cover
Contact Name
Rini Alfatiyah ST, MT
Contact Email
dosen00347@unpam.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
jitmi@unpam.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota tangerang selatan,
Banten
INDONESIA
JITMI (Jurnal Ilmiah Teknik dan Manajemen Industri)
Published by Universitas Pamulang
ISSN : 26205793     EISSN : 26856123     DOI : -
JITMI (Jurnal Ilmiah Teknik dan Manajemen Industri), bertujuan untuk menyediakan forum komunikasi dan sarana publikasi bagi peneliti, pendidik, praktisi dan mahasiswa yang memeiliki minat dibidang ilmu Teknik industri dan Manajemen. JITMI memuat hasil-hasil penelitian dibidang Ilmu Teknik Industri seperti, produksi, persediaan dan logistik, ergonomi dan keselamatan kerja, pengendalian kulaitas, statistik industri, simulasi, otomatisasi, perancangan produk, perencanaan dan tata letak pabrik, penelitian operasional dan Manajemen perusahaan.
Arjuna Subject : -
Articles 127 Documents
Penjadwalan Shift Kerja Menggunakan Metode Algoritma Tibrewala, Philippe, dan Browne dibagian Assy Inspection PT. Hi-Lex Parts Indonesia Agus Taufik
JITMI (Jurnal Ilmiah Teknik dan Manajemen Industri) Vol 2, No 1 (2019): JITMI
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (296.45 KB) | DOI: 10.32493/jitmi.v2i1.y2019.p61-67

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif yang dilakukan pada PT. Hi-Lex Parts Indonesia di bagian Assy Inspection yang meliputi proses penjadwalan sistem shift kerja yang menggunakan Metode Algoritma Tibrewala,Philippe, dan Browne. Metode ini pertama kali diperkenalkan oleh Tibrewala, Philippe, dan Browne pada tahun 1972. Penelitian ini bertujuan  untuk memenuhi permintaan terhadap pekerja dengan meminimumkan jumlah pekerja yang harus disiapkan. Dari hasil penelitian dan analisis ini dapat diketahui bahwa Metode Algoritma Tibrewala, Philippe, dan Browne memerlukan tambahan tenaga kerja sebanyak 27 orang menggunakan sistem 5 hari kerja dengan 40 jam kerja per minggu tanpa ada kerja lembur dan mengurangi pengeluaran biaya upah lembur sebesar 11% (sebelas persen) dalam 1 tahun
Usulan Perbaikan Tata Letak Pabrik Divisi Fitting di Perusahaan Plumbing Fitting Sudiman Sudiman
JITMI (Jurnal Ilmiah Teknik dan Manajemen Industri) Vol 1, No 2 (2018): JITMI
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (490.012 KB) | DOI: 10.32493/jitmi.v1i2.y2018.p154-161

Abstract

Untuk menghadapi kondisi persaingan industri manufaktur  yang   ketat perusahaan dituntut agar meningkatkan efisiensi dalam menggunakan fasilitas serta menghasilkan produk dengan ongkos yang rendah melalui perancangan layout yang baik. Perancangan tata letak pabrik bisa dilakukan dengan suatu pendekatan sistematis dan terorganisir seperti metode Systematic Layout Planning (SLP). Biaya pemindahan bahan bisa dihitung menggunakan metode Heuristik dengan teknik Euclidean. Berdasarkan hasil perancangan yang dilakukan peneliti menghasilkan rancangan layout dengan efisiensi biaya pemindahan bahan Rp. 363.799 per bulan dibandingkan dengan layout yang ada saat ini.  
Rancang Ulang Rantai Pasok Bahan Baku untuk Industri Minuman Sari Buah di Pasar Horeka Studi Kasus PT. Amanah Prima Indonesia Tangerang Wanto Sarwoko
JITMI (Jurnal Ilmiah Teknik dan Manajemen Industri) Vol 2, No 1 (2019): JITMI
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (458.42 KB) | DOI: 10.32493/jitmi.v2i1.y2019.p11-17

