cover
Contact Name
jurnal syntax admiration
Contact Email
syntaxadmiration@gmail.com
Phone
+6282320242017
Journal Mail Official
syntaxadmiration@gmail.com
Editorial Address
Greenland Sendang Residence No.H-1, Sendang, Kec. Sumber, Cirebon, Jawa Barat 45611
Location
Kota cirebon,
Jawa barat
INDONESIA
jurnal syntax admiration
ISSN : 27227782     EISSN : 27225356     DOI : https://doi.org/10.36418
Syntax Admiration. Jurnal Syntax Admiration adalah jurnal yang diterbitkan sebulan sekali oleh CV. Syntax Corporation Indonesia. Syntax Admiration akan menerbitkan artikel ilmiah dalam lingkup ilmu sosial teknik. Artikel yang diterbitkan adalah artikel dari penelitian, studi atau studi ilmiah kritis dan komprehensif tentang isu-isu penting dan terkini atau ulasan buku-buku ilmiah.
Articles 963 Documents
The Influence of Product Quality, Online Promotion and Price Perception on Buying Interest in Kopi Kenangan at Epicentrum Mall Yogi Alfaizi; Resti Hardini; Kumba Digdowiseiso
Jurnal Syntax Admiration Vol. 4 No. 3 (2023): Jurnal Syntax Admiration
Publisher : Syntax Corporation Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46799/jsa.v4i3.912

Abstract

This study aims to determine the Effect of Product Quality, Online Promotion, and Price Perception on Consumer Buying Interest in Kenangan Coffee at Epicentrum Mall. This study used quantitative research methods. Data for this study was collected through primary data using questionnaires distributed to 100 respondents who had purchased at Kopi Kenangan using the purposive sampling method. Purposive sampling techniques are used to ensure that samples match the conditions or criteria required in this study. The data used in this study were mainly collected through the dissemination of questionnaires. Data analysis was performed using IBM SPSS 23 software. The results, after analysis through data processing, concluded that product quality, online promotion, and price perception had a positive and significant impact on repeat purchase intent. Previously, questionnaire items have been tested for validity and reliability.Product Quality
The Influence of Social Media Influencers, Instagram Paid Advertising, and Content Marketing on the Buying Interest of Ms. Glow Products in National University Students Tyan Putri Isnaini; Resti Hardin; Kumba Digdowiseiso
Jurnal Syntax Admiration Vol. 4 No. 3 (2023): Jurnal Syntax Admiration
Publisher : Syntax Corporation Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46799/jsa.v4i3.913

Abstract

This study aims to analyze the effect of Social Media Influencers, Instagram Paid Advertising, and Content Marketing on Buying Interest in MS Glow products. This study uses quantitative research methods. The data source for this study used primary data through a questionnaire given to 100 respondents from National University students. In sampling, researchers used non-probability sampling techniques with purposive sampling. The data analysis technique used is multiple linear regression analysis and hypothesis testing using t-statistics processed with SPSS 23 software to test the regression coefficient. Based on the partial research results, it is found that Social Media Influencers have a positive and significant effect on Buying Interest in MS Glow products with a tcount value of 5.246> 1.9849 ttable and a significant value of 0.000 <0.050, Instagram Paid Advertising has a positive and significant effect on Buying Interest in MS Glow products with a tcount value of 3.177> 1.9849 ttable and a significant value of 0.002 <0.050 and Content Marketing has a positive and insignificant effect on Buying Interest in MS Glow products with a tcount value of 0.389 <1.9849 ttable and a significant value of 0.698> 0.050.
Optimasi Penguatan Kualitas Layanan Guru Melalui Pengembangan Kepribadian dan Keadilan Organisasi Muhamad Alwi; Andi Hermawan
Jurnal Syntax Admiration Vol. 4 No. 7 (2023): Jurnal Syntax Admiration
Publisher : Syntax Corporation Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46799/jsa.v4i7.914

