cover
Contact Name
Rahmah Evita Putri
Contact Email
rahmahep@fmipa.unp.ac.id
Phone
+6285760598611
Journal Mail Official
prodiipa16@gmail.com
Editorial Address
Jl. Prof. Dr. Hamka Air Tawar
Location
Kota padang,
Sumatera barat
INDONESIA
SEMESTA
ISSN : 25991817     EISSN : 25981951     DOI : https://doi.org/10.24036/semesta
SEMESTA is a peer-reviewed and scientific journal published by the Padang State University (UNP) in collaboration with the Association of Indonesian Mathematics and Natural Sciences Teaching Institutions (AMLI) published in two times a year. This journal aims to publish articles containing reports on science education, ethnoscience, evaluation and secondary school research.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 10 Documents
Search results for , issue "Vol 3 No 1 (2020): Science Education Journal" : 10 Documents clear
Pemahaman Pemahaman Masyarakat Pantai Gajah Kelurahan Air Tawar Barat terhadap Pemanfaatan Pohon Waru cici wahyuni; Skunda Dilliarosta
SEMESTA: Journal of Science Education and Teaching Vol 3 No 1 (2020): Science Education Journal
Publisher : Pendidikan IPA, FMIPA, UNP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (472.886 KB)

Abstract

Pohon waru adalah jenis tumbuhan yang hidup di ekosistem pantai dan merupakan tumbuhan asli dari daerah Tropika Pasifik Barat, pohon ini banyak mengandung manfaat mulai dari akar, batang dan daunnya. Telah dilakukan peninjauan observasi terhadap budaya yang telah berkembang di kehidupan masyarakat mengenai bagaimana pemanfaatan dari pohon waru. Hasil wawancara dengan narasumber yang merupakan tokoh masyarakat atau orang tua diPantai Gajah Kelurahan Air Tawar Barat tentang Pemanfaatan Pohon Waru. Oleh masyarakat Pantai Gajah Kelurahan Air Tawar Barat ternyata pohon Waru bermanfaat karena dapat digunakan sebagai pelindung atap rumah untuk melindungi dari angin kencang, badai dan mencegah terjadinya abrasi oleh air laut karena ditahan oleh akar dari pohon Waru. Selain itu daun pohon Waru digunakan sebagai pembungkus Kue Bika atau yang sering dikenal oleh masyarakat kue Singgang. Menurut masyarakat dengan penggunaan daun pohon Waru sebagai pembungkus kue Bika dapat menimbulkan bau harum dan tidak perlu menggunakan pengharum buatan. Akar dari pohon Waru dapat digunakan sebagai pendingin untuk menangani demam.
URGENTLY-NEEDED: STUDENT-FRIENDY LEARNING RESOURCES ON ATOMIC STRUCTURE AND PERIODICAL PROPERTIES OF ELEMENTS Monica Prima Sari
SEMESTA: Journal of Science Education and Teaching Vol 3 No 1 (2020): Science Education Journal
Publisher : Pendidikan IPA, FMIPA, UNP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (853.21 KB)

Abstract

This study aimed to figure out what kind of learning resources that science students-teacher used at Basic Inorganic Chemistry Course, especially for the topic of Atomic Structure and Periodical Properties of elements, given the fact that they have studied these topics twice: in Chemistry subject at senior high school and in the second semester at the university. The main background of this study was students’ grades at the end of the semester which was still not living up to the expectation. We believed there could be several factors behind this result. However in this study, we focused on one factor: learning resources. A survey was conducted to figure out: 1) what kind of learning resources that students use; and 2) what are the characteristics of learning resources students expect to have to help them in this course. The data was then analyzed with descriptive statistics technique. Our discussion expanded to the existing learning resources that students can access and what we could offer to help narrowing the gap.
Konservasi Bidang Perkebunan Mengenai Jeruk Gunung Omeh Ayu Elviyanti; Skunda Dilliarosta
SEMESTA: Journal of Science Education and Teaching Vol 3 No 1 (2020): Science Education Journal
Publisher : Pendidikan IPA, FMIPA, UNP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (523.539 KB)

