cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota adm. jakarta timur,
Dki jakarta
INDONESIA
Communications
ISSN : -     EISSN : 26848392     DOI : -
Core Subject : Education, Social,
Communications publishes research articles from various topics in communication sciences. The journal is an interdisciplinary space that accommodates this research related to communication science; which includes, but is not limited to, interpersonal communication, mass communication, advertising, communication business, media studies, and beyond. Communications strives to serve as a major vehicle for the exchange of ideas and research among communication scholars.
Arjuna Subject : -
Articles 5 Documents
Search results for , issue "Vol 1 No 2 (2019): COMMUNICATIONS" : 5 Documents clear
Efektivitas Poster Sebagai Media Publisitas Institusi Penerima Wajib Lapor (IPWL) Di Puskesmas Kecamatan Senen Dini Safitri; Rafi Adam
Communications Vol 1 No 2 (2019): COMMUNICATIONS
Publisher : Prodi S1 Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21009/Communications.1.2.1

Abstract

KEMENKES RI membuat sebuah program bernama Program Institusi Penerima Wajib Lapor (IPWL) di beberapa di Puskesmas DKI Jakarta. Humas Kemenkes mempublikasikan program tersebut, menggunakan poster yang pasang di puskesmas yang menjadi mitra Kementrian Kesehatan Republik Indonesia, salah satunya adalah Puskesmas Kecamatan Senen. Namun media poster tersebut kurang banyak, sehingga hanya sedikit warga yang tahu dan mendapat informasi program IPWL. Oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk meneliti tanggapan warga terkait poster IPWL sebagai media publikasi di Puskesmas Kecamatan Senen. Teori yang digunakan adalah tujuan publikasi yang memiliki tiga dimensi yaitu mengcounter pendapat umum, menciptakan citra positif, dan membina hubungan baik dengan publik. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian deskriptif. Populasi dan sampel dalam penelitian berjumlah 82 orang kepala keluarga dengan penarikan sampel sensus. Teknik analisis data yang digunakan adalah statistik deskriptif dengan menggunakan tendensi sentral mean. Nilai KMO measure of sampling dequency sebesar 0.861 dan alpha cronbach’s sebesar 0.757. Hasil penelitian menunjukan, ada beberapa hal yang kurang dalam tujuan publikasi yang dilakukan oleh humas KEMENKES RI. Hal ini dibuktikan adanya dimensi mean terendah yaitu mengcounter pendapat umum. Warga merasa komunikasi yang dilakukan oleh humas KEMENKES RI sedikit kurang baik dan tidak bersifat dua arah. Dimensi tertinggi adalah membina hubungan baik dengan publik. Warga merasa humas KEMENKES RI sudah sesuai dalam menginformasikan dan membina hubungan baik dengan publik, namun warga masih merasa sosialisasi program IPWL masih kurang, untuk menyampaikan tujuan publikasinya.
Implementasi Model Kampanye Komunitas Traditional Games Returns dalam Mencegah Adiksi Gawai pada Anak Aghnina Wahdini; Lestari Nurhajati
Communications Vol 1 No 2 (2019): COMMUNICATIONS
Publisher : Prodi S1 Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21009/Communications.1.2.2

Abstract

Traditional games are Indonesian cultural heritage that need to be preserved by all Indonesian people, especially children. These games have many positive values such as honesty, cooperation and solidarity. In this digital era, Indonesian children no longer know traditional games because of the rapid advances in technology and environmental factors. Since early childhood they have been introduced to online devices and games. Therefore, Traditional Games Returns community create a campaign to invite and teach Indonesian children to play traditional games as an effort to prevent gadget addiction since early stage. This research aims to explore the implementation of Traditional Games Returns community campaign model to prevent gadget addiction in children using the Oostegard campaign model. This research uses qualitative approach and data collection techniques by conducting interviews. The sources in this study were campaign practitioners, child clinical psychologists and the core team of Traditional Games Returns community. The results of this study indicate that this community campaign model is in accordance with the Oostegard campaign model by fulfilling elements of the problem, campaign, knowledge, skills, attitudes, behaviour and reduced problems. Keywords: campaign, traditional games, gadget addiction
Analisis SWOT Strategi Pengelolaan Reputasi PT. Cowboy Nusantara Jaya Yuva Naila; S Bekti Istiyanto
Communications Vol 1 No 2 (2019): COMMUNICATIONS
Publisher : Prodi S1 Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21009/Communications.1.2.3

