cover
Contact Name
Florensius Tijan
Contact Email
admin@unka.ac.id
Phone
+6281227902049
Journal Mail Official
admin@unka.ac.id
Editorial Address
Jl.YC.Oevang Oeray, Desa Sungai Ana, Kecamatan Sintang, Kabupaten Sintang
Location
Kab. sintang,
Kalimantan barat
INDONESIA
Fokus: Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas Kapuas Sintang
ISSN : -     EISSN : 25993518     DOI : -
Core Subject : Education, Social,
FOKUS, Jurnal Ilmu Sosial dan Politik, kali ini memulai tampil dalam kemasan baru. Tampilan dan gaya baru bukanlah berarti menafikkan eksistensi dan substansi keilmuan, terutama ranah kajian administrasi publik. Terbitan ke 17 nomor 1, Maret 2019, tentunya banyak harapan dan tantangan yang masih harus dibenahi oleh Tim Penyunting. terutama yang berkaitan dengan isi, dimana edisi Jurnal kali ini belum dapat menyatukan tulisan dalam satu tofik (monograf). Namun demikian, tidaklah berarti mengurangi telaah substansi pembahasan sebuah persoalan keilmuan. Kritik yang bermanfaat sangat dihargai, namun bukan berarti kritik yang tidak bermanfaat tidak dihargai, hanya barangkali cara menempatkan kritik itu yang berbeda. Sebab semua kritik tentulah bermanfaat terlebih untuk Jurnal FOKUS ini. Semoga Jurnal FOKUS kedepan akan tampil semakin sempurna dan mampu menggugah kesadaran untuk menampilkan tulisan yang sangat erat terkait dengan ruang lingkup Ilmu Administrasi Publik dan mencapai tujuan bernegara yang bermuara pada penyelesaian persoalan publik (masyarakat), tentunya kontribusi yang tidak sebatas ide semata, namun yang sangat utama tentulah aksi-aksi (actions) konkrit.
Articles 13 Documents
Search results for , issue "Vol 15, No 1 (2017): Fokus: Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K" : 13 Documents clear
ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS LAYANAN DAN PERSEPSI HARGA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN AIR MINUM DALAM KEMASAN Hermansyah Herman
FOKUS : Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas Kapuas Sintang. Vol 15, No 1 (2017): Fokus: Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K
Publisher : Universitas Kapuas Sintang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51826/fokus.v15i1.85