Abstract

jurna mengenai Konservasi Bidang Perkebunan Mengenai Jeruk Gunung Omeh
STUDENTS’ RESPONSE TO THE IMPLEMENTATION OF TEAMS GAMES AND TOURNAMENT(TGT)-BASED OUTDOOR STUDY AT MTsN 3 PACITAN Fauziah Hanin
SEMESTA: Journal of Science Education and Teaching Vol 3 No 1 (2020): Science Education Journal
Publisher : Pendidikan IPA, FMIPA, UNP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (903.652 KB)

Abstract

The objective of this paper is to determine students’ response to the implementation of Teams Games and Tournament (TGT)-based outdoor study in natural science subject. Data were collected by questionnaire and interview, then tabulated in Microsoft Excel and analyzed descriptively. Results of the study showed that the average of the questionnaire were 3,86. These results indicate that the students’response were very good. Teams Games and Tournament (TGT) based on outdoor study made students more happy, motivated, skilled, and active to participate in learning, because they could play and saw real examples of the material being studied.
KONSERVASI NIRA POHON KELAPA (COCOS NUCIFERA) BERDASARKAN DAMPAKNYA TERHADAP KESEHATAN BESERTA CARA PEMBUATANNYA DI DESA TAROK, KECAMATAN 2 X 11 KAYU TAMAN karina netashia; Skunda Dilliarosta
SEMESTA: Journal of Science Education and Teaching Vol 3 No 1 (2020): Science Education Journal
Publisher : Pendidikan IPA, FMIPA, UNP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (541.204 KB)

Abstract

JURNAL KONSERVASI NIRA POHON KELAPA (COCOS NUCIFERA) BERDASARKAN DAMPAKNYA TERHADAP KESEHATAN BESERTA CARA PEMBUATANNYA DI DESA TAROK, KECAMATAN 2 X 11 KAYU TAMAN
ENVIRONMENTAL CONCEPT BASED PjBL (PROJECT BASED LEARNING) MODELS TO INCREASE THE OBSERVATION SKILLS OF VII GRADE STUDENTS AT SMPN 1 JENANGAN PONOROGO Fauziah Hanin
SEMESTA: Journal of Science Education and Teaching Vol 3 No 1 (2020): Science Education Journal
Publisher : Pendidikan IPA, FMIPA, UNP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (472.743 KB)

Abstract

The purpose of this resreach is to determine the effect of environmental concept based PjBL (Project Based Learning) models to the observation skills of VII grade students at SMPN 1 Jenangan. This resreach was quantitative descriptive by Nonequivalent Control Group Design. The samples of this resreach were VII C (experimental) and VII D class (control) with a total 50 students. The instrument of this research was essay test. Essay test was applied before and after imlplementation of environmental concept based PjBL model. Data were analized by t-test using software minitab. The result showed that the P-value was 0,000; due to P-valu less than 0.05, so H0 was rejected. Its mean that, there was a significant differences between the student observations skills that use environmental concept based PjBL (Project Based Learning) models with the students observations skills that PBL (Problem Based Learning) model at SMPN 1 Jenangan.
Konservasi Alam Mengenai Pohon di Daerah Padang Dwi Utari Savenny; Skunda Dilliarosta
SEMESTA: Journal of Science Education and Teaching Vol 3 No 1 (2020): Science Education Journal
Publisher : Pendidikan IPA, FMIPA, UNP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (681.533 KB)

Abstract

Penulisan ini bertujuan untuk menggali kearifan lokal yang ada di masyarakat dan menghubungkannya dengan sains. Kegiatan observasi alam ini dilakukan di daerah Padang, Sumatera Barat. Tujuan dilakukan observasi untuk mengetahui pohon-pohon yang termasuk jarang tumbuh di daerah Padang. Pohon yang kami observasi yaitu pohon waru, pohon ketapang, dan pohon beringin. Dari beberapa pohon yang di observasi, pohon yang memiliki nilai yang bermanfaat sejak dulu atau kearifan lokal yaitu pohon beringin. Karena pohon beringin di percaya masyarakat terdahulu memiliki mitos-mitos yang harus ditaati.
Pengembangan Penuntun Praktikum Kimia Berbasis Green Chemistry untuk Semester Ganjil Kelas XII IPA SMA Khairil Arif
SEMESTA: Journal of Science Education and Teaching Vol 3 No 1 (2020): Science Education Journal
Publisher : Pendidikan IPA, FMIPA, UNP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (404.605 KB)

