Community Development Journal: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol. 5 No. 4 (2024): Volume 5 No. 4 Tahun 2024

PENGUATAN KOMPETENSI MANAJERIAL KEPALA MADRASAH DI KABUPATEN PENAJAM PASER UTARA

Ridani, Ahmad (Unknown)
Ramli, Akhmad (Unknown)
Sudadi, Sudadi (Unknown)
Bahrani, Bahrani (Unknown)
Afendi, Achmad Ruslan (Unknown)
Anwar, Anwar (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 Aug 2024

Abstract

Penguatan Kompetensi Manajerial Kepala Madrasah di Kabupaten Penajam Paser Utara dalam Meningkatkan Mutu Penyelenggaraan Pendidikan Madrasah" diselenggarakan pada Rabu s.d. Kamis, 06-08 Maret 2024. Acara workshop berlangsung dari jam 08.00-16.30 WITA bertempat di Madrasah Tsnawaiyah Negeri 1 Penajam Paser Utara. Peserta workshop adalah kepala madrasah di Kabupaten Penajam Paser Utara, serta guru dan tenaga kependidikan di lingkungan Madrasah Tsanawiyah Negeri 1 Penajam Paser Utara, dengan jumlah peserta aktif sebanyak 30 orang. Indikator dari keberhasilan dari kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) ini ialah menghasilkan sebuah pemahaman dan juga komitmen dari kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Penajam Paser Utara dan para kepala madrasah dalam meningkatkan kompetensi manajerial kepala madrasah, serta rencana strategis dalam peningkatan kualitas pendidikan madrasah di Kabupaten Penajam Paser Utara

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

cdj

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Health Professions Public Health

Description

ommunity Development Journal : Jurnal Pengabdian masyarakat di terbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Universitas Pahlawan yang berisikan tentang hasil-hasil kegiatan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat berupa penerapan berbagai bidang ilmu diantaranya Kesehatan, ...