cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kab. rokan hulu,
Riau
INDONESIA
JURNAL PENDIDIKAN ROKANIA
Published by STKIP Rokania
ISSN : 25276018     EISSN : 25484141     DOI : -
Core Subject : Education,
JURNAL PENDIDIKAN ROKANIA merupakan jurnal ilmiah penelitian pendidikan dan pembelajaran yang diterbitkan Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Rokania, yang terbit tiga kali dalam setahun pada bulan Maret, Juli dan Nopember. Artikel yang masuk akan dievaluasi dan disunting sesuai format yang telah ditetapkan tanpa mengubah maksud tertentu.
Arjuna Subject : -
Articles 13 Documents
Search results for , issue "Vol 5 No 1 (2020): Jurnal Pendidikan Rokania" : 13 Documents clear
PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM MATERI PELAJARAN MAWARIS MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN CONTEXTUAL DENGAN PROYEK DI KELAS XII IPA 1 SMA NEGERI 1 KEPENUHAN Makmur Makmur
JURNAL PENDIDIKAN ROKANIA Vol 5 No 1 (2020): Jurnal Pendidikan Rokania
Publisher : STKIP ROKANIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (220.286 KB) | DOI: 10.37728/jpr.v5i1.298

Abstract

The purpose of this study is to determine the acceleration of the achievement of basic competencies XII class student SMA Negeri 1 Kepenuhan 2018/2019 school year at Mawaris material through the implementation of the Education Unit Level Curriculum (KTSP) with CTL models in the project. The subjects were high school students in Negeri 1 Medan class XII IPA-1 consisted of 14 male students and 23 female students. Research undertaken in three cycles, first cycle two meetings, one meeting cycle II and III of one cycle of meetings, with each cycle consisting of planning, action, observation, and reflection. Success indication is the attainment of the objectives of this study in accordance with the allocation of time available in the research, to discuss material that is shown with a minimum score of exhaustiveness of LKS is 84.50, a minimum score of exhaustiveness of learning outcomes is the average value of 70.00 and exhaustiveness grade class is 80%, and increased activity of students and teachers are shown by the percentage of activity of students and teachers in learning more than 70%. The result of research shows the average score LKS at cycle I 72.97, cycle II 86.48, and cycle III 94.59. the average result of student learning at cycle I 69.59 with completely score in the class 78.37%, cycle II 78.35 with completely score in class 86.50%, cycle III 84 with completely score in class 92%, and finally result 81.16 with 35 students have complete score. The students activities at cycle I 70%, cycle II 75%, and cycle III 85%. At cycle III, the mastery of standard competency has achieve the succesfull indicator needed. Teacher activities of cycle I 60.71%, cycle II 82.15%, and cycle III 91.07%.
PEMBELAJARAN KOOPERATIF MODEL TEAM ACCELERATED INSTRUCTION UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN TERMOKIMIA KELAS XI MIA2 SMA NEGERI 1 KEPENUHAN TAHUN PELAJARAN 2019/2020 Nurosso Nurosso
JURNAL PENDIDIKAN ROKANIA Vol 5 No 1 (2020): Jurnal Pendidikan Rokania
Publisher : STKIP ROKANIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (180.948 KB) | DOI: 10.37728/jpr.v5i1.286

Abstract

Inovasi dalam pelaksanaan proses belajar mengajar perlu dikembangkan untuk mendapatkan prestasi belajar siswa yang lebih baik. Pola pembelajaran lama yang berpusat kepada guru dipandang perlu diperbaiki untuk lebih mengaktifkan siswa dalam proses pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan prestasi belajar siswa dengan pembelajaran kooperatif model Team Accelerated Instruction pada pokok bahasan Termokimia terhadap siswa Kelas XI MIA2 SMA Negeri 1 Kepenuhan Tahun Pelajaran 2019/2020. Penelitian Tindakan Kelas ini terdiri dari dua siklus, yang masing-masing siklus terdiri dari perencanaan, tindakan, pengamatan, dan refleksi. Subjek penelitian ini adalah kelas XI MIA2 SMA Negeri 1 Kepenuhan yang berjumlah 36 siswa. Tekhnik pengumpulan data dengan tes tertulis dan lembar observasi aktivitas siswa, yang kemudian dianalisa dengan tekhnik deskriptif kuantitatif dan kualitatif. Hasil analisa data kuantitatif dari tes tertulis dalam penelitian menunjukkan adanya peningkatan prestasi belajar siswa dengan ketuntasan klasikal 36,11 % sebelum siklus menjadi 75 % pada siklus 1, serta meningkat lagi menjadi 100% pada siklus 2. Rata-rata nilai prestasi belajar siswa mengalami peningkatan yaitu 65,28 sebelum siklus 1, menjadi 70,83 pada siklus 1, dan 81,58 pada siklus 2. Rentang nilai terendah dan teratas juga mengalami peningkatan pada tiap siklusnya, siklus 1 dalam rentang 55 – 85, menjadi rentang 70 – 90 pada siklus 2. Analisis data kualitatif hasil observasi kerja sama, keaktifan, kemampuan memberikan penjelasan, toleransi, dan keseriusan siswa, juga mengalami peningkatan dari siklus 1 ke siklus 2. Hasil penelitian membuktikan bahwa Pembelajaran Kooperatif Model Team Accelerated Instruction Dapat Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Pada Pokok Bahasan Termokimia Kelas XI MIA2 SMA Negeri 1 Kepenuhan Tahun Pelajaran 2019/2020.
NILAI-NILAI SOSIAL DALAM NOVEL HUJAN KARYA TERE LIYE SEBAGAI BAHAN PEMBELAJARAN KAJIAN PROSA PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI DIKSATRASIADA UNIVERSITAS MATHLA’UL ANWAR BANTEN Sopyan Sauri
JURNAL PENDIDIKAN ROKANIA Vol 5 No 1 (2020): Jurnal Pendidikan Rokania
Publisher : STKIP ROKANIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (205.949 KB) | DOI: 10.37728/jpr.v5i1.294