Abstract

Kualitas layanan guru merupakan unsur penting terkait pencapaian tujuan pendidikan nasional dan mengembangkan manusia Indonesia seutuhnya. Survei awal kualitas layanan guru Persekolahan SMK PGRI Kabupaten Bogor belum mencapai hasil maksimal. Oleh karena itu, kualitas layanan guru menarik untuk diteliti. Penelitian ini bertujuan menemukan upaya bagaimana kualitas layanan guru dapat ditingkatkan dengan cara meneliti hubungan kualitas layanan guru dengan variabel kepribadian guru dan keadilan organisasi. Penelitian menggunakan metode statistik korelasional dan dilakukan analisis metode sitorem. Unit analisis penelitian adalah guru Persekolahan SMK PGRI Kabupaten Bogor dengan populasi berjumlah 279 dan sampel 103 guru. Hasil penelitian terdapat hubungan positif kepribadian guru dengan kualitas layanan guru dengan kekuatan hubungan ρy1 = 0,632 dan terdapat hubungan positif keadilan organisasi dengan kualitas layanan guru dengan kekuatan hubungan ρy2 = 0,797 sehingga kualitas layanan guru dapat ditingkatkan melalui kepribadian guru dan keadilan organisasi. Hasil korelasi ini kemudian diintegrasi dengan metode SITOREM sehingga diperoleh cara peningkatan kualitas layanan guru berdasarkan pengembangan kepribadian dan keadilan organisasi melalui penguatan indikator-indikator. Hasil SITOREM menunjukkan bahwa upaya untuk meningkatkan kualitas layanan guru dapat dilakukan dengan cara memperbaiki indikator berikut dengan urutan prioritas perbaikan : (1) emosi yang stabil, (2) terbuka terhadap pengalaman (3) keadilan prosedural (4) daya tanggap (5) perhatian. Upaya selanjutnya adalah mempertahankan 9 indikator yang keadaannya sudah baik yaitu: (1) kesungguhan (2) keantusiasan (3) kemufakatan (4) keadilan interpersonal (5) keadilan informasional (6) keadilan distributif (7) tampilan fisik (8) jaminan (9) kehandalan.
Strategi dan Cara Menurunkan Stres Kerja Melalui Penguatan Kecerdasan Adversitas, Komunikasi Interpersonal, Interdependensi Tugas dan Kualitas Layanan Subandi Subandi; Andi Hermawan
Jurnal Syntax Admiration Vol. 4 No. 7 (2023): Jurnal Syntax Admiration
Publisher : Syntax Corporation Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46799/jsa.v4i7.915

Abstract

Suatu keadaan di mana individu mendapatkan tekanan ataupun ketegangan dalam lingkungan kerjanya yang mengakibatkan individu merespons secara negatif dan merasa terbebani dalam menyelesaikan kewajibannya disebut dengan Stres Kerja. Stres kerja merupakan kondisi yang kurang menyenangkan dihadapi guru dalam melaksanakan tugas - tugas yang dibebankan oleh lembaga. Lembaga Pendidikan mempunyai standar tersendiri sesuai dengan objek kerja yang dilakukan. Standar kerja dapat ditetapkan berdasarkan tugas pokok, fungsi dan tanggung jawab dalam upaya mendapatkan hasil yang optimal dalam menilai suatu kinerja, namun apabila seorang pegawai dibebankan tugas yang tidak sesuai dengan standar yang ditetapkan maka akan mengalami stres kerja. Tujuan penelitian ini adalah untuk menemukan Strategi dan Cara penurunan stress kerja pada guru SMK dengan cara melakukan penelitian pengaruh antara variabel kecerdasan adversitas komunikasi interpersonal, interdependensi tugas dan kualitas layanan. Penelitian ini menggunakan metode analisis jalur (path analysis) untuk mengetahui pengaruh antar variabel yang diteliti dan metode SITOREM untuk analisis indikator guna memperoleh solusi optimal menurunkan stres kerja pada guru SMK.
Manajemen Pendidikan Karakter Santri dalam Menjawab Tantangan Modernitas Zaman di Era Globalisasi Samino Samino; Fitri Nur Mahmudah
Jurnal Syntax Admiration Vol. 4 No. 11 (2023): Jurnal Syntax Admiration
Publisher : Syntax Corporation Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46799/jsa.v4i11.916

