cover
Contact Name
Wantini
Contact Email
anawanti2806@gmail.com
Phone
+6285725917765
Journal Mail Official
anawanti2806@gmail.com
Editorial Address
Sidokerto, RT/RW 01/01 Purwomartani Kalasan Sleman Yogyakarta 55571
Location
Unknown,
Unknown
INDONESIA
Edusoshum: Jurnal Pendidikan Islam dan Sosial Humaniora
ISSN : -     EISSN : 27765229     DOI : 10.52366
EDUSOSHUM (Journal of Islamic Education and Social Humanities) is a refereed journal published by Ikatan Cendekiawan Ilmu Pendidikan Islam (ICIPI). It is a semi-annual journal published in April, August and December. The EDUSOSHUM has sought to publish research on publishing qualitative, quantitative, and mixed research articles in the scope of Islamic Education including, teaching and learning of Islamic education, Educational management and administration, curriculum, organizations, educational psychology and development psychology.
Articles 6 Documents
Search results for , issue "Vol. 1 No. 2 (2021)" : 6 Documents clear
IKATAN MAHASISWA MUHAMMADIYAH SEBAGAI LABORATORIUM AKADEMISI ISLAM BERAHLAK MULIA Asman Asman
EDUSOSHUM: Journal of Islamic Education and Social Humanities Vol. 1 No. 2 (2021)
Publisher : Ikatan Cendikiawan Ilmu Pendidikan Islam (ICIPI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (742.716 KB) | DOI: 10.52366/edusoshum.v1i2.13

Abstract

Penelitian bertujuan untuk menganalisis sekaligus memberikan afirmasi bahwa organisasi kemahasiswaan khususnya IMM selama ini telah menisbahkan gerakannya dalam pembentukan akademisi Islam yang berahklak mulia, melalui laboratorium IMM. Penelitian ini merupakan penelitian, studi pustaka dengan pendekatan kualitatif. Data yang dikumpulkan bersumber dari buku-buku terkait penelitian, serta beberapa jurnal ilmiah yang menjadi penunjang dari penelitian ini. Yang berkaitan dengan IMM sebagai laboratorium akademisi Islam yang berahklak mulia. Penelitian ini berkesimpulan bahwa, IMM sebagai laboratorium akademisi Islam dengan melakukan pembinaan baik dalam kegiatan jenjang pekaderan secara formal maupun non formal dan sesudah pelasanaan pekaderan masih membina kader-kader IMM dalam bentuk follow up kegiatan IMM. Selain itu, IMM sebagai pergerakan Mahasiswa Islam menekankan nilai-nilai Islam terinternalisasi terhdapa seluruh kegiatan IMM.
LIVING VALUES EDUCATION PROGRAM SEBAGAI PEMBENTUK KARAKTER ANAK DI ERA MILENIAL Nur Relawati Sarif; Rika Asmara Sejati; An-Nisa Apriani
EDUSOSHUM: Journal of Islamic Education and Social Humanities Vol. 1 No. 2 (2021)
Publisher : Ikatan Cendikiawan Ilmu Pendidikan Islam (ICIPI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (483.535 KB) | DOI: 10.52366/edusoshum.v1i2.17

Abstract

Responding to the moral decline in the millennial generation as a result of advances in communication, information, and technology is a big challenge that must be faced together so that the formation of children's character needs to be instilled. The purpose of this research is to shape the character of the millennial generation through the living values ​​education program in the school environment. The research method used is library research with secondary data sources, namely research documents and supporting books. Data analysis in this study is content analysis. The results of the study indicate that the strength of character education and the participation of school educational institutions are the main foundations in providing motivation in the life of diversity. Character education becomes very important when the collapse of ethical values, morality, as a result of the progress of the times, especially in the millennial generation. By building character through the values ​​contained in the living values ​​education program, the millennial generation can have good character in accordance with the noble values ​​of the Indonesian nation.  
KAJIAN TOKOH ISLAM KLASIK PERTENGAHAN: PEMIKIRAN AL-GHAZALI TENTANG PENDIDIKAN ANAK Lilif Mualifatul Khorida Filasofa
EDUSOSHUM: Journal of Islamic Education and Social Humanities Vol. 1 No. 2 (2021)
Publisher : Ikatan Cendikiawan Ilmu Pendidikan Islam (ICIPI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (608.011 KB) | DOI: 10.52366/edusoshum.v1i2.18

Abstract

Education as a form of knowledge transformation especially the problem of religious education Al-Ghazali is one of the classical Muslim figures who are experts in education. The method used in this research is literature study with data sourced from scientific articles, books, and other literature sources. The data analysis technique is done by data reduction, this is done in order to filter existing data to prevent data accumulation. From the research it can be obtained in the form, education must start early, even when a child is still in the womb, educators must love their students and in the book ihya 'umuluddin there are nine important points in children's education.
BIMBINGAN PRIBADI-SOSIAL UNTUK SELF-EFFICACY SISWA DAN IMPLIKASINYA PADA BIMBINGAN DAN KONSELING DI SMK DIPONEGORO SLEMAN YOGYAKARTA Atifah Hanum
EDUSOSHUM: Journal of Islamic Education and Social Humanities Vol. 1 No. 2 (2021)
Publisher : Ikatan Cendikiawan Ilmu Pendidikan Islam (ICIPI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (999.89 KB) | DOI: 10.52366/edusoshum.v1i2.19