Abstract

The purpose of this study is to describe the social values ​​contained in the rainy novel by Tere Liye. The research method used in studying the rain novel by Tere Liye is a descriptive qualitative method. The object of this research is the social values ​​in the rainy novel by Tere Liye published by PT Gramedia Main Library of 2016. The technique of collecting data in this study uses literature study techniques. The data analysis technique uses the semiotic model reading method, heuristic and hermeneutic reading. The results of data analysis on the rainy novel by Tere Liye can be concluded that the social values ​​contained in the novel are the value of helping, family, loyalty, caring, responsibility, discipline, empathy, harmony of life, tolerance, cooperation, and democracy. The results of the analysis of social values ​​in the rain novel by Tere Liye can be used as an alternative material for prose study in Indonesian literary language education students and the Mathla'ul anwar University Banten area
LATIHAN PLYIOMETRIK MELOMPAT DAN MELEWATI RINTANGAN DENGAN DUA KAKI DAN SATU KAKI KE SAMPING Amrizal Amrizal
JURNAL PENDIDIKAN ROKANIA Vol 5 No 1 (2020): Jurnal Pendidikan Rokania
Publisher : STKIP ROKANIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (192.519 KB) | DOI: 10.37728/jpr.v5i1.300

Abstract

Hasil prestasi renang atlet Belibis belum maksimal, hal ini disebabkan karena kurang baiknya power otot tungkai atlet. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh latihan plyometrik melompat dan melewati rintangan dengan dua kaki & satu kaki ke samping. Jenis penelitian adalah eksperimen semu (quasi eksperimen). Populasi dalam penelitian ini yaitu atlet renang belibis Pekanbaru berjumlah 22 Orang. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik proporsional random sampling, dalam hal ini adalah sampel pada KU.III Umur 12-13 tahun atlet putera renang klub Belibis Pekanbaru dengan jumlah 20 orang. Data dalam penelitian ini dikumpulkan melalui tes standing broad jump sebelum dan sesudah diberikan perlakuan. Hasil penelitian dan analisisis data menunjukkan bahwa bentuk latihan plyometrik melompat dan melewati rintangan dengan dua kaki & satu kaki ke samping berpengaruh secara signifikan terhadap peningkatan kemampuan power otot tungkai atlet Belibis Pekanbaru sebesar 4,02. Berdasarkan uraian di atas disimpulkan bahwa hipotesis diterima kebenarannya dengan nilai koefisien variabel normal dan homogen.
PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYIMAK CERITA DRAMA DENGAN PENERAPAN PEMBELAJARAN AKTIF INOVATIF KREATIF EFEKTIF MENYENANGKAN (PAIKEM) PADA SISWA KELAS VIII-A SMPN 2 SENTAJO RAYA Agus Riyanto
JURNAL PENDIDIKAN ROKANIA Vol 5 No 1 (2020): Jurnal Pendidikan Rokania
Publisher : STKIP ROKANIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (156.269 KB) | DOI: 10.37728/jpr.v5i1.290