Abstract

Sementara tujuan yang ingin dicapai dari penelitian adalah untuk mengetahui dan menganalisis:Pengaruh kualitas produk terhadap kepuasan konsumen; Pengaruh kualitas layanan terhadap kepuasankonsumen. Pengaruh persepsi harga terhadap kepuasan konsumen. Pengaruh pengaruh kualitas produk,kualitas layanan, persepsi harga terhadap kepuasan konsumen.Penelitian ini akan digunakan rancangan penelitian exsplanatory yang menyoroti hubungan antarvariabel independen dengan variabel dependen dan menguji hipotesis yang telah dirumuskansebelumnya. Variabel Penelitian terdiri dari 1) Variabel Terikat (Dependent) . Variabel Terikat yangdigunakan dalam penelitian ini adalah Kepuasan Konsumen (Y). Variabel Bebas (Independent) yangdigunakan dalam penelitian ini adalah: Kualitas Produk (X1), Kualitas Layanan (X2), Persepsi Harga(X3). Sampel penelitian berjumlah 45 responden. Sementara untuk pembuktian hipotesis dilakukandengan uji pengaruh di gunakan uji t, uji ANOVA atau F test dan Koefisien Determinasi R 2Hasil penelitian: pertama; Terdapat pengaruh positif dan signifikan kualitas produk terhadap kepuasankonsumen hal tersebut dibuktikan dengan Uji t adalah sebagai berikut dimana Nilai t hitung pada variabelKualitas Produk (X1) adalah sebesar 2,606 > t tabel 1,989 maka Ha diterima. Kedua; Terdapat pengaruhpositif dan signifikan kualitas layanan terhadap kepuasan konsumen hal tersebut dibuktikan dengan Uji thitung pada variabel Kualitas Layanan (X2) adalah sebesar 3,199 > t tabel 1,989, maka Ha diterima.Ketiga; Tidak Terdapat pengaruh positif dan signifikan persepsi harga terhadap kepuasan konsumen haltersebut dibuktikan dengan Uji t hitung pada variabel Persepsi Harga (X3) adalah sebesar 1,563 dengantingkat signifikansi 0,122. Karena thitung 1,563 < ttabel 1,989 dengan tingkat signifikansi 0,122 > 0,05maka Ho diterima dan Ha ditolak. Keempat; Terdapat pengaruh positif dan signifikan pengaruh kualitasproduk, kualitas layanan, persepsi harga terhadap kepuasan konsumen ini dibuktikan uji ANOVA atau Ftest, maka dapat diperoleh F hitung sebesar 8,653 dengan tingkat signifikansi 0,000. Oleh karenaprobabilitas jauh lebih kecil daripada 0,05 (0,000 lebih kecil dari 0,05). Selanjutnya Adjusted R Squareadalah 0,243. Hal ini berarti hanya 24,3 persen variasi kepuasan pelanggan (Y) yang dapat dijelaskanoleh variabel-variabel independen yaitu kualitas produk, persepsi kualitas layanan, dan persepsi harga.Sedangkan sisanya (100% - 24,3% = 75,7%) dijelaskan oleh sebab-sebab lainnya di luar model yangtidak diteliti dalam penelitian ini. Dari hasil penelitian, peneliti memberikan rekomendasi pertama; SebaiknyaAir Minum Dalam Kemasan CV. Sentosa Abadi di Kabupaten Sekadau untuk meningkatkan kepuasankonsumen meningkatkan kualitas produk dengan berbagai tampilan yang menarik. Kedua; SebaiknyaAir Minum Dalam Kemasan CV. Sentosa Abadi di Kabupaten Sekadau untuk meningkatkan kepuasankonsumen meningkatkan Persepsi Kualitas Layanan dengan cepat dan reponsif. Ketiga; Sebaiknya AirMinum Dalam Kemasan CV. Sentosa Abadi di Kabupaten Sekadau untuk meningkatkan kepuasankonsumen menuntukan harga jual terendah yang dapat terjangkau oleh konsumen dan masih menguntungkanpihak perusahaan.
PENAFSIRAN/INTERPRETASI IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PEMUNGUTAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN Petrus Atong
FOKUS : Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas Kapuas Sintang. Vol 15, No 1 (2017): Fokus: Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K
Publisher : Universitas Kapuas Sintang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51826/fokus.v15i1.73

Abstract

Penelitian penafsiran implementasi kebijakan pemungutan pajak bumi dan bangunan di wilayahKecamatan Sintang, menjelaskan penyebab tidak tercapainya target penerimaan pemungutan pajak bumidan bangunan empat tahun terakhir. Data penelitian digali melalui metode kualitatif. Penelitian inimembandingkan bagaimana implementor (Tim intensifikasi,Camat/staf, Lurah/staf, Kepala Desa/staf)dari berbagai latar belakang kewenangan yang berbeda,yaitu: penanggungjawab, pengelola administrasi,penyampai dan pemungut dalam mengimplementasikan kebijakan. Untuk mencapai tujuan tersebut penelitimenggunakan asumsi dari proses teori implementasi kebijakan yang mengasumsikan bahwa organisasi,interpretasi dan aplikasi pada beberapa level kewenangan implementor, ternyata mereka mempunyaiperbedaan persepsi dalam mencapai target dan memiliki persamaan tujuan dalam mengimplementasikankebijakan pemungutan pajak bumi dan bangunan. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa:ketidakkeberhasilanpencapaian target penerimaan karena: Aspek interpretasi/penafsiran terdapat kesalahanmenerbitkan surat pemberitahuan pajak terhutang dan data base tidak akurat. Dari kesimpulan penelitianitu, oleh peneliti dipersepsikan dengan konsep baru yang dapat ditambahkan sebagai penguatan dalamteori implementasi kebijakan. Konsep baru adalah:”pendekatan struktural berupa komitmen organisasipelaksana sebagai salah satu faktor penting dalam mewujudkan keberhasilan implementasi kebijakanpemungutan pajak bumi dan bangunan di Wilayah Kecamatan Sintang”.
STRATEGI PEMASARAN PRODUK PINJAMAN PADA CREDIT UNION Paulus -
FOKUS : Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas Kapuas Sintang. Vol 15, No 1 (2017): Fokus: Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K
Publisher : Universitas Kapuas Sintang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51826/fokus.v15i1.78

