Sosio e-kons
Vol 14, No 3 (2022): Sosio e-Kons

Upaya Pemerataan Pendidikan Bagi Anak Yatim dan Dhuafa di SMA Terbuka

Sri Hapsari (Unknown)
Nur Amega Setiawati (Universitas Indraprasta PGRI)
Nurul Syifa (Universitas Indraprasta PGRI)
Abdul Munir (Universitas Indraprasta PGRI)



Article Info

Publish Date
29 Dec 2022

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui upaya yang dilakukan SMA Terbuka Yayasan Insan Guna dalam pemerataan pendidikan Sekolah Menengah Atas (SMA) Yayasan Insan Guna. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yakni kualitatif dengan strategi studi kasus dengan subjek penelitian dari pengelola dan siswa yang diambil secara purposive. Pengumpulan data menggunakan observasi dan wawancara dengan tahapan analisis yakni reduksi data, display data, dan verifikasi. Hasil penelitian menunjukkan, ada beberapa upaya yang dilakukan sekolah untuk memberikan akses pada masyarakat untuk mendapatkan pendidikan.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

sosio_ekons

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

Sosio e-kons memuat berbagai artikel ilmiah meliputi Ilmu Sosial, Ekonomi, Sejarah dan Bimbingan Konseling. Semoga jurnal ilmiah ini memberikan kontribusi dalam diseminasi keilmuan Ilmu Sosial, Ekonomi, Sejarah dan Bimbingan dan Konseling sehingga memberikan manfaat teoritis bagi ilmuan dan manfaat ...