Jurnal Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir
Vol 2 No 2 (2023): JIQTA: Jurnal Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir

KETERAMPILAN MENDENGARKAN PERSPEKTIF AL-QUR’AN

Aris Setyawan (STAI Asy-Syukriyyah Tangerang)
Alexander Guci (STAI Asy-Syukriyyah Tangerang)



Article Info

Publish Date
04 Jan 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kata sami’a dalam Al-Qur’an serta menggali beberapa tafsiran dari ayat ayat tersebut dimana akan diperoleh sebuah pemamahaman yang lebih komprehensif terkait definisi mendengarkan. Penelitian ini adalah penelitian kualititatif dengan pendekatan tafsir maudhui. Adapaun Langkah-langkah penelitian adalah penulis menghimpun beberapa ayat Al-Qur’an yang memiliki unsur kata sami’a, kemudian penulisan analisis ayat-ayat tersebut dengan pendekatan tafsir. Dalam penelitian ini, disimpulkan bahwa keterampilan mendengarkan perspektif Al-Qur’an adalah kemampuan menanggapi sebuah pesan Al-Qur’an yang diperdengarkan dengan seksama, khusu’ dan penuh penghayatan sehinga mampu meningkatkan keimanan dengan jalan menjalankan segala perintah dan menjauhi segala larangan berdasarkan pesan Al-Qur’an yang telah disampaikan atau diperdengarkan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JIQTA

Publisher

Subject

Religion Other

Description

JIQTA: Jurnal Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir emphasizes specifications in the discourse of Alquran and Interpretation Studies. JIQTA invites scholars, researchers, and students to contribute the result of their studies and researches in the areas related. That aims to encourage and promote the study of ...