STMIK PELITA NUSANTARA)
Wiknes Kumar (STMIK PELITA NUSANTARA)



Article Info

Publish Date
06 Mar 2022

Abstract

ABSTRAKDalam Perkembangan teknologi pada saat ini media sosial hadir sebagai sarana untuk menyampaikan informasi dan komunikasi, pola informasi dan komunikasi hadir dengan berbagai format seperti berbasis teks, suara, gambar maupun video. Informasi dan komunikasi didalam media sosial banyak didominasi, sehingga kemampuan siswa dalam mengedit gambar dan video menjadi sebuah kebutuhan untuk menciptakan informasi dan komunikasi yang baik dan menarik. Pada kegiatan pengabdian kepada masyarakat di SMK YAPIM Biru-Biru ini dilaksanakan dalam bentuk pelatihan  dengan tema Peningkatan Kompetensi Siswa Melalui Pelatihan Editing Video di SMK YAPIM Biru-Biru. Pelatihan akan dilaksanakan di SMK YAPIM Biru-Biru selama satu pekan yang dilakukan secara langsung di Laboratorium Komputer SMK YAPIM Biru-Biru. Materi yang akan disampaikan seperti Input Video, Memotong video, Input audio, Transisi efek, Kemampuan edit video dan gambar, Memisahkan Video dan Suara, eksport, share video dan memproduksi produk video. Dari hasil pelatihan ini, dapat dilihat bahwa siswa yang mengikut sudah dapat melakukan editing video mandiri. Sehingga diharapakan siswa mampu berkreasi sendiri. Kata kunci: editing video; content creator; media editing ABSTRACTIn the development of technology at this time, social media is present as a means to convey information and communication, information and communication patterns come in various formats such as text, sound, image and video based. Information and communication in social media are dominated, so that students' ability to edit images and videos becomes a necessity to create good and interesting information and communication. This community service activity at the SMK YAPIM Biru-Biru was carried out in the form of training with the theme Improving Student Competence Through Video Editing Training at SMK YAPIM Biru-Biru. The training will be held at the SMK YAPIM Biru-Biru. Materials to be delivered such as Video Input, trimming video, Audio input, Effect transitions, Video and image editing capabilities, Splitting Video and Sound, Exporting and sharing videos, Producing video products. Keywords: video editing; content creator; media editing

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jpmb

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Computer Science & IT Control & Systems Engineering Economics, Econometrics & Finance Education Engineering Environmental Science Health Professions Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Medicine & Pharmacology Nursing Public Health Social Sciences Other

Description

SELAPARANG : Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan merupakan jurnal yang mendiseminasikan setiap pemikiran dan ide gagasan atas hasil penelitian dan pemanfaatan teknologi untuk diimplementasikan kepada masyarakat mencakup ; (1). Bidang ilmu pengetahuan ; MIPA (Matematika, Fisika, Kimia, Biologi), ...