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah mengetahui proses pengadaan bahan baku di PT.Amanah Prima Indonesia. dan mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi keterlambatan pengadaan bahan baku karena terhambat musim panen. Untuk mendapat hasil yang baik dan optimal, untuk itu penggunaan Metode Supply Chain bisa diterapkan untuk membatu proses pengadaan bahan. Peningkatan pembelian pada saat panen sebanyak 34% tetapi  terjadi efesiensi biaya sebanyak 3%. Dengan pembelian dalam jumlah besar dapat menghemat cost dan proses produksi serta penerapan sewa gudang lebih murah dibanding harus membangun gudang sendiri karena penggunaannya hanya pada saat panen.
Perancangan Peningkatan Optimalisasi Produksi dengan Pendekatan Function Analisys System Technique (FAST) pada Desain Produk Industri Kran Wastafel Anthon Rudy Wardyanto
JITMI (Jurnal Ilmiah Teknik dan Manajemen Industri) Vol 1, No 2 (2018): JITMI
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (810.282 KB) | DOI: 10.32493/jitmi.v1i2.y2018.p122-130

Abstract

Kekuatan optimalisasi produksi terhadap daya saing internasional mendorong perusahaan untuk melakukan perbaikan / improvement continuous oleh karena itu peningkatan ke arah produktivitas yang dapat meningkatkan daya saing wajib dilakukan. Adapu maksud yang ingin dicapai dari penelitian ini adalah untuk mendapatkan rancangan optimalisasi produksi yang maksimal dengan pendekatan FAST (Function Analysis System Technique) terbaik dan termurah yang dapat dilaksanakan untuk memaksimalkan desain kontruksi produk yang berdampak pada bagian produksi kran watafel. Setelah diadakan rekayasa kontruksi produk berdasarkan Analisa nilai fungsi maka diperoleh item berbiaya tinggi diantaranya komponen dengan material brass / logam, lokal dan import. Setelah itu dicari alternatif rancangan desain sesuai kriteria biaya dengan kata lain yaitu Life Circle Cost (LCC) ,inisial biaya proses, biaya material, kriteria non biaya matrik zero one dan matrik berpasangan. Hasilnya diperoleh desain yang memenuhi syarat untuk produk kran tersebut yaitu dengan mengganti kontruksi dan ukurannya tetapi tetap memenuhi persyaratan kenyamanan, fungsi dan keamanan di dalam penggunaan. Dengan alternatif desain tersebut maka tercapai penghematan biaya sebesar 32.03% dari total biaya.
Re-Engineering Proses Pembelian Barang Aktiva dalam Mencapai Pembelanjaan yang Optimum dalam Bisnis Middle Market Studi Kasus: PT. Midi Utama Indonesia Tbk/Alfamidi Heri Muryanto
JITMI (Jurnal Ilmiah Teknik dan Manajemen Industri) Vol 2, No 1 (2019): JITMI
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (260.61 KB) | DOI: 10.32493/jitmi.v2i1.y2019.p37-44

Abstract

Penelitian ini merupakan studi kasus pada perusahaan ritel, yaitu PT. Midi Utama Indonesia Tbk / peraturan terkait Alfamidi untuk memenuhi empat pembelian tepat adalah harga yang tepat, waktu, jumlah dan kualitas dan cara mendapatkan model optimal pembelian barang. Metode penelitian berupa analisis deskriptif melalui survei kuesioner dan wawancara dengan karyawan perusahaan yaitu sebanyak 153 karyawan dengan sampel 111 responden. Data diolah dengan Analisis Regresi Linier Berganda yang bernilai signifikan adalah total pembelian standar yaitu total pembelian 0,061 dan 0,000, dan hasil dari SWOT menyatakan perlu melakukan strategi yang berfokus pada proses peningkatan pembelian. Hasil bahwa proses proses re-engineering melibatkan pembelian barang dengan departemen GA untuk lebih memastikan ketersediaan barang yang akan dipesan, sehingga pembelian benar-benar terkontrol 
Pengembangan Produk Wafer Stick Berdasarkan Preferensi Konsumen (Study Kasus PT. Food and Baverage Industry) Khasbunalloh Khasbunalloh
JITMI (Jurnal Ilmiah Teknik dan Manajemen Industri) Vol 1, No 2 (2018): JITMI
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (368.926 KB) | DOI: 10.32493/jitmi.v1i2.y2018.p162-170