Abstract

Islamic boarding schools in their development are required to make changes in line with the demands of the world with the advancement of science in life. Islamic boarding schools consciously adapt to globalization as a dynamic that cannot be avoided, this global current causes changes in all aspects of life, including in the world of education, and Islamic boarding schools also participate in the assimilation of science and modern technology. The Islamic boarding school education system has shifted towards a more positive direction, structurally and culturally concerning leadership patterns, leadership and santri relationship patterns, communication patterns, and decision-making methods. Islamic boarding schools respond to changes that occur by revitalizing teaching patterns so that they are able to grow scientific traditions and give birth to generations of learning, revitalizing pesantren leadership patterns so that they are more open to all changes, and revitalizing a more conducive, comprehensive and empowering learning environment.
Analisis Keputusan Investasi Mahasiswa yang Menjadi Investor Saham pada Galeri Investasi Universitas Ngurah Rai Made Ayu Desy Geriadi
Jurnal Syntax Admiration Vol. 4 No. 7 (2023): Jurnal Syntax Admiration
Publisher : Syntax Corporation Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46799/jsa.v4i7.918

Abstract

Keputusan investasi merupakan hal penting yang harus dipahami terlebih dahulu sebelum seseorang memilih produk investasi. Keputusan investasi harus mempertimbangkan hal yaitu keamanan dalam berinvestasi, tingkat keuntungan (return) investasi, resiko dari investasi, nilai waktu uang dan tingkat likuiditas. Penting untuk memahami bagaimana pengetahuan mahasiswa mengenai keuangan dan sejauh mana pengetahuan yang mereka miliki berpengaruh terhadap pengambilan keputusan. Keputusan investasi dipengaruhi oleh beberapa hal salah satunya adalah literasi keuangan. Literasi keuangan dalam rangka memilih dan mempertimbangkan berbagai jenis produk dan layanan keuangan yang akan digunakan perlu ditingkatkan dalam era perkembangan teknologi termasuk dalam bidang keuangan seperti saat ini. Penelitian ini juga bertujuan untuk mengetahui apakah Perilaku Keuangan dan Financial Technology mampu mempengaruhi Literasi Keuangan terhadap Keputusan Investasi. Populasi dalam penelitian ini 703 orang. Dengan menggunakan purposive sampling didapat sampel sebanyak 56 orang. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan path analysis. Penelitian ini mendapatkan hasil bahwa: 1) Literasi keuangan, Perilaku Keuangan dan Financial Technology berpengaruh positif terhadap Keputusan Investasi, 2) Literasi Keuangan berpengaruh positif terhadap Perilaku Keuangan, 3) Literasi Keuangan berpengaruh positif terhadap Financial Technology dan 4) Perilaku Keuangan dan Financial Technology tidak mampu memediasi pengaruh Literasi Keuangan terhadap Keputusan Investasi.
Analisis Pelaporan Akuntansi PSAK No. 45 di Pondok Pesantren Daldiri Trirahmadi Minsyahnaz; Nugraeni
Jurnal Syntax Admiration Vol. 4 No. 7 (2023): Jurnal Syntax Admiration
Publisher : Syntax Corporation Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46799/jsa.v4i7.920

Abstract

Tujuan penulis adalah menganalisis kepatuhan laporan keuangan PSAK no. 45 di Pondok Pesantren Daldiri. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif. Dalam penelitian ini metode pengumpulan datanya adalah metode observasi, yaitu, pengamatan langsung terhadap data nyata objek yang diteliti untuk mendapatkan gambaran masalah. Metode wawancara dilakukan melalui tanya jawab kepada Abah Mamik yang merupakan pimpinan/kyai Pondok Pesantren Daldiri untuk mendapatkan informasi yang diperlukan seperti yang dibahas pada artikel ini. Penelitian ini lebih fokus pada pelaksanaan penyajian laporan keuangan berdasarkan perspektif pedoman akuntansi. Oleh karena itu, sangat disarankan untuk melakukan penelitian selanjutnya semoga dapat menambah bidang penelitian yang lebih luas, yang kemudian mencakup aspek pengakuan, penilaian dan pengungkapan berdasarkan pedoman akuntansi.
Operasional Bank Sampah dalam Pembentukan Gaya Hidup Berkelanjutan Akhmad Luqman Hakim; Dian Hidayati
Jurnal Syntax Admiration Vol. 4 No. 11 (2023): Jurnal Syntax Admiration
Publisher : Syntax Corporation Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46799/jsa.v4i11.921

