Acitya Bhakti
Vol. 3 No. 1 (2023): ACITYA BHAKTI

Pelatihan dan Pendampingan Debat Bahasa Inggris Bagi Mahasiswa

Ahmad Wael (Universitas Muhammadiyah Sorong)
Kris Uluelang (Universitas Muhammadiyah Sorong)
Hasanudin Hasanudin (Universitas Muhammadiyah Sorong)
Rizal Akib (Universitas Muhammadiyah Sorong)
Rezkiah Hartanti (Universitas Muhammadiyah Sorong)



Article Info

Publish Date
22 Jul 2023

Abstract

Kegiatan Pelatihan dan Pendampingan ini dilakukan untuk memberikan pembinanan dalam kontes debat Bahasa Inggris dan pengembangan kemampuan berbicara Bahasa Inggris bagi mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sorong. Tahapan-tahapan dalam kegiatan ini adalah 1). Planning atau perencanaan, 2) Pelaksanaan yaitu sosialisasikan tentang Teknik debat Bahasa Inggris yang mengadopsi British Parliamentary System. 3). Evaluasi yaitu dengan membuat kelompok yang terdiri dari Government and Opposition kemudian melakukan simulasi debat yang membahas tentang topik yang telah disiapkan. Metode dalam kegiatan ini adalah memberikan pendampingan yang dilakukan oleh para isntruktur. Berdasarkan hasil pengamatan dan evaluasi, peserta termotivasi dan mulai percaya diri menggunakan Bahasa Inggris selama pelatihan dan pendampingan debat. Selama proses pendampingan dan pelatihan, ada kendala yang dihadapi peserta yaitu kurangannya vocabular atau kosa kata. Kegiatan ini dilakukan untuk dapat mempersiapkan peserta debat Bahasa Inggris National University Debating Championship (NUDC) tingkat regional maupun tingkat nasional. 

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

ACB

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Merupakan jurnal Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) yang diterbitkan dua edisi dalam setahun yaitu pada bulan Februari dan Agustus oleh Program Studi Sastra Inggris, Universitas Pamulang. Fokus kajian jurnal ini adalah hasil kegiatan PkM pada bidang Bahasa dan Sastra Inggris, Indonesia, Arab, Cina, ...