Abstract

The reason for this investigation is to portray the execution of individual social direction for understudies at SMK Diponegoro, Depok, Sleman, Yogyakarta and to depict individual social direction for growing high self-viability and fortifying low self-adequacy for understudies at SMK Diponegoro, Depok, Sleman, Yogyakarta. The sort of exploration utilized is subjective quantitative examination. The strategy utilized in this examination is meeting, scale, and documentation. The consequence of this exploration is that the execution of individual social direction administrations comprises of 4 phases, specifically the arranging stage, execution stage, assessment organize and follow-up. The type of the execution of individual social direction administrations at Diponegoro Professional School with backhanded strategies incorporates old style direction, joint effort with homeroom instructors, home visits, IKMS, and direction sheets. The material introduced incorporates inspiration, self-assurance, confidence, self-change, and controlling feelings. The type of execution with the immediate technique incorporates singular direction, bunch direction, and individual guiding. Individual social direction for the turn of events and reinforcing of understudies' self-adequacy got a decent reaction with a normal score of 86.7.
NEGOSIASI DAN KONTESTASI LAYANAN KONSELING ONLINE ATAU OFFLINE DI ERA MEDIA BARU Ardiansyah Ardiansyah
EDUSOSHUM: Journal of Islamic Education and Social Humanities Vol. 1 No. 2 (2021)
Publisher : Ikatan Cendikiawan Ilmu Pendidikan Islam (ICIPI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (545.575 KB) | DOI: 10.52366/edusoshum.v1i2.20

Abstract

Tulisan ini menganalisis tentang bentuk negosiasi dan kontestasi layanan konseling online era media baru. Jenis penelitian yang digunakan penulis dalam melihat fenomena ini yakni menggunakan analisis deskriptif kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kontestasi layanan konseling online salaing berjalan beriringan tanpa ada yang saling melemahkan, sebab kedua layanan konseling secara online dan offline masing-masing memiliki kelemahan dan kelebihan. Untuk menguatkan keberadaan konseling online media baru, selalu melakukan inovasi baru dengan tampilan layanan konseling yang pleksibel dan berbeda dengan layanan konseling secara tatap muka yang butuh tahapan. Penyedia layanan konseling melakukan sejumlah negosiasi konseling kepada klien yang ingin mencari layanan konseling secara cepat. Negosiasi dilakukan melalui berbagai tampilan berupa proses konseling yang cepat dan tak butuh lama. Begitupun halnya dengan konseling secara offline yang masing-masing menonjolkan kelemahan dan kelebihannya agar dapat mengambil kepeercayaan klien untuk memilih layanan konseling yang dianggap baik.
METODE PEMBIASAAN DALAM MENUMBUHKAN PERILAKU SABAR PADA ANAK DI RAUDHATUL ATHFAL BUNTUL TEMIL Silvi Lusi; Ardian Al Hidaya; Eliyyil Akbar
EDUSOSHUM: Journal of Islamic Education and Social Humanities Vol. 1 No. 2 (2021)
Publisher : Ikatan Cendikiawan Ilmu Pendidikan Islam (ICIPI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (321.265 KB) | DOI: 10.52366/edusoshum.v1i2.21

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk menjelaskan metode pembiasaan dalam menumbuhkan perilaku sabar pada anak di Raudhatul Athfal Buntul Temil. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yakni jenis penelitian kualitatif. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini yakni dengan pendekatan deskriptif di mana suatu teknik untuk menguraikan dan menggambarkan suatu keadaan yang akan diteliti. Hasil penelitian ini disimpulkan bahwa metode pembiasaan dalam menumbuhkan perilaku sabar di Raudhatul Athfal Buntul Temil ditunjukkan dari beberapa kegiatan yang dilaksanakan, kegiatan rutin, kegiatan spontan, pemberian teladan dan kegiatan terprogram.Metode pembiasaan dalam menumbuhkan sikap sabar di Raudhatul Athfal Buntul Temil dapat terlihat dari anak yang menunjukkan perilaku sabar saat menunggu giliran. Hal tersebut dibuktikan dengan kegiatan baris-berbaris anak masuk ke dalam ruangan sesuai urutannya. Sabar ketika bermain terlihat dari kegiatan bermain perosotan, anak bermain secara bergantian, bagi anak yang belum mendapat kesempatan main, anak akan bersabar untuk menunggu dan memberikan kesempatan bagi temannya.

Page 1 of 1 | Total Record : 6