Abstract

The waste bank is one of the important solutions in overcoming the waste problem and forming a sustainable lifestyle. In the waste bank system, waste is collected, processed and recycled to create products of economic value. This abstract discusses the results and discussion of waste bank operations in the context of establishing a sustainable lifestyle. The operational results of the waste bank include reducing waste in landfills (TPA), increasing recycling, creating valuable products, and environmental education. By managing waste efficiently, waste banks reduce negative impacts on the environment and help reduce the use of natural resources. In addition, waste banks also play an important role in shaping a sustainable lifestyle through several discussions. First, the waste bank increases environmental awareness among the public, changes the mindset towards waste, and inspires changes in behavior towards a cleaner and more sustainable environment. Second, active community participation in the waste bank strengthens community involvement in waste management and creates a participatory climate in environmental decision-making. Third, the waste bank opens local economic opportunities by creating products from waste, helping to empower the local community's economy, and reducing social inequality. Furthermore, the waste bank reduces the use of new natural resources by processing used goods into useful products, helping to reduce pressure on the environment. Finally, the operation of the waste bank makes the public aware of the problem of waste and the importance of collective action in dealing with this problem. Overall, waste banks play an important role in shaping sustainable lifestyles by creating positive outcomes and driving behavior change and environmental awareness. The waste bank is an important first step in changing the perspective of waste and forming a more environmentally responsible society.
Identifikasi Isu Keberagamaan dalam Pendidikan Islam Zayin Nafsaka Sajidin; Ahmad Yani
Jurnal Syntax Admiration Vol. 4 No. 12 (2023): Jurnal Syntax Admiration
Publisher : Ridwan Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46799/jsa.v4i12.936

Abstract

Globalisasi dan modernisasi membawa sejumlah isu yang signifikan bagi dunia pendidikan Islam. Tantangan tersebut melibatkan aspek identitas keagamaan, perubahan nilai-nilai tradisional, pengaruh budaya luar, dan integrasi teknologi dalam proses pembelajaran. Tujuan penelitian ini sangat jelas dan terfokus pada pemahaman dan penanganan isu-isu keberagamaan yang dihadapi oleh dunia pendidikan Islam dalam konteks globalisasi dan modernisasi. Penelitian ini menggunakan metode penelitian pustaka, yang melibatkan eksplorasi dan analisis lebih lanjut terhadap data yang diperoleh dari sumber-sumber pustaka. Hasil penelitian ini memberikan pemahaman mendalam tentang isu-isu keberagamaan yang dihadapi oleh dunia pendidikan Islam dalam konteks globalisasi dan modernisasi. Identifikasi isu-isu seperti perubahan identitas keagamaan, perubahan nilai-nilai tradisional, pengaruh budaya luar, dan integrasi teknologi memberikan gambaran yang komprehensif tentang tantangan-tantangan yang dihadapi oleh lembaga-lembaga pendidikan Islam. Penelitian ini dapat memberikan kontribusi positif dalam pengembangan strategi dan kebijakan pendidikan Islam. Rekomendasi yang dihasilkan dari penelitian ini dapat membantu lembaga-lembaga pendidikan Islam untuk mengatasi tantangan zaman, memperkuat landasan karakter dan moralitas umat Muslim, serta menciptakan lingkungan pembelajaran yang responsif terhadap perkembangan zaman.
Learning the Yellow Book of Nubdatul Bayan in the Acceleration Program at the Mambaul Ulum Al-Hamidiyah Foundation Mayang Jember Zairotin Najah R; Moh. Khusnuridlo; Fathiyaturrahmah
Jurnal Syntax Admiration Vol. 4 No. 11 (2023): Jurnal Syntax Admiration
Publisher : Syntax Corporation Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46799/jsa.v4i11.786

Abstract

The yellow book learning among the people is no longer a stranger, because many people have lodged their children in Islamic boarding schools so that they can learn the yellow book learning. The mambaul ulum al-hamidiyah foundation is one of the foundations that applies the learning of the nubdatul bayan yellow book in the acceleration program. Where acceleration means acceleration and the book of nubdatul bayan is one of the books that teaches how to quickly read a book that discusses the science of tools, namely the science of nahwu and the science of sorrof. This study aims to determine how the planning, implementation and evaluation. This research uses descriptive qualitative method with the type of field research (field research). The results of this study indicate that the Book of Nubdatul Bayan Learning Planning in the Acceleration Program follows the curriculum that has been provided in detail by the center, and the rest for the RPP the clerics / clerics add themselves according to the learning material. The implementation of the Nubdatul Bayan Book Learning in the Acceleration Program has three important activities, namely introduction, core activity, and closing. In terms of Evaluation of the Learning of the Book of Nubdatul Bayan in the Acceleration Program, there are two tests, namely: a written test and an oral test.