Abstract

Penelitian ini mengkaji permasalahan mengenai strategi pemasaran produk pinjaman (kredit)pada lembaga keuangan Credit Union (CU) dengan mengambil tempat penelitian pada CU Keling KumangKantor Cabang Putussibau. Tujuan penelitian ini adalah untuk Mendiskripsikan dan mengetahui Pelaksanaanstrategi Pemasaran yang meliputi produk (Product), harga (Price), tempat (Place), dan promosi(Promotion). Hasil penelitian menunjukkan bahwa aspek produk memiliki keunggulan karena produkpinjaman ada 6 jenis untuk mengakomodir kebutuhan anggota, namun masih ada keinginan anggota yangbelum terpenuhi yaitu jenis pinjaman untuk pasca panen. Aspek harga yaitu variasi bunga pinjaman yangditerapkan ada dua metode perhitungan yaitu sistem bunga flat dan sistem bunga anuitas dengan kisaranbunga antara 1 % sampai 2 % sesuai dengan jenis pinjaman. Aspek tempat CU Keling Kumang sudahmemiliki kantor yang representatif untuk pelayanan anggota dan untuk aktivitas administrasi, namundaerah pelayanan yang jauh masih menjadi kendala dalam pelayanannya mengingat jarak tempuh dansulitnya medan yang dilalui. Aspek promosi, CU Keling Kumang sudah menerapkan promosi denganberbagai metode, dan metode yang sering digunakan adalah dengan pemberian brosur – brosur tentangproduk. Pemasangan spanduk, ikut serta di dalam pameran-pameran dan kegiatan pendidikan anggotasecara terjadwal setiap tahun bukunya.
IMPLEMENTASI TUGAS KEPALA DESA DALAM PEMBANGUNAN BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NOMOR 6 TAHUN 2014 TENTANG DESA Jhony Fredy Hahury
FOKUS : Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas Kapuas Sintang. Vol 15, No 1 (2017): Fokus: Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K
Publisher : Universitas Kapuas Sintang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51826/fokus.v15i1.86

Abstract

implementasi tugas kepala desa dalam pembangunan berdasarkan Undang-Undang Nomor6 tahun 2014 tentang Desa dalam pembangunan di Desa Binjai Hilir Kecamatan Binjai Hulu KabupatenSintang merupakan suatu kewajiban yang dilaksanakan mengingat salah satu tugas kepala desa adalahpelaksanaan pembangunan desa.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mendeskripsikan tentangimplementasi fungsi kepala desa dalam pembangunan.Dalam penelitian ini diketahui bahwa dalampelaksanaan tugas kepala desa, ada beberapa faktor yang menjadi penghambat seperti komunikasiyang belum maksimal dilaksanakan dengan lembaga desa, BPD dan masyarakat serta masih kurangnyapartisipasi masyarakat dalam pembangunan desa. Sedangkan yang menjadi faktor penunjang adalahketerlibatan aktif aparatur desa dalam pelaksanaan program-program pembangunan desa.
IMPLEMENTASI KEBIJAKAN KETENTUAN PEMBERIAN IJIN BELAJAR BAGI PEGAWAI NEGERI SIPIL (PNS) Aida Fitriani
FOKUS : Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas Kapuas Sintang. Vol 15, No 1 (2017): Fokus: Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K
Publisher : Universitas Kapuas Sintang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51826/fokus.v15i1.74

Abstract

Ketentuan Pemberian Izin Belajar Bagi Pegawai Negeri Sipil di lingkungan Pemerintah Kabupaten Sintangadalah izin yang diberikan kepada PNS untuk mengikuti pendidikan pada suatu lembaga pendidikan formaldiluar jam kerja. Maksud di luar jam kerja adalah proses perkuliahan dilaksanakan pada hari Sabtu danhari Minggu. Namun demikian banyak PNS yang izin belajar, pada hari Jumat sudah tidak masuk kerja.Selain itu, karena tugas banyak juga PNS yang tidak bisa mengikuti perkuliahan pada hari Sabtu ataupunhari Minggu.Permasalahan lainnya adalah (1) ukuran dan kriteria peserta PNS yang diberikan IzinBelajar masih belum jelas, (2) disiplin dan bidang ilmu yang diambil oleh PNS tidak mengacu pada disiplindan bidang ilmu yang dibutuhkan, (3) PNS yang diberikan Izin Belajar tidak diikuti dengan penempatanpada posisi yang seharusnya.
DISIPLIN KERJA PEGAWAI PEMERINTAH KECAMATAN Kaja Kaja
FOKUS : Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas Kapuas Sintang. Vol 15, No 1 (2017): Fokus: Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K
Publisher : Universitas Kapuas Sintang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51826/fokus.v15i1.79