Abstract

Penelitian ini untuk menganalisis pengembangan produk berdasarkan preferensi konsumen, terhadap keunggulan bersaing untuk meningkatkan produktivitas perusahaan. Tujuan penelitian ini mengetahui kepentingan atribut produk terhadap preferensi konsumen, keunggulan bersaing produk terhadap pengembangan produk. Populasi yang dipilih dalam penelitian ini adalah masyarakat sekitar perusahaan Jumlah sampel dalam penelitian ini 120 orang terdiri dari 60 responden remaja, dan 60 responden dewasa pengambilan data memakai kuisioner dengan jawaban skala likert dari sangat tidak suka sampai sangat suka. Alat analisis menggunakan analisa faktor. Hasil analisis faktor menunjukan produk yang paling dominan adalah produk 5 (berat 8gr, rasa vanilla, panjang 10cm). Analisa anova menunjukan  tidak terdapat perbedaan antara responden remaja dan responden dewasa. Strategi pengembangan produk diperlukan untuk pengembangan produk diperlukan untuk pengembangan produk dengan berat 8gr, rasa vanilla, panjang 10cm. 
Strategi Keunggulan Bersaing Industri Retail Komponen Otomotif dalam Upaya Meningkatkan Kinerja di PT. Astra Otoparts Tbk Ruspendi Ruspendi
JITMI (Jurnal Ilmiah Teknik dan Manajemen Industri) Vol 2, No 1 (2019): JITMI
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (323.201 KB) | DOI: 10.32493/jitmi.v2i1.y2019.p18-26

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk merancang ulang strategi keunggulan bersaing di PT.AstraOtoparts Tbk DivisiRetailShop& Drive. Populasi yang dipilih dalampenelitianiniadalah pelanggan yang melakukan transaksi di Shop & Drive area Jakarta. Sampelyangdiambilpada penelitian ini adalah 100 responden. Data kuesioner dikumpulkan dengan menggunakan skala likert 1 (tidaksetuju)sampai dengan 5 (sangat setuju). Alat analisis yang digunakan adalah Analisis Jalur (Path Analysis) untuk mengetahui hubungan antar variabel. Untuk membuat strategi digunakan Analisa SWOT. Model dapat diterima dengan goodness of fit, yaitu Chi-Square=0.00, df=0, P-value=1.0000, RMSEA=0.000. Analisis kausal menunjukan bahwa diferensiasi, inovasi danorientasikewirausahaanberpengaruh terhadap keunggulan bersaing. Sedangkan orientasi pasar tidak berhubungan dengan keunggulan bersaing perusahaan. Hubungan kausalitas ditunjukan variabel keunggulanbersaingdengankinerjaperusahaan. Strategi yang bisa diterapkan adalah pengembangan layanan, varian produk baru, garansi produk, dan perluasan jaringan.Penelitian ini dilakukan untuk merancang ulang strategi keunggulan bersaing di PT.0Astra0Otoparts Tbk Divisi0Retail0Shop0& Drive. Populasi yang dipilih dalam0penelitian0ini0adalah pelanggan yang melakukan transaksi di Shop & Drive area Jakarta. Sampel0yang0diambil0pada penelitian ini adalah 100 responden. Data kuesioner dikumpulkan dengan menggunakan skala likert 1 (tidak0setuju)0sampai dengan 5 (sangat setuju). Alat analisis yang digunakan adalah Analisis Jalur (Path Analysis) untuk mengetahui hubungan antar variabel. Untuk membuat strategi digunakan Analisa SWOT. Model dapat diterima dengan goodness of fit, yaitu Chi-Square=0.00, df=0, P-value=1.0000, RMSEA=0.000. Analisis kausal menunjukan bahwa diferensiasi, inovasi dan0orientasi0kewirausahaan0berpengaruh terhadap keunggulan bersaing. Sedangkan orientasi pasar tidak berhubungan dengan keunggulan bersaing perusahaan. Hubungan kausalitas ditunjukan variabel keunggulan0bersaing0dengan0kinerja0perusahaan. Strategi yang bisa diterapkan adalah pengembangan layanan, varian produk baru, garansi produk, dan perluasan jaringan.
Perancangan Industri Jasa Cleaning Service Rumahan dengan Pendekatan Metode Servqual Dan QFD Rusmalah Rusmalah
JITMI (Jurnal Ilmiah Teknik dan Manajemen Industri) Vol 1, No 2 (2018): JITMI
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (288.404 KB) | DOI: 10.32493/jitmi.v1i2.y2018.p131-136