Filter by Year

2020 2024


Filter By Issues
All Issue Vol. 5 No. 7 (2024): Jurnal Syntax Admiration Vol. 5 No. 6 (2024): Jurnal Syntax Admiration Vol. 5 No. 5 (2024): Jurnal Syntax Admiration Vol. 5 No. 4 (2024): Jurnal Syntax Admiration Vol. 5 No. 3 (2024): Jurnal Syntax Admiration Vol. 5 No. 2 (2024): Jurnal Syntax Admiration Vol. 5 No. 1 (2024): Jurnal Syntax Admiration Vol. 4 No. 12 (2023): Jurnal Syntax Admiration Vol. 4 No. 11 (2023): Jurnal Syntax Admiration Vol. 4 No. 10 (2023): Jurnal Syntax Admiration Vol. 4 No. 9 (2023): Jurnal Syntax Admiration Vol. 4 No. 8 (2023): Jurnal Syntax Admiration Vol. 4 No. 7 (2023): Jurnal Syntax Admiration Vol. 4 No. 6 (2023): Jurnal Syntax Admiration Vol. 4 No. 5 (2023): Jurnal Syntax Admiration Vol. 4 No. 4 (2023): Jurnal Syntax Admiration Vol. 4 No. 3 (2023): Jurnal Syntax Admiration Vol. 4 No. 3 (2023): Syntax Admiration Vol. 4 No. 2 (2023): Jurnal Syntax Admiration Vol. 4 No. 1 (2023): Jurnal Syntax Admiration Vol. 3 No. 12 (2022): Jurnal Syntax Admiration Vol. 3 No. 11 (2022): Jurnal Syntax Admiration Vol. 3 No. 10 (2022): Jurnal Syntax Admiration Vol. 3 No. 9 (2022): Jurnal Syntax Admiration Vol. 3 No. 8 (2022): Jurnal Syntax Admiration Vol. 3 No. 7 (2022): Jurnal Syntax Admiration Vol. 3 No. 6 (2022): Jurnal Syntax Admiration Vol. 3 No. 5 (2022): Jurnal Syntax Admiration Vol. 3 No. 4 (2022): Jurnal Syntax Admiration Vol. 3 No. 3 (2022): Jurnal Syntax Admiration Vol. 3 No. 2 (2022): Jurnal Syntax Admiration Vol. 3 No. 1 (2022): Jurnal Syntax Admiration Vol. 2 No. 12 (2021): Jurnal Syntax Admiration Vol. 2 No. 11 (2021): Jurnal Syntax Admiration Vol. 2 No. 10 (2021): Jurnal Syntax Admiration Vol. 2 No. 9 (2021): Jurnal Syntax Admiration Vol. 2 No. 8 (2021): Jurnal Syntax Admiration Vol. 2 No. 7 (2021): Jurnal Syntax Admiration Vol. 2 No. 6 (2021): Jurnal Syntax Admiration Vol. 2 No. 5 (2021): Jurnal Syntax Admiration Vol. 2 No. 4 (2021): Jurnal Syntax Admiration Vol. 2 No. 3 (2021): Jurnal Syntax Admiration Vol. 2 No. 2 (2021): Jurnal Syntax Admiration Vol. 2 No. 1 (2021): Jurnal Syntax Admiration Vol. 1 No. 8 (2020): Jurnal Syntax Admiration Vol. 1 No. 7 (2020): Jurnal Syntax Admiration Vol. 1 No. 6 (2020): Jurnal Syntax Admiration Vol. 1 No. 5 (2020): Jurnal Syntax Admiration Vol. 1 No. 4 (2020): Jurnal Syntax Admiration Vol. 1 No. 3 (2020): Jurnal Syntax Admiration Vol. 1 No. 2 (2020): Jurnal Syntax Admiration Vol. 1 No. 1 (2020): Jurnal Syntax Admiration More Issue