Abstract

Disiplin Kerja Pegawai di Kantor Camat Kecamatan Sungai Tebelian Kabupaten Sintang.Hasil penelitian menunjukan bahwa pembinaan pegawai di Kantor Camat Sungai Tebelian diaturberdasarkan ketentuan perundang-undangan atau Peraturan Pemerintah yang mengatur mengenaikewajiban, larangan, hukuman disiplin. Pola pembinaan PNS diperlukan ketegasan dan pendekatan yangmengacu pada peraturan yang ada, Pembinaan disiplin pegawai Kantor Camat Sungai Tebelian dilakukansesuai dengan Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2010 tentang disiplin Pegawai Negeri Sipil. Peraturantersebut mulai diterapkan dan hampir seluruh PNS sudah menerapkan penegakan displin pegawai.Peraturan itu berlaku untuk semua PNS dalam pembinaan pegawai paling tidak diarahkan dalam pertemuanmasing-masing seksi sudah diintruksikan, secara bergiliran semua seksi melakukan pembinaan kepadapegawai/stafnya, sekaligus untuk menilai tingkat disiplin para pegawai melalui pengarahan, bimbingan,pengembangan pegawai melalui pendidikan dan latihan. Selain itu, juga mengusulkan promosi jabatankepada pegawai yang di anggap mampu bekerja dan mempunyai disiplin kerja yang baik untuk mendudukijabatan yang lebih tinggi. Manfaat penghargaan yang di berikan kepada pegawai agar termotivasi dalammenjalankan tugasnya dengan baik.
PERAN PEMERINTAH KABUPATEN DALAM PELESTARIAN BUDAYA DAN PENGEMBANGAN PARIWISATA Gradila Apriani
FOKUS : Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas Kapuas Sintang. Vol 15, No 1 (2017): Fokus: Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K
Publisher : Universitas Kapuas Sintang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51826/fokus.v15i1.87

Abstract

Pengembangan pariwisata di Kabupaten Melawi sudah disusun suatu perencanaan pembangunanpariwisata, yang menyangkut meningkatkan pemahaman dan kesadaran masyarakat terhadapkepariwisataan serta upaya mempromosikan dan mewujudkan iklim investasi kepariwisataan yang kondusifdan sesuai dengan nilai-nilai budaya yang berkembang di masyarakat. Kurang terawatnya objek tujuanwisata, kurangnya pusat informasi mengenai pariwisata di Kabupaten Melawi, peningkatan sarana usahadan jasa pariwisata serta pengoptimalan program, merupakan faktor penghambat pelaksanaan program.Untuk melaksanakan upaya pengembangan objek wsiata menjadi tujuan wisata pilihan, Pemerintah Daerahdalam hal ini Dinas Pemuda, Olah Raga, Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Melawi belummelaksanakan perannya secara maksimal.
PELAKSANAAN PROSEDUR PELAYANAN PEMBUATAN AKTA KELAHIRAN A.M. YADISAR
FOKUS : Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas Kapuas Sintang. Vol 15, No 1 (2017): Fokus: Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K
Publisher : Universitas Kapuas Sintang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51826/fokus.v15i1.75

Abstract

Penyelenggaraan administrasi kependudukan terutama dalam pencatatan kelahiran yangdilaksanakan selama ini sudah berjalan sesuai harapan yang mana system prosedurnya sudah dapatdilakukan baik secara manual maupun online, mengingat manajemen pendaftaran, pencatatan danpengendalian penduduk serta pengelolaan datanya sudah dilakukan secara baik dan tertib, sehinggamengakibatkan pertumbuhan penduduk menjadi terkendali serta pemanfaatan data penduduk bagikepentingan pembangunan menjadi maksimal maksimal. perlunya mengkonstruksi perumusan kebijakanpelayanan pembuatan Akta Kelahiran dengan suatu regulasi yang tanggap pada norma-norma lokal yangberlaku dan berkembang dalam masyarakat setempat. Perlu dilakukan sosialisasi kepada masyarakatsecara berkesinambungan tentang tata cara pembuatan Akta Kelahiran, baik mengenai prosedur, biaya,waktu, dan kegunaannya
PARTISIPASI POLITIK PEREMPUAN PADA PEMILIHAN UMUM LEGISLATIF KABUPATEN TAHUN 2014 Martinus Syamsudin
FOKUS : Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas Kapuas Sintang. Vol 15, No 1 (2017): Fokus: Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K
Publisher : Universitas Kapuas Sintang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51826/fokus.v15i1.80

