Jurnal Sains Informatika Terapan (JSIT)
Vol. 1 No. 1 (2022): Jurnal Sains Informatika Terapan (Februari, 2022)

PEMANFAATAN TEKNOLOGI AUGMENTED REALITY (AR) PADA PERANCANGAN EBROUCHURE SEBAGAI MEDIA PROMOSI BERBASIS ANDROID

Riska Robianto (Universitas Putra Indonesia YPTK Padang)
Harkamsyah Andrianof (Universitas Putra Indonesia YPTK Padang)
Emil Salim (Universitas Putra Indonesia YPTK Padang)



Article Info

Publish Date
13 Jan 2022

Abstract

- Augmented Reality (AR), adalah sebuah teknologi baru yang memungkinkan pengguna melihat gambar 2D (dua dimensi) menjadi gambar 3D (tiga dimensi) secara langsung dengan menggunakan smartphone, netbook, dan lain-lain. Teknologi ini dapat diterapkan dalam berbagai macam bidang, salah satunya dalam bidang promosi yang menggunakan brosur. Aplikasi ini penulis namakan eBrouchure pengganti brosur biasa. Aplikasi ini menggunakan media brosur yang telah diberi marker sebagai alat peraga yang akan diidentifikasi melalui kamera smartphone android untuk memunculkan sebuah objek 3D. Tujuan penelitian ini akan menampilkan objek 3D dari Taman Margasatwa dan Budaya Kinantan melalui smartphone android pada media brosur sehingga pengguna mendapatkan informasi yang lebih jelas dibandingkan brosur yang sudah ada

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jsit

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering

Description

The scope of this journal is all about Computer Science that are: 1. Artificial Intelligence 2. Computer System 3. Data Mining 4. Information System 5. Decision Support System (DSS) ...