Jurnal Pendidikan dan Konseling
Vol. 4 No. 5 (2022): Jurnal Pendidikan dan Konseling

Pengembangan Media Pembelajaran IPA Materi Rangka Manusia Metode Montessori Siswa Kelas V SD Negeri Binong II Kecamatan Curug Kabupaten Tangerang

Afifah Agustya Rizkyani (Universitas Muhammadiyah Tangerang)
Een Unaenah (Universitas Muhammadiyah Tangerang)
M. Azdi (Universitas Muhammadiyah Tangerang)



Article Info

Publish Date
07 Sep 2022

Abstract

Metode pada penelitian ini adalah metode R&D atau Research and Development dengan model pegembangan yang digunakan yaitu model 4D yang terdiri dari 4 tahap yaitu Difine, Design, Develop, Disseminate. Hasil penelitian dan penembangan ini menunjukkan tingkat kevalidan dari ahli materi yaitu 3,6 dan tingkat kevalidan dari ahli media yaitu 3,9 dengan kriteria baik dan layak digunakan. Adapun tingkat kepraktisan penilaian dari ahli Pendidikan yaitu 3,8 atau setuju dan tingkat kepraktisan menurut respon siswa yaitu 3,47 atau Sangat Praktis. Maka dapat dikatakan bahwa media pembelajaran yang di buat peneliti layak dan praktis digunakan.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jpdk

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Jurnal Pendidikan dan Konseling merupakan wadah bagi para peneliti untuk mengembangkan kompetensinya dalam bidang penelitian dan pengabdian kepada masyarakat. Adapun scope jurnal ini berkaitan dengan pendidikan, sosial sains dan konseling. Jurnal ini terbit enam kali dalam setahun, yaitu pada bulan ...