cover
Contact Name
Theopilus Wilhelmus Watuguly
Contact Email
semuel.unwakoly1979@gmail.com
Phone
+6281229111976
Journal Mail Official
sciencemap.j@gmail.com
Editorial Address
Gedung Jurusan Pendidikan MIPA FKIP Lt. 1 Jurusan Pendidikan Matematika dan Pengetahuan Alam Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Pattimura Jl. Ir. M. Putuhena, Kampus Universitas Pattimura Poka - Ambon, Maluku, Indonesia
Location
Kota ambon,
Maluku
INDONESIA
Science Map Journal
Published by Universitas Pattimura
ISSN : 26849429     EISSN : 26849429     DOI : https://doi.org/10.30598/jmsvol1issue12019
Science Map Journal (Scie Map J) merupakan peer-review journal yang diterbitkan dua kali dalam setahun pada bulan Juni dan November oleh Jurusan Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Pattimura, Ambon. Scie Map J menerbitkan artikel original yang belum pernah atau sedang dipublikasikan pada jurnal yang lain, mencakup pendidikan matematika, pendidikan kimia, pendidikan fisika, pendidikan biologi dan ilmu-ilmu terapan.
Articles 6 Documents
Search results for , issue "Vol 4 No 1 (2022): Science Map Journal" : 6 Documents clear
KOMPARASI HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE DAN MODEL PEMBELAJARAN GUIDED DISCOVERY LEARNING PADA MATERI PERBANDINGAN DI KELAS VII SMP Filsia Yunita Muskitta; Anderson L Palinussa; Novalin C Huwaa
Science Map Journal Vol 4 No 1 (2022): Science Map Journal
Publisher : Jurusan Pendidikan MIPA FKIP Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/jmsvol4issue1pp9-18

Abstract

PROFIL HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN INTERAKTIF DENGAN SETTING KOOPERATIF (PISK) Friscilin Syalom Olie; Christina M Laamena; Tanwey G Ratumanan
Science Map Journal Vol 4 No 1 (2022): Science Map Journal
Publisher : Jurusan Pendidikan MIPA FKIP Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/jmsvol4issue1pp1-8

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar siswa kelas VIII SMP Negeri 10 Ambon dengan menggunakan model Pembelajaran Interaktif Dengan Setting Kooperatif (PISK) pada materi sistem persamaan linear dua variabel. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII3 SMP Negeri 10 Ambon yang berjumlah 22 orang siswa. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas dengan pendidik berperan sebagai pengajar dan berlangsung dalam 2 siklus. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan tes dan lembar observasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis data kualitatif dan teknik analisis kuantitatif. Hasil analisis menunjukkan bahwa terjadi peningkatan hasil belajar dari siklus I ke siklus II. Nilai akhir siklus I menunjukkan sebanyak 50% (11 orang siswa) yang memperoleh nilai . Pada siklus II siswa yang memperoleh nilai meningkat menjadi 86,36% (19 orang siswa). Ini berarti bahwa terjadi peningkatan dari siklus I ke siklus II sebesar 36,36%. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa Pembelajaran Interaktif dengan Setting Kooperatif dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas VIII pada materi sistem persamaan linear dua variabel
IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE INDEX CARD MATCH PADA MATERI IKATAN KIMIA TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS X MIA SMA NEGERI 3 DOBO Yohana A Selfanay; Y Utubira; Y T Filindity
Science Map Journal Vol 4 No 1 (2022): Science Map Journal
Publisher : Jurusan Pendidikan MIPA FKIP Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/jmsvol4issue1pp19-23

Abstract

Tujuan dari penelitian adalah untuk mengetahui peningkatan hasil belajar peserta didik SMA Negeri 3 Dobo pada materi ikatan kimia menggunakan implementasi model pembelajaran kooperatif tipe index card match. Tipe penelitian yang digunakan bersifat deskriptif kuantitatif dengan sampel 22 peserta didik dari kelas X MIA 1. Berdasarkan hasil penelitian, di temukan adanya peningkatan hasil belajar peserta didik sebesar 86% telah mencapai KKM. 8 peserta didik (36%) pada kualifikasi sangat baik, 5 peserta didik (23%) pada kualifikasi baik, 6 peserta didik (27%) pada kualifikasi cukup, dan 3 peserta didik (14%) tidak mencapai KKM atau gagal. Data pencapaian N-gain yaitu 13 peserta didik (59%) berada pada kategori tinggi dan 9 peserta didik (41%) berada pada kategori sedang, dengan pencapaian N-gain sebesar 0,72 dengan demikian, terdapat peningkatan hasil belajar peserta didik melalui implementasi model pembelajaran kooperatif tipe index card match pada materi ikatan kimia.
PROSES SCAFFOLDING BERDASARKAN DIAGNOSIS KESULITAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA MATEMATIKA Marlin Blandy Mananggel
Science Map Journal Vol 4 No 1 (2022): Science Map Journal
Publisher : Jurusan Pendidikan MIPA FKIP Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/jmsvol4issue1pp24-30

