COLLASE (Creative of Learning Students Elementary Education)
Vol 6, No 3 (2023)

PENGEMBANGAN MEDIA APLIKASI LIVE WORKSHEET PADA MATERI DAILY ROUTINES UNTUK MENINGKATKAN ENGLISH LISTENING SKILL SISWA KELAS V SD

Yosua Puji (SD Kristen BPK Penabur Bandung)
Hana Sakura Putu Arga (IKIP SILIWANGI)
Zaqiyah Lailatul Farihah (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 May 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menelaah pengembangan media live worksheet pada materi daily routines untuk meningkatkan english listening skill siswa kelas V SD. Metode penelitian yang digunakan adalah research and development (R&D). Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas V salah satu Sekolah Dasar di Kota Bandung dengan jumlah siswa sebanyak 38 orang yang terdiri dari 18 orang siswa laki-laki dan 20 orang siswa perempuan. Instrumen yang digunakan adalah lembar observasi guru dan siswa, soal pretest dan posttest, serta angket wawancara guru dan siswa. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat peningkatan english listening skill siswa ketika diterapkannya media live worksheet. Hal tersebut ditunjukan dengan nilai rata-rata english listening skills kelas sebesar 92,18 yang tergolong dalam kategori baik, nilai tertinggi siswa sebesarĀ  100 dan nilai terendah sebesar 60. Ketuntasan belajar siswa menunjukan 96% siswa mendapatkan nilai diatas kriteria ketuntasan minimum.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

collase

Publisher

Subject

Education

Description

Collase Journal publishes original research or theoretical papers about teaching and learning in Primary Teacher Education study program of IKIP Siliwangion current science issues, namely: -Teacher of Primary School. -Observers and Researchers of Primary School. -Educational decisions maker on ...