Pedagogi: Jurnal Pendidikan Dasar
Vol 5, No 19 (2017): Jurnal Pedagogi

Penerapan Metode Problem Solving untuk Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar IPS

Ahmad Nasikun (PGSD)
Asmaul Khair (PGSD)
Supriyadi Supriyadi (PGSD)



Article Info

Publish Date
30 Oct 2017

Abstract

Activity and social learning outcome grade IV of SD Negeri 2 Endang Rejo low. The purpose of this research is to improve activity and students learning outcomes with through the application of problem solving method. This type of research is a classroom action research stages of planning, implementation, observation, and reflection. Data collection technique used nontes and test, data collection tool in the form of observation and test question. Analysis of data using qualitative and quantitative analysis techniques. The results showed that the application of problem solving method can improve activity and students social learning outcomes. It can be seen from the completeness of activity and student learning outcomes first cycle with category quite/moderate, increased in the second cycle with category active/more high.Aktivitas dan hasil belajar IPS kelas IV SD Negeri 2 Endang Rejo rendah. Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa dengan menerapkan metode problem solving. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) dengan tahapan perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik nontes dan tes, alat pengumpul data berupa lembar observasi dan soal tes. Analisis data menggunakan teknik analisis kualitatif dan kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan metode problem solving dapat meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa IPS. Hal ini dapat dilihat dari ketuntasan aktivitas dan hasil belajar siswa siklus I dengan kategori cukup/sedang, meningkat pada siklus II dengan kategori sangat aktif/sangat tinggi.Kata kunci: aktivitas, hasil belajar, problem solving.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

pgsd

Publisher

Subject

Education

Description

Pedagogi: Jurnal Pendidikan Dasar is an academic journal that published all the studies in the areas of education, learning, teaching, curriculum development, learning environments, teacher education, educational technology, educational developments from various types of research such as surveys, ...