Abstract

Praktikum merupakan salah satu metode yang sangat tepat diterapkan dalam pembelajaran kimia kerena memberi peluang lebih besar kepada siswa untuk melatih daya nalar, berpikir rasional, menerapkan sikap dan metode ilmiah dalam usaha mencari kebenaran atau bukti dari suatu teori yang dipelajarinya. Selain itu kegiatan praktikum dapat meningkatkan kompetensi siswa dalam menggunakan berbagai sumber data untuk menjawab keingintahuannya terhadap fenomena yang terjadi, mencatat data secara sistematis dan menyimpulkan hasilnya. Agar proses praktikum dapat berjalan dengan baik, maka diperlukan penuntun praktikum. Penuntun praktikum dapat digunakan oleh guru untuk mempermudah penyampaian rencana kegiatan praktikum, dan bagi siswa penuntun praktikum dapat digunakan sebagai panduan dalam melaksanakan kegiatan praktikum yang sistematis. Penggunaan penuntun praktikum berbasis green chemistry bertujuan untuk memberikan kemudahan bagi siswa dalam melaksanakan kegiatan praktikum, mengarahkan siswa dalam menerapkan metoda ilmiah dalam menemukan konsep keilmuan dan mengurangi dampak negative yang ditimbulkan selama pelaksanaan praktikum.
PENERAPAN MODEL INKUIRI TERBIMBING DALAM PENDEKATAN SAINTIFIK PADA PEMBELAJARAN IPA TERHADAP PENGUASAAN KONSEP SISWA SMP soraya yaya anori
SEMESTA: Journal of Science Education and Teaching Vol 3 No 1 (2020): Science Education Journal
Publisher : Pendidikan IPA, FMIPA, UNP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (219.267 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh penerapan model inkuiri terbimbing dalam pendekatan saintifik pada pembelajaran IPA terhadap penguasaan konsep siswa kelas VIII SMP. Metode penelitian yang digunakan yaitu pre-experiment dengan desain the one group pretest-postest. Pemilihan sampel dilakukan dengan teknik purposive sampling. Sampel penelitian terdiri dari 35 orang siswa kelas VIII pada tahun pelajaran 2014/2015 di salah satu Sekolah Menengah Pertama di Kabupaten Bandung Barat. Pembelajaran diterapkan pada tema Cahaya. Penguasaan konsep siswa diukur dengan menggunakan soal pilihan ganda. Analisis data dilakukan dengan menggunakan statistik non-parametrik yaitu Chi-Square Test. Hasil analisis data menunjukkan signifikansi (0,00) < α (0,05). Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan terdapat pengaruh yang signifikan dari penerapan model inkuiri terbimbing dalam pendekatan saintifik pada pembelajaran IPA terhadap penguasaan konsep siswa kelas VIII SMP.
Evaluation of the Efectiveness Online Class on Fudamental Biophysics Class During COVID 19 Quarantine Rahmah Evita Putri; Rani Oktavia
SEMESTA: Journal of Science Education and Teaching Vol 3 No 1 (2020): Science Education Journal
Publisher : Pendidikan IPA, FMIPA, UNP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (494.834 KB)

Abstract

The purpose of this research is to know the efectiveness of online class on fudamental biophysics class during COVID 19 quarantine. The sample of this research are 70 undergraduate students that is Registered in the even semester of the 2019-2020 school year. The method of this research is qualitative descriptive using google form to collect the data. The result shows that online class on fundamental biohysics during COVID 19 quarantine is not effective. Data shows more than 80% students disagree of studying fundamental biophysic using online class. The data shows that more 50% students not motivated during online learning.

Page 1 of 1 | Total Record : 10