Abstract

Perancangan layanan jasa cleaning service rumahan dengan menggunakan metode Service Quality di mana terdapat presentase Gap pada dimensi Realibility sebesar 19,6%, Responsive 20,1%, Assurance 19,3%, Emphaty 21%, dan Tangible sebesar 20,4 %. Penggunaan Quality Function Deployment (QFD) dimana menjadikan tingkat kepuasan pelanggan sebagai Voice of Customer (suara pelanggan) dan membentuk House of Quality serta mendapatkan 8 Respon Teknis untuk membentuk layanan jasa cleaning service rumahan serta menggunakan Analisa Faktor untuk menganalisa faktor-faktor yang mempengaruhi diperlukannya layanan jasa cleaning service rumahan.  
Optimalisasi Strategi Operasi yang Efektif dan Efisien pada Bisnis Pastry Rizki Aina As Syahadat
JITMI (Jurnal Ilmiah Teknik dan Manajemen Industri) Vol 2, No 1 (2019): JITMI
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (372.479 KB) | DOI: 10.32493/jitmi.v2i1.y2019.p45-51

Abstract

Optimalisasi strategi operasi yang efektif dan efisien pada bisnis pastry dimana terdapat faktor politik/legal, ekonomi, sosial, budaya, demografis, teknologi, dan kompetisi yang merepresentasikan evaluasi faktor ekternal perusahaan saat ini. Penggunaan analisis Five Force’s menghasilkan 5 kekuatan antara lain Potential Entry of New Competitors dengan hasil High, Potential Development of Substitute Productsdengan hasil None, Bargaining Power of Suppliers dengan hasil Medium, Bargaining Power of Consumers dengan hasil Medium, Rivalry Among Competing Firms dengan hasil Medium. Penggunaan analisis SWOT dengan hasil 2 strategi0SO, 2 strategi0WO, 2 strategi0ST,0 dan 1 strategi0WT. Serta analisa faktor digunakan untuk menganalisa kondisi operasional perusahaan.  
Analisis Pengambilan Keputusan Pemasaran Produk Ayam Rempah dengan Metode Analisis Competitive Profile Matriks di Kawasan Kuliner Tmp Kalibata Agus Nurrokhman
JITMI (Jurnal Ilmiah Teknik dan Manajemen Industri) Vol 1, No 2 (2018): JITMI
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (446.679 KB) | DOI: 10.32493/jitmi.v1i2.y2018.p171-179

Abstract

Penelitian ini merupakan kegiatan untuk menganalisis pengambilan keputusan pemasaran produk Ayam Rempah di kawasan kuliner TPM Kalibata. Metode yang digunakan adalah dengan menggunakan matrik IFE, matrik EFE, matrik IE, matrik CPM, dan matrik SWOT. Matrik IFE, EFE, dan IE digunakan untuk mengetahui kondisi perusahaan pada saat ini. Matrik CPM digunakan untuk membandingkan kondisi perusahaan dengan pesaing. Sedangkan matrik SWOT digunakan untuk mencari solusi yang tepat untuk memasarkan produk Ayam Rempah tersebut. Dari analisis matik IFE, EFE, dan IE dapat0diketahui bahwa posisi perusahaan0berada pada koordinat (290,317) yang berarti bahwa kondisi perusahaan saat ini sedang dalam kondisi  Tumbuh dan Membangun dengan nilai IFE= 2,90 dan EFE = 3,17. Dari analisis matrik CPM dapat diketahui bahwa Ayam Rempah memperoleh posisi tertinggi dari pesaingnya yaitu Ayam Arbaya dan Ayam Kremes dengan skor nilai 3,25. Sedangkan dari analisis matrik SWOT dapat diperoleh keputusan terbaik dengan melakukan strategi yaitu dengan Pelatihan karyawan, Menjalin kemitraan, Penambahan karyawan, Perluasan pasar, Memaksimalkan media promosi, Pinjam bank, Menjaga kualitas rasa, Meningkatkan pelayanan. 

Page 2 of 13 | Total Record : 127