Abstract

The purpose of this study was to describe the process and the form of scaffolding to overcome students' difficulties in solving mathematics world problem. This study used a descriptive-explorative qualitative research design. In this case, the researcher is the primary instrument. Data collection uses diagnostic tests, comprehension tests, interview guidelines and scaffolding guidelines, and also field notes. Triangulation of data sources is applied to check the validity of the data. Based on the results of the diagnosis, the researcher carried out level 2 and level 3 scaffolding with four components, namely explaining, reviewing, restructuring, and developing conceptual thinking. The results of the comprehension test showed that by presenting scaffolding, students' difficulties had been reduced, and there were even two subjects who had no more difficulties, they are subjects from the high group. Meanwhile the two other subjects had mistaken in determined the roots of the quadratic equation and the other subjects had mistaken in written the conclusions.
ANALISIS KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF DAN DISPOSISI MATEMATIS SISWA SMP NEGERI 2 KAIRATU DALAM MENYELESAIKAN MATERI SISTEM PERSAMAAN LINIER DUA VARIABEL Farah Alvionita; Theresia Laurens; Carolina S Ayal
Science Map Journal Vol 4 No 1 (2022): Science Map Journal
Publisher : Jurusan Pendidikan MIPA FKIP Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/jmsvol4issue1pp31-39

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mendeskripsikan kemampuan berpikir kreatif dan disposisi Penulisan ini bertujuan untuk menganalisis dan mendeskripsikan kemampuan berpikir kreatif dan disposisi matematis siswa kelas VIII SMP Negeri 2 Kairatu dalam menyelesaikan materi sistem persamaan linier dua variabel. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif-kualitatif. Sumber dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII SMP Negeri 2 Kairatu dan subjek dalam penelitian ini adalah 3 orang siswa diantaranya 1 orang mewakili masing-masing katagori kemampuan berpikir kreatif (tinggi, sedang, dan rendah). Instrument yang digunakan dalam penelitian ini yaitu soal tes kemampuan berpikir kreatif, dan angket disposisi matematis. Hasil penelitian menujukan bahwa kemampuan berpikir kreatif siswa pada materi sistem persamaan linier dua variabel masih rendah dengan presentase 77, 78%, dimana presentase untuk indikator fluency 3,70%, indikator flexibility 3,70%, indikator originality 0%, dan indikator elaboration 11,11%. Disposisi matematis siswa kelas VIII SMP Negeri 2 Kairatu berada pada kategori sedang dengan presentase 48,14%
ANALISIS METAKOGNISI SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH MATEMATIKA DITINJAU DARI GAYA KOGNITIF REFLEKTIF DAN IMPULSIF Abdul Rachman Taufik; Dessy Rizki Suryani; Nurhayati Nurhayati
Science Map Journal Vol 4 No 1 (2022): Science Map Journal
Publisher : Jurusan Pendidikan MIPA FKIP Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/jmsvol4issue1pp40-48

Abstract

This study was conducted to describe the metacognition of junior high school students in solving mathematical problems based on cognitive style. This type of research is a descriptive study using a qualitative approach which was carried out in class IX of SMP Negeri 2 Anggeraja. Results Based on the mathematical ability test and the Matching Familiar Figure Test (MFFT), 2 students were selected as research subjects. Data collection techniques were carried out by presenting problem-solving tasks and task-based interviews. Data analysis uses data reduction steps, data presentation, and drawing conclusions. The results of this study indicate that students with reflective cognitive style fulfill the three aspects of metacognition, namely planning, monitoring, and evaluating in solving problems. From the metacognitive activity of students with reflective cognitive style, it shows that the level of metacognitive ability is at the level of reflective use. Students with impulsive cognitive style fulfill the three aspects of metacognition, namely planning, monitoring, and evaluating in solving problems. However, at the planning stage only able to reveal some strategies that can be used to solve the problem and at the evaluation stage unable to prove the truth of the answers obtained. From the metacognitive activity of students with cognitive impulses, it shows that the level of metacognition ability is at the level of awareness of use

Page 1 of 1 | Total Record : 6