cover
Contact Name
Safrin Salam
Contact Email
lp2m@umbuton.ac.id
Phone
+6285244761972
Journal Mail Official
lp2m@umbuton.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota bau bau,
Sulawesi tenggara
INDONESIA
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI
ISSN : 25488406     EISSN : 26848481     DOI : https://doi.org/10.35326/pkm
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI adalah jurnal ilmiah berkala yang diterbitkan oleh Lembaga Penelitiandan Pengabdian kepada Masyarakat devisi Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Muhammadiyah Buton dua kali setahun pada bulan April dan Oktober. Jurnal ini memiliki visi yaitu menjadi jurnal ilmiah yang terdepan dalam pengembangan ilmu khususnya bidang Pengabdian kepada Masyarakat.
Arjuna Subject : -
Articles 12 Documents
Search results for , issue "Vol 3 No 1 (2019): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI" : 12 Documents clear
PEMANFAATAN MODAL SOSIAL DALAM PENGUATAN PROGRAM DESA TANGGUH BENCANA Nastia,, Andiy Arya Maulana W, Anwar Sadat,; M. Ardiansah Putra, LM. Azhar Sa'ban, Ansar Suherman, Harry Fajar M., Hastuti,
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI Vol 3 No 1 (2019): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2007 tentang Penanggulangan Bencanamengamanatkan untuk melindungi masyarakat dari ancaman bencana.Kebijakan ini juga menjelaskan untuk adanya upaya pengurangan risikobencana berbasis komunitas masyarakat. Nilai-nilai modal sosial yang adapada komunitas masyarakat lokal, dipercaya mampu menjadi modal dasardalam membangun desa tangguh bencana. Tujuan artikel ini adalahmendeskripsikan hasil pelaksanaan kegiatan pengabdian masyarakat di desawakalambe kecamatan kapontori kabupaten buton. Melalui pemetaanterhadap kekuatan modal sosial masyarakat dipergunakan untuk mendukungindikator program desa tangguh bencana (DESTANA). Hasil program inidapat dideskripsikan melalui peran modal sosial masyarakat sebagai bentukpengetahuan lokal, dapat dimanfaatkan sebagai sarana mensosialisasikanpentingnya kesadaran akan potensi bencana di desa. Proses sosialisasidilaksanakan melalui tiga pendekatan yaitu penguatan kelembagaanmasyarakat lokal, pembentukan draft peraturan desa dan kepemimpinankepala desa. Dalam pelaksanaanya, pendekatan ini dipengaruhi olehpengetahuan masyarakat, sarana dan prasarana pendukung program sertaminimnya dukungan kesadaran terhadap bencana pada pendidikanmasyarakat setempat. Keywords: Modal Sosial dan Desa Tangguh Bencana.
TEKNIK BUDIDAYA KAKAO PADA KELOMPOK TANI KAKAO DI KELURAHAN WALIABUKU KOTA BAUBAU Indah Kusuma Dewi, Faais Mufaasir Ramadhan,, Hardin,
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI Vol 3 No 1 (2019): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan dari kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini adalah untukmengetahui tentang teknik budidaya kakao, sesuai teknologi anjuran, agar dapatdiaplikasikan pada lahan petani di Kelurahan Waliabuku Kota Baubau.Kesimpulan yang diperoleh dari kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat adalah:Teknik budidaya tanaman kakao yang tepat akan memberikan produksi tanamankakao yang tinggi dan kesinambungan usaha tani kakao akan berjalan denganbaik, karena petani sudah memiliki perencanaan yang tepat, dilandasi dengan ilmupengetahuan dan keterampilan yang tepat. Keywords: Teknik Budidaya Kakao, Kelompok Tani
PEMBINAAN PENGURUS PERSAUDARAAN BELADIRI KEMPO INDONESIA (PERKEMI) DOJO SORAWOLIO DALAM MELAKSANAKAN PERAN DAN FUNGSI MANAJEMEN ORGANISASI H, Hardin
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI Vol 3 No 1 (2019): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan dari program Pengabdian Kepada Masyarakat adalah untuk mengetahuiproses pembinaan pengurus Persaudaraan Beladiri Kempo Indonesia (PERKEMI)Dojo Sorawolio Dalam Melaksanakan Peran dan Fungsi Organisasi, agarpengetahuan dan keterampilan baik pimpinan maupun anggota dapat meningkat.Kesimpulan dari Pengabdian Kepada Masyarakat adalah proses pembinaanpengurus Persaudaraan Beladiri Kempo Indonesia (PERKEMI) Dojo SorawolioDalam Melaksanakan Peran dan Fungsi Organisasi, dengan metode teori danpraktek tentang manajemen perkantoran modern, teknik mengarsip surat dasar,penyelenggaraan rapat, tata cara pembuatan laporan dan pengenalan teknologiinformasi Setelah diberikan teori menyangkut 5 pokok bahasan tersebut,berdasarkan nilai pretest tentunya dijadikan sebagai rujukan awal, dimana nilaipretest yang paling rendah adalah 34 dan nilai pretest yang tertinggi adalah 64 danrata-rata nilai pretest adalah 52,8 dari 20 peserta yang mengikuti pretest.Sedangkan nilai posttest paling rendah adalah 78 dan posttest paling tinggi adalah95 dengan rata-rata 87,65 berarti terjadi peningkatan atau perbaikan pengetahuandan keterampilan sebelum kegiatan dilaksanakan dan setelah kegiatandilaksanakan Keywords: pembinaan pengurus PERKEMI, Peran, Fungsi Organisasi
PENDAMPINGAN KEBIJAKAN PUBLIK BAGI APARATUR DESA LAPODI KECAMATAN PASARWAJO KABUPATEN BUTON Muh. Askal Baasir, Cecep Nuryadin,
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI Vol 3 No 1 (2019): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

AbstrakKegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini bertujuan untuk memberikanpelatihan dari implementasi kebijakan aparatur desa di desa Lapodi KecamatanPasarwajo Kabupaten Buton. Kegiatan tersebut merupakan bagian pentingbahkan jauh lebih penting dari pada pembuatan kebijakan. Kebijakan-kebijakanbukan sekedar berupa impian atau rencana bagus yang tersimpan rapi dalam arsipkalau tidak di implementasikan. Aspek yang berkenaan dengan inplementasi dankebijakan di Desa Lapodi Kecamatan Pasarwajo Kabupaten Buton adalahkeberhasilan dalam mengevaluasi masalah dan kemudian menterjemahkan kedalam keputusan-keputusan yang bersifat khusus. Implementasinya adalahmemahami apa yang senyatanya terjadi sesudah suatu program dinyatakanberlaku atau dirumuskan merupakan fokus perhatian implementasi kebijakan,yakni kejadian-kejadian dan kegiatana-kegiatan yang timbul sesudah disahkannyapedoman-pedoman kebijakan Publik yang mencakup baik usaha-usaha untukmengadministrasikan maupun untuk menimbulkan akibat-akibat atau dampaknyata pada masyarakat Desa Lapodi. Pelatihan ini ditujukan bagi aparatur DesaLapodi Kecamatan Pasarwajo dalam implementasi kebijakan publik ini termasukdalam aktivitas pengembangan pegawai Desa Lapodi atau employed developmentyang merupakan salah satu alat yang sangat penting di dalam pembinaan danpengembangan sumber daya manusia dalam organisasi. Kegiatan pelatihan yangterus menerus dilakukan dapat meningkatkan prestasi kerja aparatur Desa Lapodi. Keywords: Impmentasi, Kebijakan Publik dan Aparatur Desa
PEMBINAAN DAN PENDAMPINGAN REMAJA KICK BOXING GUNA MENCEGAH PRILAKU PENYALAHGUNAAN NARKOBA Dewi, Indah kusuma
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI Vol 3 No 1 (2019): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35326/pkm.v2i1.201

Abstract

Tujuan dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat kali ini adalah untukmenganalisis bentuk pembinaan dan pendampingan remaja kick boxing gunamencegah prilaku penyalahgunaan narkoba di Kota Baubau. Kesimpulan yangdiperoleh dari kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat adalah: 1) Bentukpembinaan yang diberikan kepada remaja agar tidak menyalahgunakan narkobaadalah: a) dengan merubah sikap dan tingkah laku remaja yang negatif ke sikapyang positif, misalnya yang tadinya tidak rajin sholat tepat pada waktunyadiajarkan untuk disiplin yaitu sholat tepat pada waktunya, atau yang membawakendaraan bermotor yang tidak memiliki sim hendaknya yang sudah cukup umurmengurus sim atau yang belum cukup umur jangan membawa motor; b) dilatihmengendalikan emosionalnya misalnya jangan suka memaki kepada siapa saja; c)usaha penggemblengan mental intelektual dengan melihat segala potensi yangdimiliki dalam hal ini menyangkut kelebihan dan kekurangannya; d) Diajarkantentang hidup sebagai makhluk sosial dan e) pembentukan identitas diri;2).Bentuk pendampingan yang dilakukan dalam Pengabdian Kepada Masyarakat(PPM) ini adalah dengan 3 (tiga) pendekatan yaitu: a) orang tua; b) para guru disekolah termasuk guru mengaji dan c) pelatih kick boxing. Keywords: pembinaan, pendampingan remaja, penyalahgunaan narkoba
PELATIHAN MENULIS PUISI SISWA KELAS VI SDN 1 BAUBAU ruslan, Ruslan; Nazriani, Nazriani
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI Vol 3 No 1 (2019): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35326/pkm.v2i1.206