Abstract

This research was motivated by students of class VIII-A SMPN 2 Sentajo Raya. This study aims to improve students' skills in listening to drama stories by applying PAIKEM. The method used in this study is a qualitative and quantitative description through classroom action research conducted in two action cycles. Each cycle consists of two meetings, in each meeting consisting of four meetings, namely planning, implementation, monitoring, and reflection. The results showed an increase in the competency of listening to students through the application of PAIKEM to class VIII-A students of SMPN 2 Sentajo Raya. This is evidenced by agreeing to the value of learning outcomes which shows 24 students who took the first class test totaling 9 people have not yet reached the KKM score, 15 students achieving the KKM score with a percentage of 62.50% and with an average learning result of 65.75. While in the second cycle, increasing the number of students who received the KKM value by 22 people with a percentage of 91.66% with an average value of 75.54.
UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MEDIA KUBUS SATUAN PADA SISWA KELAS VA SD NEGERI 002 RAMBAH KECAMATAN RAMBAH KABUPATEN ROKAN HULU TAHUN PELAJARAN 2018/2019 Darmawati Darmawati
JURNAL PENDIDIKAN ROKANIA Vol 5 No 1 (2020): Jurnal Pendidikan Rokania
Publisher : STKIP ROKANIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (315.104 KB) | DOI: 10.37728/jpr.v5i1.295

Abstract

Salah satu penyebab rendahnya hasil belajar Matematika siswa, masih banyak siswa yang beranggapan bahwa matematika pelajaran yang paling sulit, menakutkan, menjemukan dan sangat tidak menyenangkan. Permasalahan tersebut sehingga dilakukan Penelitian Tindakan Kelas. Pelaksanaan tindakan dalam penelitian ini adalah dua siklus, siklus pertama terdiri dari dua pertemuan, siklus ke dua terdiri dari dua pertemuan. Hasil penelitian penggunaan media kubus satuan pada siswa kelas VA SD Negeri 002 Rambah dapat disimpulkan sebagai berikut: Persentase ketuntasan peserta didik setelah pembelajaran mengunakan media kubus satuan, berdasarkan nilai pengetahuan mengalami peningkatan ketuntasan dari 75,86% pada PH siklus 1 menjadi 86,20% pada PH siklus II. Nilai keterampilan meningkat dari 82,11% pada siklus 1 menjadi 87,25% pada siklus II.
PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA PADA SISWA SEKOLAH DASAR MELALUI METODE GAME’S Delia Putri
JURNAL PENDIDIKAN ROKANIA Vol 5 No 1 (2020): Jurnal Pendidikan Rokania
Publisher : STKIP ROKANIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (179.613 KB) | DOI: 10.37728/jpr.v5i1.301

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan membaca dengan menggunakan metode game’s jenis pembawa acara berita. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas atau action research. Subjek penelitian adalah siswa kelas IV di SD Negeri 006 Rambah. Instrumen penelitian yang digunakan adalah lembar observasi dan tes unjuk kerja. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada prasiklus ketuntasan hasil belajar siswa sebanyak 8 orang (33%). Sedangkan pada siklus I terjadi peningkatan ketuntasan hasil belajar siswa sebanyak 12 siswa (47%). Selanjutnya, pada siklus II terjadi peningkatan yang signifikan dengan ketuntasan belajar sebanyak 21 siswa (100%). Hasil rata-rata kelas juga mengalami peningkatan yang signifikan dari prasiklus (66,76), siklus I (73,4), hingga siklus II (84,00). Disimpulkan bahwa metode game’s pembawa acara berita dapat meningkatkan keterampilan membaca pada siswa.
PENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA KELAS XI IIS.1 PADA MATERI TRANSFORMASI MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SAVI DI SMA NEGERI 2 RAMBAH HILIR T.P 2018/2019 Wangkuk Triono
JURNAL PENDIDIKAN ROKANIA Vol 5 No 1 (2020): Jurnal Pendidikan Rokania
Publisher : STKIP ROKANIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (174.913 KB) | DOI: 10.37728/jpr.v5i1.291