Abstract

ABSTRACT The increase in the rate of demand for beef in Indonesia is not offset by an increase in beef production. These problems led to the establishment of many beef import companies, one of which was PT. Cowboy Nusantara Jaya. Tight business competition, makes this company need to design a strategic plan in managing the company's reputation. Reputation management is planned strategically so that the company can win the best position on the market. Reputation management is planned strategically so that the company can win the best position on the market. The purpose of this research is that the writer wants to explore the reputation management strategy carried out by PT. Cowboy Nusantara Jaya based on SWOT analysis. The method used by the author in compiling this study is descriptive qualitative. In this study the authors used two data sources namely primary and secondary. The author conducted in-depth interviews with three informants selected based on purposive sampling technique to obtain primary data. Whereas, the secondary data obtained by the writer is documentation techniques. The results showed that PT. Cowboy Nusantara Jaya has implemented several strategies in maintaining the reputation of the parent company well. As a subsidiary of PT. Suri Nusantara Jaya in the Central Java region, PT. Cowboy Nusantara Jaya continues to strive to prioritize customer satisfaction. Based on the SWOT analysis of PT. Cowboy Nusantara Jaya manages the reputation of the company by maintaining product quality, product availability, product prices, and easy and fast service innovations for its customers.
Hubungan Motion Graphic Sebagai Konten Promosi Sekolah di Media Sosial Ali Alamsyah Kusumadinata; Ike Atikah Ratnamulyani; Muhamad Rendi Nurmansyah
Communications Vol 1 No 2 (2019): COMMUNICATIONS
Publisher : Prodi S1 Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21009/Communications.1.2.4

Abstract

Social media is one product of the development of technology wrote so rapidly. Social media can not be separated from the everyday human life, seen from the users of social media continues to grow every time. Various convenience perceived as benefits of social media in life. As the utilization of social media as a means of information dissemination promotion of a company or agency. Motion graphic is one form of digital content that are frequently exploited by an agency or company for delivery of broad information such as public service announcements, company profile, and media promotion. Social media can be utilized as dispersion media motion graphic content more broadly and efficiently.
Media Sosial dan Promosi oleh Pengelola Factory Outlet dan Distro/Clothing Company di Bandung Ika Merdekawati Kusmayadi; Gumgum Gumilar
Communications Vol 1 No 2 (2019): COMMUNICATIONS
Publisher : Prodi S1 Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penggunaan media sosial oleh pengelola industri fashion di Kota Bandung. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan teknik analisis deskriptif. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner dan wawancara ke pengelola Factory Outletdan Distro/Clothing Companydilengkapi dengan studi pustaka dan penelusuran data online. Populasi penelitian berjumlah 161 orang dan dengan teknik proporsional random samplingdiperoleh ukuran sampel 69. Hasil penelitian memperlihatkan seluruh responden menggunakan media sosial untuk kegiatan promosi produknya. Instagramadalah media sosial yang paling banyak digunakan oleh pengelola Factory Outletdan Distro/Clothing Companysebagai media promosi. Informasi mengenai daftar produk merupakan informasi yang paling sering disampaikan di media sosial dan informasi mengenai kualitas produk menjadi keunggulan yang paling banyak dipromosikan. Kriteria yang dipergunakan untuk mengukur keberhasilan promosi di media sosial dengan melihat jumlah Friends/Like/Members/Follower, dan secara umum penggunaan media sosial sebagai media promosi dinilai berhasil.

Page 1 of 1 | Total Record : 5