Jurnal Aisyah : Jurnal Ilmu Kesehatan
Vol 8, No 1: March 2023

The Effect of Cognitive Behavioral Therapy for Trauma on Children Victims of Disasters: A Literature Review

Hidayati, Nur Oktavia (Unknown)
Anwar, M. Haerul (Unknown)
Yamin, Ahmad (Unknown)
Nurhidayah, Ikeu (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Jan 2023

Abstract

Disasters can happen anywhere and anytime and can cause trauma to anyone who experiences them. Trauma is a psychological problem caused by unpleasant events or scary events that can happen to a person, including children. The purpose of this literature review was to identify the studies that have been conducted on the effect of CBT in overcoming trauma in disaster victims. The method used was a literature review by searching for articles using databases such as: PubMed, ProQuest, Science Direct, and Google Scholar, with Indonesian and English keywords. There were 10 articles that matched the inclusion criteria, two of which used the CBT method combined with other interventions, while the other eight studies only used the CBT method, and all of which were proven to have an effect on reducing the PTSD score of disaster victims, so CBT can be applied to children disaster victims in Indonesia. Abstrak: Bencana dapat terjadi dimanapun dan kapanpun serta dapat menyebabkan trauma pada seseorang yang mengalaminya. Trauma adalah sebuah masalah psikososial yang disebebkan oleh kejadian-kejadian yang tidak nuaman, menakutkan yang dapat terjadi pada seorang individu, termasuk anak. tujuan dari studi literatur ini adalah untuk mengidentifikasi beberapa penelitian yang telah dilakukan terhadap efek CBT dalam mengatasi trauma pada anak korban bencana. Metode yang digunakan adalah studi literatur dengan pencarian artikel menggunakan basis data seperti PubMed, ProQuest, Science Direct, dan Google Scholar, dengan menggunakan katra kunci bahasa Inggris ataupun bahasa Indonesia. Didapatkan 10 artikel yang sesuai dengan kriteria inklusi, dua penelitian menggunakan metode CBT yang dikombinasikan dengan intervensi yang lain, sementara delapan penelitian hanya menggunakan metode CBT, dan semuanya memberikan efek menurunkan skor PTSD pada korban bencana, sehingga CBT dapat digunakan untuk anak korban bencana di Indonesia.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jika

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology Nursing Public Health Veterinary

Description

Jurnal Aisyah: Jurnal Ilmu Kesehatan (JIKA), with registered number ISSN 2502-4825 (Print) and ISSN 2502-9495 (Online), is an international peer-reviewed journal published two times a year (June and December) by Universitas Aisyah Pringsewu (UAP) Lampung. JIKA is intended to be the journal for ...