Abstract

Expected competence in compulsory mathematics learning requires students to be more optimal in learning. Learning strategies and models used so far have not been able to improve student learning outcomes. Efforts are being made to resolve this problem using the Implementation of SAVI Type Cooperative Learning. The purpose of this study is that student learning outcomes improve through the Implementation of SAVI Type Cooperative Learning. This research is a Classroom Action Research (CAR) conducted in two cycles. Each cycle consists of four steps: namely, planning, action, observation, and reflection. The subject of this research was class XI IIS.1 SMA Negeri 2 Rambah Hilir with 33 students. To get the data in this study, researchers used two instruments namely activity observation sheets and Mandatory Mathematics test results from students. Student activity for each indicator given was analyzed by using percentage techniques. Improved learning outcomes can be seen from the number of students who complete the KKM set by the school. The results of data analysis in cycles one and two show that there is an increase in student learning outcomes. The number of students who completed the KKM score increased from 45.45% in the previous UH to 66.67% in the first cycle and 84.85% in the second cycle. In general it can be concluded that the Implementation of SAVI Type Cooperative Learning can improve student learning outcomes. Kompetensi yang diharapkan dalam pembelajaran Matematika Wajib menuntut siswa agar lebih maksimal dalam pembelajaran. Strategi dan model pembelajaran yang digunakan selama ini belum dapat meningkatkan hasil belajar siswa. Usaha yang dilakukan untuk menyelesaikankan permasalahan ini dengan menggunakan Penerapan Pembelajaran Kooperatif Tipe SAVI. Tujuan penelitian ini adalah hasil belajar siswa meningkat melalui Penerapan Pembelajaran Kooperatif Tipe SAVI. Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilakukan dalam dua siklus. Setiap siklus terdiri dari empat langkah: yaitu, perencanaan, tindakan, pengamatan, dan refleksi. Subjek penelitian ini adalah kelas XI IIS.1 SMA Negeri 2 Rambah Hilir dengan jumlah siswa 33 orang. Untuk mendapatkan data dalam penelitian ini, peneliti menggunakan dua instrument yaitu lembar observasi aktivitas dan hasil test Matematika Wajib dari siswa. Aktivitas siswa setiap indikator yang diberikan dianalisis dengan nmenggunakan teknik persentase. Peningkatan hasil belajar dapat dilihat dari jumlah siswa yang tuntas sesuai KKM yang telah ditetapkan sekolah. Hasil analisis data pada siklus satu dan dua menunjukkan bahwa ada peningkatan hasil belajar siswa. Jumlah siswa yang tuntas sesuai KKM nilai pengetahuan mengalami peningkatan dari 45,45% pada UH sebelumnya menjadi 66,67% pada siklus I dan 84,85% pada siklus II. Secara umum bisa disimpulkan bahwa Penerapan Pembelajaran Kooperatif Tipe SAVI dapat meningkatkan hasil belajar siswa.
STATUS GIZI DAN AKTIFITAS FISIK BEROLAHRAGA DOSEN STKIP ROKANIA Siska Siska; Debbi Indah
JURNAL PENDIDIKAN ROKANIA Vol 5 No 1 (2020): Jurnal Pendidikan Rokania
Publisher : STKIP ROKANIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (233.636 KB) | DOI: 10.37728/jpr.v5i1.296

Abstract

Menciptakan kesehatan dan kesegaran jasmani yang baik, sangatlah ditentukan oleh pemenuhan status gizi dan aktifitas fisik berolahraga yang mencukupi. Produktivitas memang menjadi indikator penting kinerja dosen, dosen yang sehat, dengan tingkat kehadiran yang baik, bersemangat, berkinerja unggul, menunjukkan kinerja yang baik. Tentu produktivitas yang baik perlu ditopang dengan berbagai komponen kesehatan dan keselamatan kerja, salah satunya memperhatikan asupan gizi yang cukup dan aktifitas fisik berolahraga. Tujuan penelitian adalah bagaimana 1) Status gizi dosen Stkip Rokania, 2) Gambaran aktifitas fisik berolahraga dosen Stkip Rokania. Penelitian dilakukan pada bulan Mai-Juni 2019. Populasi penelitian adalah dosen STKIP Rokania yang terdiri dari dosen PJKR, PGSD dan dosen PBSI berjumlah 22 orang, Sampel penelitian 16 orang dengan teknik porposive sampling. Teknik analisa data yang digunakan statistik deskriptif yang menggunakan penghitungan persentase. Hasil penelitian ini adalah: 1) Status gizi dosen STKIP Rokania berada pada kategori normal dan 2) Aktifitas fisik berolahraga dosen Stkip Rokania berada pada kategori baik.
PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYIMAK TEKS PROSEDUR PADA SISWA KELAS VII DI SMPN 6 SINGINGI HILIR MELALUI STRATEGI GUIDED NOTE TAKING Deliana Deliana
JURNAL PENDIDIKAN ROKANIA Vol 5 No 1 (2020): Jurnal Pendidikan Rokania
Publisher : STKIP ROKANIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (160.825 KB) | DOI: 10.37728/jpr.v5i1.292

Abstract

This study aims to improve the skills of listening to procedural texts in grade VII students at SMPN 6 Singingi Hilir through the Guided Note Taking strategy. This type of research is classroom action research using two cycles and four stages, namely planning, action, observation, and evaluation. Research instruments, namely teacher and student observation sheets and performance tests in the form of the results of the test of listening to the text of the procedure. The study revealed that the initial test results of the average value of students was 54.4, the first cycle the average value of students was 77.53 and in the second cycle the average value of listening to students was 90.3. Test results show an increase. From the results of the study revealed that the evaluation results indicate the success of teachers in learning is determined by planned activities with an improved change between the implementation of the activities of cycle I and II. It was concluded that learning to listen to the text of the procedure with the guided note taking strategy could improve the listening skills of the eighth grade students at SMPN 6 Singingi Hilir.

Page 1 of 2 | Total Record : 13