Abstract

Kegiatan ini bertujuan untuk melatih siswa kelas VI SDN 1 Bauubau agar mampu menuangkan ide/gagasan, pikiran dan perasaannya melalui kegiatan menulis puisi, karena dengan melatih siswa menulis puisi diharapkan dapat meningkatkan daya pikir, daya imajinasi, daya kreatifitas siswa melalui pemilihan dan penyusunan kata lewat susunan bait dan baris serta dalam permainan bunyi. Metode yang digunakan adalah  metode terbimbing dengan pendekatan proses yang dilakukan selama sehari dengan menghasilkan beberapa puisi karya siswa sesuai jumlah mereka di kelas. Berdasarkan hasil pelatihan tersebut dapat diketahui tema yang dipilih siswa merupakan tema yang dekat dengan dengan diri dan lingkungan mereka seperti ibu, ayah, guru, pahlawan, sahabat dan lain sebagainya. Bentuk tipografi yang digunakan masih menggunakan bentuk konvensional serta diksi yang digunakan masih bersifat denonatif. Keywords: Pelatihan Menulis puisi
PEMBINAAN PENGURUS PERSAUDARAAN BELADIRI KEMPO INDONESIA (PERKEMI) DOJO SORAWOLIO DALAM MELAKSANAKAN PERAN DAN FUNGSI MANAJEMEN ORGANISASI Hardin H
Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI Vol 3 No 1 (2019): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35326/pkm.v3i1.199

Abstract

Tujuan dari program Pengabdian Kepada Masyarakat adalah untuk mengetahuiproses pembinaan pengurus Persaudaraan Beladiri Kempo Indonesia (PERKEMI)Dojo Sorawolio Dalam Melaksanakan Peran dan Fungsi Organisasi, agarpengetahuan dan keterampilan baik pimpinan maupun anggota dapat meningkat.Kesimpulan dari Pengabdian Kepada Masyarakat adalah proses pembinaanpengurus Persaudaraan Beladiri Kempo Indonesia (PERKEMI) Dojo SorawolioDalam Melaksanakan Peran dan Fungsi Organisasi, dengan metode teori danpraktek tentang manajemen perkantoran modern, teknik mengarsip surat dasar,penyelenggaraan rapat, tata cara pembuatan laporan dan pengenalan teknologiinformasi Setelah diberikan teori menyangkut 5 pokok bahasan tersebut,berdasarkan nilai pretest tentunya dijadikan sebagai rujukan awal, dimana nilaipretest yang paling rendah adalah 34 dan nilai pretest yang tertinggi adalah 64 danrata-rata nilai pretest adalah 52,8 dari 20 peserta yang mengikuti pretest.Sedangkan nilai posttest paling rendah adalah 78 dan posttest paling tinggi adalah95 dengan rata-rata 87,65 berarti terjadi peningkatan atau perbaikan pengetahuandan keterampilan sebelum kegiatan dilaksanakan dan setelah kegiatandilaksanakan Keywords: pembinaan pengurus PERKEMI, Peran, Fungsi Organisasi
PEMBINAAN DAN PENDAMPINGAN REMAJA KICK BOXING GUNA MENCEGAH PRILAKU PENYALAHGUNAAN NARKOBA Indah kusuma Dewi
Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI Vol 3 No 1 (2019): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35326/pkm.v2i1.201

