Jurnal Inovasi dan Teknologi Pembelajaran (JINOTEP) Kajian dan Riset Dalam Teknologi Pembelajaran
Vol 10, No 1 (2023)

Cooperative learning innovation in internalizing the Tri Silas concept

I Putu Dharmawan Pradhana (Universitas Pendidikan Nasional)
Ni Luh Made Pande Ariantini (Universitas Pendidikan Nasional)
Ni Luh Putu Sariani (Universitas Pendidikan Nasional)
Andreas Pratama Sihaloho (Monash University)
I Gusti Ngurah Putu Dharmayasa (Mahidol University)



Article Info

Publish Date
31 Mar 2023

Abstract

Abstrak: Konsep Tri Silas merupakan salah satu kearifan lokal yang sangat efektif diterapkan di dalam dunia pendidikan, khususnya di dalam proses belajar mengajar yang bersifat nonformal. Hal ini menciptakan inovasi di bidang pendidikan dengan menitikberatkan pada perkembangan karakter pada peserta didik khususnya di bidang seni tari di Bali. Hal ini juga menarik apabila dikombinasikan dengan metode cooperative learning. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja para pelatih tari dalam menerapkan inovasi Pendidikan berbasis kearifan lokal oleh pelatih seni tari Sanggar Puri Agung JroKuta melalui internalisasi konsep Tri Silas. Para informan dipilih menggunakan teknik purposive sampling. Triangulasi teknik yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa internalisasi dari konsep Tri Silas dan penerapan cooperative learning di Sanggar Seni Puri Agung JroKuta efektif diterapkan. Hal ini dilihat dari sinergi antara pelatih dan anak didik yang harmonis. Anak didik mendapatkan ilmu dalam seni tari sekaligus pengembangan karakter yang baik. Kinerja dari pelatih tari sangat optimal dalam membimbing anak-anak.Abstract: The Tri Silas concept is one of the local wisdoms that is very effectively applied in education, especially in non-formal teaching and learning processes. This creates innovation in the field of education by focusing on character development in students, especially in the field of dance in Bali. It is also interesting when combined with cooperative learning methods. This study aimed to determine the performance of dance trainers in implementing educational innovations based on local wisdom by dance trainers at Puri Agung JroKuta Art Studio by internalizing the Tri Silas concept. The informants were selected using a purposive sampling technique. Triangulation techniques used were observation, interviews, and documentation. The research results show internalization of the Tri Silas concept and the application of cooperative learning at the Puri Agung JroKuta Art Studio were effective. This is evident in the harmonious synergy between trainers and students. Students gain knowledge in the art of dance and develop good character. The performance of the dance trainer is very optimal in guiding the students.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jinotep

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Education Social Sciences

Description

JINOTEP (Jurnal Inovasi dan Teknologi Pembelajaran): Kajian dan Riset Dalam Teknologi Pembelajaran is a journal in the field of educational technology that contains literature review, action research, case study research, and empirical findings in scientific disciplines of educational ...