Abstract

Keterlibatan perempuan di Kecamatan Sintang ikut berpartisipasi politik dalam PemiluLegislatif tahun 2014 adalah karena adanya keinginan dari kaum perempuan untuk berikut serta dalamdunia politik. Sebagai warga negara mempunyai hak untuk menentukan nasib baik diri sendiri khususnyakaum perempuan dan bagi bangsa Indonesia. Selain itu dengan memilih wakil-wakil rakyat maka akansangat menentukan pembangunan bangsa 5 (lima) tahun dan partisipasi perempuan dalam politik untukmenyalurkan aspirasi politik yang tergerak dari hati nurani untuk meningkatkan peran gender di KecamatanSintang. Partisipasi Politik Perempuan dalam Pemilihan Pemilihan Umum legislatif Kabupaten Tahun2014 cukup ini terbukti dari keterlibatan dalam partisipasi politik yang dipahami secara baik sehinggakaum perempuan memahami arti penting hak dan kewajiban sebagai warga negara. Bentuk PartisipasiPolitik Perempuan dalam Partai Politik pada Pemilihan Pemilihan Umum legislatif Kabupaten Tahun2014 telah dilakukan dalam berbagai bentuk yakni baik sebagai pemilih, perempuan juga terlibat dalamkegiatan langsung dalam pelaksanaan pemilu. Keterlibatan langsung dalam pelaksanaan pemilu dalambentuk sebagai Ketua Pelaksana Pemungutan Suara, Sebagai saksi dari Partai Politik
DISIPLIN KERJA KARYAWAN PADA CV. HOKINDO JAYA ABADI imam asrori
FOKUS : Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas Kapuas Sintang. Vol 15, No 1 (2017): Fokus: Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K
Publisher : Universitas Kapuas Sintang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51826/fokus.v15i1.88

Abstract

Penegakkan disiplin kerja karyawan oleh CV. Hokindo Jaya Abadi dilakukan dengan carameningkatkan jumlah kompesasi bagi karyawan, direktur melakukan pengawasan langsung terhadapkerja karyawan, memberikan sanksi peringatan dan sanksi pemberhentian bagi karyawan, disiplin waktudan disiplin dalam penggunaan sarana dan prasaran kerja, serta menciptakan hubungan kemanusiaansesama karyawan perusahaan maupun antara karyawan dengan konsumen. Dampak positif dari carapenegakkan disiplin tersebut adalah karyawan dapat melaksanakan tugasnya masing-masing denganbaik dan sesuai dengan target yang diberikan perusahaan. Pentingnya upaya penegakkan displin karyawanagar iklim kerja perusahaan dapat terbentuk menjadi sebuah iklim kerja yang terbiasa disiplin. Karyawanmerasa diperlakukan dengan adil apabila penegakkan disiplin oleh perusahaan dilakukan tanpa diskriminasikaryawan, sehingga akan memtovitasi karyawan untuk meningkatkan disiplin kerjanya.

Page 1 of 2 | Total Record : 13


Filter by Year

2017 2017


Filter By Issues
All Issue Vol 21 No 2 (2023): FOKUS Vol 21 No 1 (2023): FOKUS : Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K Vol 21, No 1 (2023): FOKUS : Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas Vol 20 No 2 (2022): FOKUS : Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K Vol 20, No 2 (2022): FOKUS : Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas Vol 20, No 1 (2022): FOKUS : Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas Vol 20 No 1 (2022): FOKUS : Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K Vol 19, No 2 (2021): FOKUS : Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas Vol 19 No 2 (2021): FOKUS : Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K Vol 19 No 1 (2021): FOKUS : Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K Vol 19, No 1 (2021): FOKUS : Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas Vol 18, No 2 (2020): FOKUS Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas Ka Vol 18, No 1 (2020): Fokus: Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K Vol 17, No 2 (2019): Fokus: Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K Vol 17, No 1 (2019): Fokus: Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K Vol 16, No 2 (2018): Fokus: Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K Vol 16 No 2 (2018): Fokus: Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas Ka Vol 16, No 1 (2018): Fokus: Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K Vol 15, No 1 (2017): Fokus: Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K Vol 14, No 2 (2014): Fokus: Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K Vol 14, No 1 (2013): Fokus: Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas K More Issue