Abstract

Tujuan dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat kali ini adalah untukmenganalisis bentuk pembinaan dan pendampingan remaja kick boxing gunamencegah prilaku penyalahgunaan narkoba di Kota Baubau. Kesimpulan yangdiperoleh dari kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat adalah: 1) Bentukpembinaan yang diberikan kepada remaja agar tidak menyalahgunakan narkobaadalah: a) dengan merubah sikap dan tingkah laku remaja yang negatif ke sikapyang positif, misalnya yang tadinya tidak rajin sholat tepat pada waktunyadiajarkan untuk disiplin yaitu sholat tepat pada waktunya, atau yang membawakendaraan bermotor yang tidak memiliki sim hendaknya yang sudah cukup umurmengurus sim atau yang belum cukup umur jangan membawa motor; b) dilatihmengendalikan emosionalnya misalnya jangan suka memaki kepada siapa saja; c)usaha penggemblengan mental intelektual dengan melihat segala potensi yangdimiliki dalam hal ini menyangkut kelebihan dan kekurangannya; d) Diajarkantentang hidup sebagai makhluk sosial dan e) pembentukan identitas diri;2).Bentuk pendampingan yang dilakukan dalam Pengabdian Kepada Masyarakat(PPM) ini adalah dengan 3 (tiga) pendekatan yaitu: a) orang tua; b) para guru disekolah termasuk guru mengaji dan c) pelatih kick boxing. Keywords: pembinaan, pendampingan remaja, penyalahgunaan narkoba
PELATIHAN MENULIS PUISI SISWA KELAS VI SDN 1 BAUBAU Ruslan ruslan; Nazriani Nazriani
Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI Vol 3 No 1 (2019): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35326/pkm.v2i1.206

Abstract

Kegiatan ini bertujuan untuk melatih siswa kelas VI SDN 1 Bauubau agar mampu menuangkan ide/gagasan, pikiran dan perasaannya melalui kegiatan menulis puisi, karena dengan melatih siswa menulis puisi diharapkan dapat meningkatkan daya pikir, daya imajinasi, daya kreatifitas siswa melalui pemilihan dan penyusunan kata lewat susunan bait dan baris serta dalam permainan bunyi. Metode yang digunakan adalah metode terbimbing dengan pendekatan proses yang dilakukan selama sehari dengan menghasilkan beberapa puisi karya siswa sesuai jumlah mereka di kelas. Berdasarkan hasil pelatihan tersebut dapat diketahui tema yang dipilih siswa merupakan tema yang dekat dengan dengan diri dan lingkungan mereka seperti ibu, ayah, guru, pahlawan, sahabat dan lain sebagainya. Bentuk tipografi yang digunakan masih menggunakan bentuk konvensional serta diksi yang digunakan masih bersifat denonatif. Keywords: Pelatihan Menulis puisi
PEMANFAATAN MODAL SOSIAL DALAM PENGUATAN PROGRAM DESA TANGGUH BENCANA Andiy Arya Maulana W, Anwar Sadat, Nastia,; LM. Azhar Sa'ban, Ansar Suherman, Harry Fajar M., Hastuti, M. Ardiansah Putra
Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI Vol 3 No 1 (2019): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2007 tentang Penanggulangan Bencanamengamanatkan untuk melindungi masyarakat dari ancaman bencana.Kebijakan ini juga menjelaskan untuk adanya upaya pengurangan risikobencana berbasis komunitas masyarakat. Nilai-nilai modal sosial yang adapada komunitas masyarakat lokal, dipercaya mampu menjadi modal dasardalam membangun desa tangguh bencana. Tujuan artikel ini adalahmendeskripsikan hasil pelaksanaan kegiatan pengabdian masyarakat di desawakalambe kecamatan kapontori kabupaten buton. Melalui pemetaanterhadap kekuatan modal sosial masyarakat dipergunakan untuk mendukungindikator program desa tangguh bencana (DESTANA). Hasil program inidapat dideskripsikan melalui peran modal sosial masyarakat sebagai bentukpengetahuan lokal, dapat dimanfaatkan sebagai sarana mensosialisasikanpentingnya kesadaran akan potensi bencana di desa. Proses sosialisasidilaksanakan melalui tiga pendekatan yaitu penguatan kelembagaanmasyarakat lokal, pembentukan draft peraturan desa dan kepemimpinankepala desa. Dalam pelaksanaanya, pendekatan ini dipengaruhi olehpengetahuan masyarakat, sarana dan prasarana pendukung program sertaminimnya dukungan kesadaran terhadap bencana pada pendidikanmasyarakat setempat. Keywords: Modal Sosial dan Desa Tangguh Bencana.

Page 1 of 2 | Total Record : 12